Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Ismail Bersama Guru SDN 3 Jereweh Sukseskan Program MBG

Sertu Ismail Bersama Guru SDN 3 Jereweh Sukseskan Program MBG

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Kamis, 2 Oktober 2025 pukul 09.00 WITA bertempat di SDN 3 Jereweh, telah dilaksanakan kegiatan pendampingan program Makan Bergizi Gratis (MBG) oleh Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail, anggota Koramil 1628-05/Jereweh.
Bertempat SDN 3 Jereweh, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (02/10/2025).

Kegiatan tersebut mendapat dukungan penuh dari para guru dan tenaga pendidik SDN 3 Jereweh, yang bersama-sama mendampingi siswa-siswi dalam menerima makanan bergizi sebagai upaya meningkatkan kesehatan dan semangat belajar anak-anak.

Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail, menyampaikan bahwa program MBG ini merupakan bentuk perhatian pemerintah terhadap kesehatan generasi muda, khususnya anak-anak sekolah dasar. Dengan adanya pendampingan dari TNI di lapangan, diharapkan pelaksanaan program dapat berjalan tertib, lancar, serta tepat sasaran.

“Program Makan Bergizi Gratis ini sangat bermanfaat bagi siswa-siswi, selain untuk menjaga kesehatan juga memberikan motivasi agar anak-anak semakin semangat mengikuti proses belajar di sekolah,” ujar Sertu Ismail.

Melalui kegiatan ini, terlihat antusiasme para siswa yang menyambut dengan gembira program MBG. Kehadiran Babinsa bersama guru-guru sekolah juga memberikan semangat tersendiri bagi anak-anak dalam menikmati santapan sehat yang disediakan.

Program MBG menjadi salah satu langkah penting dalam mendukung peningkatan kualitas pendidikan dan kesehatan, sekaligus wujud kepedulian bersama terhadap masa depan generasi muda di Kecamatan Jereweh.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Forkopimka Lambu dan Mahasiswa KKN Kompak Jaga Kebersihan Desa

    Forkopimka Lambu dan Mahasiswa KKN Kompak Jaga Kebersihan Desa

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Bima, 1 Agustus 2025 – Dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan dan mempererat sinergi antar unsur pemerintahan, TNI, dan masyarakat, Serka Jamaluddin selaku Danpos Ramil Lambu Koramil 1608-03/Sape bersama sejumlah anggota melaksanakan kegiatan gotong royong umum di sepanjang pinggir jalan umum menuju Pantai Papa, Desa Sumi, Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Titik pembersihan dimulai dari depan Kantor […]

  • Koramil 1627-01/Baa Tegakkan Disiplin dan Keamanan Laut, Pantau Kapal Bahari Express 8E

    Koramil 1627-01/Baa Tegakkan Disiplin dan Keamanan Laut, Pantau Kapal Bahari Express 8E

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 2 November 2025 – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban aktivitas transportasi laut di wilayah binaan, personel Koramil 1627-01/Baa, Kodim 1627/Rote Ndao, melaksanakan kegiatan pemantauan dan monitoring arus kapal penumpang Bahari Express 8E di Pelabuhan Ba’a, Minggu (2/11/2025). Kegiatan pengamanan dan pemantauan tersebut dipimpin oleh Koptu Alis Sinlae selaku petugas piket Koramil. Pengawasan […]

  • Koramil Woha Bersama Masyarakat Gelar Patroli Siskamling untuk Jaga Keamanan Desa

    Koramil Woha Bersama Masyarakat Gelar Patroli Siskamling untuk Jaga Keamanan Desa

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Woha _ Pada Minggu malam, 5 Oktober 2025 berlangsung apel pengecekan personil Siskamling di Mako Koramil 1608-04/Woha, Desa Tente, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima. Kegiatan ini dipimpin oleh Serma Muh Ali, Bati Komsos Koramil Woha, dengan jumlah personil 6 orang. Setelah apel, dilanjutkan patroli mandiri di wilayah Kecamatan Woha dan Palibelo dengan sasaran di Desa Nisa, […]

  • Dandim 1614/Dompu Hadiri Upacara HUT Provinsi NTB ke-67 di Kabupaten Dompu

    Dandim 1614/Dompu Hadiri Upacara HUT Provinsi NTB ke-67 di Kabupaten Dompu

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dandim 1614/Dompu Letkol Czi Janu Hendarto, S.E. menghadiri Upacara dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) ke-67 Tahun 2025 yang digelar di Lapangan Beringin Pemda Dompu, Jalan Beringin Nomor 01, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu, Rabu (17/12/2025). Upacara berlangsung khidmat dengan mengusung tema “Gerak Cepat NTB Hebat”. Upacara […]

  • Kodim 1602/Ende Jaga Keamanan Pasar Detukeli dengan Kegiatan Komsos dan Pamwil

    Kodim 1602/Ende Jaga Keamanan Pasar Detukeli dengan Kegiatan Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pengamanan wilayah (pamwil) di Pasar Detukeli, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Rabu (22/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.35 WITA berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Babinsa melakukan pemantauan keamanan di pasar serta berdialog dengan masyarakat dan pedagang guna menciptakan suasana yang nyaman […]

  • Mengawali Tugas, Danramil 1626-01/Bangli Laksanakan Silaturahmi ke Kantor Camat Bangli

    Mengawali Tugas, Danramil 1626-01/Bangli Laksanakan Silaturahmi ke Kantor Camat Bangli

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mengawali tugasnya sebagai Danramil 1626-01/Bangli, Kapten Cke Komang Gita melaksanakan silaturahmi ke Kantor Camat Bangli, kunjungan ini disambut hangat oleh Camat Bangli, Sang Made Agus Dwipayana, S.STP, beserta jajaran staf di Ruangan Kantor Camat Bangli. Senin (3/11/25). Selain sebagai ajang memperkenalkan diri sebagai pejabat Danramil yang baru, kunjungan ini juga bertujuan […]

expand_less