Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Serka Rifa’i Ajak Warga Marada Jaga Kamtibmas

Serka Rifa’i Ajak Warga Marada Jaga Kamtibmas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB– Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Babinsa Desa Marada, Koramil 1614-03/Hu’u, Serka Rifa’i melaksanakan kegiatan ronda malam bersama warga binaan di Dusun Tenga, Desa Marada, Kamis (02/10/2025).

Kegiatan ronda malam ini menjadi salah satu bentuk pembinaan teritorial Babinsa di wilayah binaannya. Melalui kehadiran langsung di tengah masyarakat, Serka Rifa’i berupaya membangun kedekatan sekaligus meningkatkan kesadaran warga tentang pentingnya menjaga keamanan lingkungan.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan himbauan agar warga selalu waspada terhadap segala potensi gangguan keamanan. Ia juga mengingatkan masyarakat untuk menghidupkan kembali semangat gotong royong serta saling peduli antarwarga, sehingga tercipta suasana aman, nyaman, dan harmonis.

“Keamanan bukan hanya tanggung jawab aparat, tetapi menjadi tugas bersama. Dengan ronda malam seperti ini, kita dapat mencegah potensi tindak kejahatan sekaligus mempererat kebersamaan,” ujar Serka Rifa’i.

Kegiatan ronda malam yang diikuti oleh sejumlah warga berjalan dengan lancar dan tertib. Kehadiran Babinsa juga mendapat apresiasi dari masyarakat yang merasa lebih tenang dan terlindungi dengan adanya pendampingan aparat TNI.

Ronda malam ini diharapkan dapat menjadi rutinitas warga dalam menjaga keamanan lingkungan sekaligus memperkuat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat binaan.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 06/Karera Dampingi Petani Tanam Padi

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 06/Karera Dampingi Petani Tanam Padi

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Hezron Domu Wora, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman padi di Desa Nggongi, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur, Jumat (09/01/2026). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan nasional serta membantu meningkatkan kesejahteraan petani di wilayah […]

  • Generasi Muda Harus Disiplin, Tegas Babinsa Koramil 1618-04/Bisel

    Generasi Muda Harus Disiplin, Tegas Babinsa Koramil 1618-04/Bisel

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Senin 18 Agustus 2025., Dalam upaya membina kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Serka Yohanes Banfatin melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama anak-anak pelajar di Desa Kiupukan, Nunmafo, Kecamatan Insana, Kabupaten TTU. Kegiatan ini menjadi salah satu wujud kepedulian Babinsa terhadap pembinaan generasi muda di wilayah binaannya. Dalam kesempatan itu, Serka Yohanes menekankan pentingnya disiplin […]

  • Kodim 1608/Bima Siap Dukung Stabilitas Keamanan dan Ekonomi Kota Bima
    NTB

    Kodim 1608/Bima Siap Dukung Stabilitas Keamanan dan Ekonomi Kota Bima

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Kota Bima _ 10 Desember 2025 – Kodim 1608/Bima menunjukkan perannya sebagai pilar keamanan dan pemberdayaan masyarakat dalam Rapat Koordinasi Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (FORKOPIMDA) yang dilaksanakan di Aula Parenta Kantor Walikota Bima. Rapat ini dipimpin langsung oleh Walikota Bima, H. A. Rahman H. Abidin, SE, dan dihadiri dari berbagai instansi. Dandim 1608/Bima, Letkol Arh. […]

  • Kodim Klungkung Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD Ke 80

    Kodim Klungkung Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD Ke 80

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Klungkung,- mengusung misi kemanusiaan, Kodim 1610/Klungkung kembali menunjukkan kepedulian terhadap sesama melalui aksi donor darah yang digelar di Aula Makodim 1610/Klungkung pada Kamis ( 11/12/25 ). Disamping wujud kepedulian TNI, aksi kemanusiaan donor darah yang dilaksanakan satuan dibawah kendali Dandim Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han ini adalah dalam rangka memperingati Hari Juang TNI […]

  • Pastikan Keamanan, Korem 162/WB Bantu Perbaiki Jalur Pendakian Gunung Rinjani

    Pastikan Keamanan, Korem 162/WB Bantu Perbaiki Jalur Pendakian Gunung Rinjani

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Mataram NTB – Komandan Korem 162/Wira Bhakti, Brigjen TNI Moch. Sjasul Arief, S. Sos., menyampaikan bahwa Tim Gabungan TNI dan Balai Taman Nasional Gunung Rinjani (BTNGR) telah memberangkatkan 26 personel menuju jalur pendakian Gunung Rinjani pada Minggu (27/07/2025). Tim ini akan melaksanakan perbaikan jalur yang rusak, khususnya dari Plawangan menuju Danau Segara Anak, guna meningkatkan […]

  • Babinsa Koramil 1602-04 Maurole Laksanakan Pamwil dan Komsos, Warga Loboniki Antusias

    Babinsa Koramil 1602-04 Maurole Laksanakan Pamwil dan Komsos, Warga Loboniki Antusias

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Kotabaru, Ende — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Loboniki, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Rabu (10/12/2025) mulai pukul 08.33 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas rutin pembinaan teritorial untuk memastikan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa […]

expand_less