Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama Aparat Tertibkan Pedagang di Pasar Wolowona

Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama Aparat Tertibkan Pedagang di Pasar Wolowona

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serka Eusabeus Rangga, bersama Camat Ende Timur, Lurah Rewarangga Selatan, Disperindag, dan Satpol PP menggelar kegiatan penertiban pedagang yang berjualan di bahu jalan sekitar Pasar Wolowona, Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, Jumat pagi (3/10).

Penertiban yang dimulai pukul 09.30 WITA ini bertujuan untuk menjaga kelancaran arus lalu lintas dan menciptakan ketertiban di area pasar dengan menertibkan pedagang agar tidak berjualan di jalan raya.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam membantu aparat pemerintah dan menjaga keamanan serta ketertiban di wilayah binaan.

“Kami bersama unsur pemerintah terus berupaya menciptakan lingkungan pasar yang tertib dan aman demi kenyamanan masyarakat,” ujar Serka Eusabeus Rangga.

Kegiatan penertiban ini juga diiringi dengan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) untuk mempererat sinergi antara TNI, aparat pemerintah, dan masyarakat di Kelurahan Rewarangga Selatan.

Dukungan penuh dari Camat Ende Timur dan pihak terkait lainnya memastikan kelancaran dan keberhasilan kegiatan ini, sehingga aktivitas jual beli di Pasar Wolowona dapat berlangsung dengan tertib dan kondusif.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemerintah Berikan Bantuan Sembako Tahap Terakhir kepada Masyarakat

    Pemerintah Berikan Bantuan Sembako Tahap Terakhir kepada Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Pada hari Rabu, 23 Juli 2025, pukul 09.45 WITA, Babinsa Kelurahan Oekefan Kec. Kota Soe, Praka Imron Susu Lamba Lea, melaksanakan pengawasan dan pengamanan dalam pemberian sembako untuk masyarakat berupa beras 10 kilo per KK di tahap terakhir Bantuan Pemerintah. Kegiatan ini bertempat di kantor Lurah Oekefan Kec. Kota Soe. Pembagian sembako ini merupakan bagian […]

  • Monitoring Wilayah, Babinsa Koramil 1602-03 Detusoko Himbau Warga Jaga Kesehatan

    Monitoring Wilayah, Babinsa Koramil 1602-03 Detusoko Himbau Warga Jaga Kesehatan

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Pratu Paskalis Nggai, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detuara, Kecamatan Lepkes, Kabupaten Ende, pada Selasa (24/8) pukul 09.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi dan kondisi masyarakat di wilayah binaan serta mempererat hubungan antara TNI dan warga. Dalam pelaksanaannya, Babinsa memberikan […]

  • Sinergi Babinsa dan Tenaga Kesehatan Wujudkan Posyandu Tangguh Cegah Stunting di Sumbawa Barat

    Sinergi Babinsa dan Tenaga Kesehatan Wujudkan Posyandu Tangguh Cegah Stunting di Sumbawa Barat

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya mendukung program pemerintah terkait percepatan penurunan stunting, Babinsa Desa Tongo, Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Lalu Edi Kz menghadiri kegiatan Pemberian Materi Peningkatan Kapasitas Kader Posyandu yang digelar di lantai 2 Kantor Desa Tongo, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (22/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA ini dihadiri oleh Kepala […]

  • Patroli Gabungan Dipimpin Babinsa, Kelurahan Kawan Tetap Kondusif dan Rukun

    Patroli Gabungan Dipimpin Babinsa, Kelurahan Kawan Tetap Kondusif dan Rukun

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 76
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menjaga kondusivitas wilayah dan memberikan rasa aman bagi masyarakat yang tengah melaksanakan kegiatan adat, Babinsa Kelurahan Cempaga Koramil 01/Bangli Kodim 1626/Bangli, Sertu Wayan Budiarta, memimpin patroli keamanan gabungan di Wilayah Kelurahan Kawan, Kecamatan/Kabupaten Bangli. Sabtu (13/9/25). Patroli ini menyasar pura, pos Pecalang, pusat keramaian, serta titik rawan gangguan kamtibmas, sekaligus memberikan […]

  • Babinsa Rote Ndao Gelar Penjualan Beras SPHP di Desa Lidabesi

    Babinsa Rote Ndao Gelar Penjualan Beras SPHP di Desa Lidabesi

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan sekaligus membantu masyarakat memperoleh kebutuhan pokok dengan harga terjangkau, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Ishak Manafe, melaksanakan kegiatan penjualan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) melalui Gerakan Pangan Murah (GPM) di Desa Lidabesi, Dusun Busalaten, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao, Kamis (28/8/2025). Pada kegiatan tersebut, […]

  • Kebersamaan dan Keceriaan Warnai Lomba HUT RI ke-80 di Kodim Tabanan

    Kebersamaan dan Keceriaan Warnai Lomba HUT RI ke-80 di Kodim Tabanan

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 93
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 1619/Tabanan menggelar berbagai perlombaan yang penuh semangat dan keceriaan. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh personel Kodim, baik TNI, PNS, maupun Ibu Persit, bertempat di Halaman Makodim Tabanan, Senin (11/8/2025). Sejak pagi, suasana di lapangan Makodim Tabanan sudah ramai dengan antusias peserta […]

expand_less