Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Seteluk Tengah Laksanakan Komsos dan Himbau Warga Jaga Kamtibmas

Babinsa Seteluk Tengah Laksanakan Komsos dan Himbau Warga Jaga Kamtibmas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Seteluk Tengah Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah binaan di Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Senin (06/10/2025).

Dalam kegiatan tersebut, Sertu Dahlan menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan keamanan serta ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di sekitar tempat tinggal masing-masing.

“Menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan merupakan tanggung jawab bersama. Dengan lingkungan yang bersih dan aman, masyarakat akan hidup lebih nyaman dan sehat,” ujar Sertu Dahlan di sela kegiatan.

Komsos yang dilaksanakan Babinsa ini merupakan salah satu upaya TNI AD melalui Koramil untuk memperkuat hubungan silaturahmi serta mendengar langsung aspirasi masyarakat di wilayah binaan.

Kegiatan berjalan dengan aman dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari warga setempat yang turut berpartisipasi dalam menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan mereka.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Kalianget Gelar Komsos Bahas Peran Koperasi Desa Merah Putih dalam Peningkatan Ekonomi Warga

    Babinsa Desa Kalianget Gelar Komsos Bahas Peran Koperasi Desa Merah Putih dalam Peningkatan Ekonomi Warga

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    SERIRIT, (26/12/2025) — Babinsa Desa Kalianget, Serka Nyoman Arsana, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga masyarakat di Dusun Dawan, Desa Kalianget, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, Bali, pada Jumat, 26 Desember 2025. Kegiatan tersebut berlangsung mulai pukul 09.15 WITA dan membahas keberadaan serta peran Koperasi Desa Merah Putih dalam mendukung perekonomian masyarakat setempat. Komsos ini […]

  • TNI Bersinergi dengan Bulog, Beras Murah Hadir untuk Masyarakat Plampang

    TNI Bersinergi dengan Bulog, Beras Murah Hadir untuk Masyarakat Plampang

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    *NTB – Sumbawa, Jumat (22/8/2025) — Dalam rangka membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok dengan harga terjangkau, **Koramil 1607-02/Empang* turut mendukung kegiatan *Gerakan Pangan Murah (GPM) Beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP)* yang digelar di *Kantor Camat Plampang, Kecamatan Plampang, Kabupaten Sumbawa*. Kegiatan ini terlaksana atas kerja sama *Kodim 1607/Sumbawa* dengan *Perum Bulog* serta pemerintah […]

  • Jaga Situasi Kondusif, Babinsa Seteluk Laksanakan Patroli Malam Bersama Warga

    Jaga Situasi Kondusif, Babinsa Seteluk Laksanakan Patroli Malam Bersama Warga

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Serka Alimudin, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk pada Rabu (24/9/2025) sekitar pukul 21.25 WITA. Patroli rutin tersebut dilakukan untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), khususnya pada malam hari. Dalam kesempatan itu, Babinsa menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa waspada dan ikut serta menjaga […]

  • Patroli Siskamling di Desa Wadukopa, Aparat dan Warga Bersinergi Jaga Keamanan

    Patroli Siskamling di Desa Wadukopa, Aparat dan Warga Bersinergi Jaga Keamanan

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Bima _ Pada hari Rabu, 28 Oktober 2025, Serma Juanda bersama satu anggota Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling dalam rangka memantau situasi wilayah serta mengantisipasi perkembangan situasi di Kecamatan Soromandi, Kabupaten Bima. Kegiatan ini melibatkan 2 anggota Koramil, 1 aparat desa, 6 warga masyarakat, serta tokoh pemuda dan tokoh agama setempat. Patroli berfokus di […]

  • ‎Wujudkan Rasa Aman, Koramil 1607-09/Utan Terus Laksanakan Patroli Malam

    ‎Wujudkan Rasa Aman, Koramil 1607-09/Utan Terus Laksanakan Patroli Malam

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa, 22 Oktober 2025 — Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya, anggota Koramil 1607-09/Utan-Rhee melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Utan dan sekitarnya, pada Rabu (22/10/2025). ‎ ‎Kegiatan patroli ini dilakukan secara rutin sebagai upaya antisipasi potensi gangguan kamtibmas sekaligus memastikan kondisi wilayah tetap aman dan kondusif, terutama […]

  • Personel Kodim 1627/RN Amankan Pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional

    Personel Kodim 1627/RN Amankan Pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Sabtu, 27 September 2025 pukul 10.30 WITA, Personel Kodim 1627/Rote Ndao melaksanakan pengamanan di lokasi Pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN). Kegiatan ini berlangsung di wilayah Desa Matasio dan Desa Serubeba Kecamatan Rote Timur, serta Desa Daima Kecamatan Landuleko Kabupaten Rote Ndao. Adapun personel yang melaksanakan tugas pengamanan yakni […]

expand_less