Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Dahlan Sambangi Warga Saat Patroli Malam, Wujudkan Lingkungan Aman dan Nyaman

Sertu Dahlan Sambangi Warga Saat Patroli Malam, Wujudkan Lingkungan Aman dan Nyaman

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — NTB, Demi menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk, Minggu (5/10/2025).

Dalam kegiatan tersebut, Sertu Dahlan berkeliling menyapa warga dan memberikan imbauan agar selalu menjaga keamanan serta ketenangan lingkungan, khususnya di malam hari. juga mengingatkan masyarakat untuk tidak melakukan aktivitas yang dapat menimbulkan keributan atau mengganggu ketentraman warga lainnya.

“Kami mengajak seluruh warga untuk bersama-sama menjaga situasi tetap aman dan nyaman. Lingkungan yang tenteram adalah tanggung jawab kita bersama,” ujar Sertu Dahlan saat ditemui di lokasi patroli.

Kegiatan patroli yang dilakukan Babinsa ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui jajaran Kodim 1628/KSB dalam menjaga stabilitas keamanan di wilayah. Dengan kehadiran Babinsa di tengah masyarakat, diharapkan mampu memberikan rasa aman sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan rakyat.

Patroli malam berjalan dengan aman dan lancar. Warga pun menyambut positif kehadiran Babinsa yang selalu aktif menjaga keamanan wilayahnya.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serka Vence Nahak Ajak Warga dan Mahasiswa KKN Jaga Kebersihan Selokan dan Lingkungan
    NTT

    Serka Vence Nahak Ajak Warga dan Mahasiswa KKN Jaga Kebersihan Selokan dan Lingkungan

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 106
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Babinsa Desa Labuan Pandan, Serka Vence Nahak dari Koramil 1615-03/Sambelia bersama Kepala Desa dan staf Desa Labuan Pandan, serta para mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Mataram, melaksanakan kegiatan gotong royong yang berlangsung di wilayah Desa Labuan Pandan, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur, pada Selasa (29/07/2025). Kegiatan gotong royong tersebut menyasar […]

  • Babinsa Takmung Hadiri Dan Kawal Lomba Mancing Express

    Babinsa Takmung Hadiri Dan Kawal Lomba Mancing Express

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Takmung Koramil 1610-02/Banjarangkan Serka Yulianta melaksanakan pengawalan dan pengamanan kegiatan Lomba Mancing Express yang di selenggarakan Jawa Pos Group Bali Express pada Minggu ( 26/10/25 0. Lomba mancing tersebut digelar di Kolam Pancing Nirmala, Banjar Adat Lepang, Desa Takmung Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung tang dihadiri oleh panitia lomba mancing Jawa Pos Group Bali […]

  • Babinsa Mujahiddin Gotong Royong Bersihkan Area KDKMP di Dusun Fajar Indah

    Babinsa Mujahiddin Gotong Royong Bersihkan Area KDKMP di Dusun Fajar Indah

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung kebersihan dan kelancaran pembangunan, Babinsa Desa Mujahiddin Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Taufikurrahman, melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan di sekitar lokasi KDKMP Dusun Fajar Indah, Desa Mujahiddin, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (02/01/2026). Kegiatan yang dimulai pukul 07.00 WITA tersebut difokuskan pada pembersihan area sekitar lokasi KDKMP guna […]

  • Perkuat Kedisiplinan, Babinsa Aktif Latih Calon Paskibraka Kabupaten Lembata
    NTT

    Perkuat Kedisiplinan, Babinsa Aktif Latih Calon Paskibraka Kabupaten Lembata

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 98
    • 0Komentar

    Lembata, 7 Agustus 2025 — Dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba aktif mengambil peran dalam pembinaan dan pelatihan calon Paskibraka Kabupaten Lembata. Kegiatan latihan berlangsung pada Kamis, 7 Agustus 2025 pukul 08.00 WITA bertempat di Lapangan Upacara Kantor Bupati Lembata, Kelurahan Lamahora. Dua orang Babinsa yakni Sertu Alosius […]

  • Koramil 1607-01/Sumbawa Gelar Patroli Rutin, Hadirkan Rasa Aman di Tengah Masyarakat
    NTB

    Koramil 1607-01/Sumbawa Gelar Patroli Rutin, Hadirkan Rasa Aman di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) agar tetap kondusif, anggota Koramil 1607-01/Sumbawa melaksanakan kegiatan patroli rutin di wilayah Kabupaten Sumbawa, Selasa (8/1/2026). Patroli rutin tersebut dilaksanakan dengan menyasar sejumlah titik strategis, seperti kawasan permukiman warga, pusat aktivitas masyarakat, serta jalur-jalur yang dinilai rawan terjadinya gangguan kamtibmas. Kegiatan ini merupakan […]

  • Babinsa Koramil Klungkung Hadiri Peringatan Sejit Kwan Sing Tee Koen’ Zong Yi Miao

    Babinsa Koramil Klungkung Hadiri Peringatan Sejit Kwan Sing Tee Koen’ Zong Yi Miao

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Klungkung,- Peringatan ‘Sejit Kwan Sing Tee Koen’ Zong Yi Miao kembali digelar Vihara Dharma Ratna Klungkung dengan pengawalan aparat Babinsa dan Bhabinkamtibmas Semarapura Kauh, Kamis ( 17/07/25 ). Perayaan yang merupakan agenda rutin setiap satu tahun sekali ini diperingati setiap tanggal 24 Lak Gwee 2574, dimana pada tahun 2025 ini jatuh pada esok hari. Perayaan […]

expand_less