Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil Maurole Ikut Serta dalam Penanaman Pohon HUT PT PLN Nusantara Power di Desa Keliwumbu

Babinsa Koramil Maurole Ikut Serta dalam Penanaman Pohon HUT PT PLN Nusantara Power di Desa Keliwumbu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun PT PLN Nusantara Power, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, menghadiri kegiatan penanaman pohon yang dilaksanakan di Komplek PLTU Ropa, Desa Keliwumbu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende.

Kegiatan ini berlangsung pada pukul 09.30 Wita dan berjalan dengan lancar serta aman. Selain Babinsa, hadir pula Menejer PLTU Ropa Syahma Ferndanda Tarigan beserta staf, Wakil Kapolsek Maurole Aiptu Djainudin Aliba Djaba bersama anggota, serta Kepala Desa Keliwumbu Basilius Wumbu.

Penanaman pohon ini merupakan bagian dari upaya menjaga kelestarian lingkungan sekaligus mempererat sinergi antara TNI, aparat keamanan, instansi pemerintah, dan masyarakat setempat.

Kegiatan tersebut menunjukkan komitmen bersama dalam menjaga lingkungan dan mendukung pembangunan berkelanjutan di wilayah Kabupaten Ende.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Bitera Kawal Napak Tilas Pahlawan, Wujudkan Penghormatan Tanpa Batas

    Babinsa Bitera Kawal Napak Tilas Pahlawan, Wujudkan Penghormatan Tanpa Batas

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Minggu (16/11/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran dan kekhidmatan kegiatan Napak Tilas Panji-panji dan Surat Sakti I Gusti Ngurah Rai Tahun 2025, Babinsa Kelurahan Bitera Koramil 1616-01/Gianyar Koptu I Gusti Ngurah Aryo Purnomo bersama unsur dinas terkait melaksanakan pengamanan dan pengawalan rangkaian kegiatan yang dipusatkan di TMP Kreta Kirttya Mandala, Kelurahan Bitera, Kec/Kab Gianyar. […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil Bersama Warga Dusun Kekandere

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil Bersama Warga Dusun Kekandere

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Iginu Lopes, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Dusun Kekandere, Desa Kekandere, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.00 Wita hingga 13.30 Wita. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta memantau perkembangan situasi wilayah binaan, termasuk keamanan […]

  • Kodim 1608/Bima Peringati Hari Bela Negara, Perkuat Jiwa Patriotisme Prajurit
    NTB

    Kodim 1608/Bima Peringati Hari Bela Negara, Perkuat Jiwa Patriotisme Prajurit

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Kota Bima – Kodim 1608/Bima melaksanakan Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025 yang berlangsung khidmat di Lapangan Upacara Makodim 1608/Bima, Jalan Soekarno Hatta, Kelurahan Sadia, Kecamatan Mpunda, Kota Bima, Jumat pagi (19/12/2024). Upacara dimulai pukul 07.05 Wita dan berakhir pukul 07.35 Wita dengan tertib dan lancar. Upacara peringatan tersebut dipimpin oleh Inspektur Upacara […]

  • Komitmen TNI Tingkatkan Kualitas Kesehatan, Babinsa Sampalan Klod Hadiri Musdes Survey Mawas Diri

    Komitmen TNI Tingkatkan Kualitas Kesehatan, Babinsa Sampalan Klod Hadiri Musdes Survey Mawas Diri

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 91
    • 0Komentar

    Klungkung,- Musyawarah Masyarakat Desa ( MMD ) kembali digelar Pemerintah Desa Sampalan Klod, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung di Kantor Desa Sampalan Klod, Selasa ( 29/07/25 ). Dibuka oleh Perbekel Desa Sampalan Klod, Musyawarah Desa dengan pembahasan pemaparan Hasil Survey Mawas Diri ini turut dihadiri oleh perangkat beserta berbagai komponen dan tokoh masyarakat di Desa Sampalan […]

  • ‎Babinsa Telaga Dampingi Musyawarah Batas Desa Telaga–Lenangguar

    ‎Babinsa Telaga Dampingi Musyawarah Batas Desa Telaga–Lenangguar

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam upaya menjaga harmonisasi dan menyelesaikan persoalan tapal batas antar desa, digelar pertemuan antara Tim Panitia 11 Desa Telaga dan Tim Panitia 9 Desa Lenangguar pada Kamis (28/08/2025) bertempat di Aula Kantor Desa Telaga, Kecamatan Lenangguar. ‎ ‎Pertemuan dimulai pukul 13.41 Wita dengan dipimpin langsung oleh Kepala Desa Telaga, Jaya Kurdani, […]

  • Babinsa Maurole Gotong Royong Bangun Pondasi Rumah Warga Desa Ranokolo

    Babinsa Maurole Gotong Royong Bangun Pondasi Rumah Warga Desa Ranokolo

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Ende – Sebagai wujud kepedulian TNI terhadap masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Karya Bakti membantu pembangunan pondasi rumah warga serta melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) di wilayah binaan, tepatnya di Desa Ranokolo, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Selasa (30/9/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA hingga selesai, diikuti oleh warga setempat dengan semangat gotong […]

expand_less