Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Seteluk Tengah Hadir di Tengah Kegiatan Posyandu

Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Seteluk Tengah Hadir di Tengah Kegiatan Posyandu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Seteluk Tengah, Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, turut mendampingi kegiatan Posyandu bagi ibu hamil, balita, dan lansia di Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Rabu (1/10/2025).

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap kesehatan masyarakat di wilayah binaannya. Sertu Dahlan menyampaikan bahwa posyandu memiliki peran penting dalam mendukung program pemerintah, terutama dalam menjaga kesehatan ibu dan anak serta memberikan pelayanan kesehatan dasar bagi masyarakat.

“Babinsa tidak hanya bertugas menjaga keamanan, tetapi juga hadir untuk membantu masyarakat di berbagai bidang, termasuk kesehatan. Dengan adanya Posyandu, diharapkan masyarakat lebih peduli terhadap kesehatan keluarga, terutama ibu hamil dan balita,” ujar Sertu Dahlan.

Kegiatan posyandu ini mendapat sambutan positif dari masyarakat, terlihat dari antusiasme ibu-ibu yang hadir bersama anak-anaknya. Lansia juga tidak ketinggalan mengikuti pemeriksaan kesehatan rutin yang disediakan oleh tenaga medis.

Dengan pendampingan Babinsa, kegiatan berlangsung aman, lancar, dan penuh semangat gotong royong, sehingga semakin mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serma Aminullah Ajak Masyarakat Parado Kuta Jaga Kerukunan dan Waspada Berita Hoaks

    Serma Aminullah Ajak Masyarakat Parado Kuta Jaga Kerukunan dan Waspada Berita Hoaks

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Bima,Monta _ Pada Rabu, 15 Oktober 2025, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta menggelar kegiatan komunikasi sosial (komsos) di beberapa desa binaan sebagai upaya mempererat sinergi dan menjaga kondusifitas wilayah. Sertu Rifaid bersama Bhabinkamtibmas melakukan komsos di kantor Desa Tolouwi, di mana mereka mengimbau aparat desa dan masyarakat untuk berkoordinasi terkait pelantikan Kepala Dusun baru serta menghindari […]

  • Babinsa Sertu Husni H. Mendampingi Warga dalam Proses Pembuatan Sumur Bor di Wilayah Koramil 01/Loli
    NTT

    Babinsa Sertu Husni H. Mendampingi Warga dalam Proses Pembuatan Sumur Bor di Wilayah Koramil 01/Loli

    • calendar_month Jumat, 11 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT-Sertu Husni H Babinsa Koramil 1613-01/Lolo Kodim 1613/Sumba Barat melaksanakan kegiatan Pendampingan Pembuatan Sumur Bor di Desa Malat Kecamatan Tanarighu Kabupaten Sumba Barat.Kamis (10/07/2025) Sumur bor sangat di perlukan khususnya di wilayah Desa Malat yang pasokan air bersih sangat minim apalagi saat musim kemarau tiba di wilayah tersebut pasti kekeringan air. Kita berharap program […]

  • Babinsa Batutua Dorong Desa Meoain Siapkan Lahan Hibah untuk Program KDKMP

    Babinsa Batutua Dorong Desa Meoain Siapkan Lahan Hibah untuk Program KDKMP

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    ROTE NDAO — Dalam rangka mendukung program pemerintah pusat dan memperkuat pembangunan ekonomi masyarakat desa, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Serka Armindo Da Silva melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan monitoring wilayah binaan terkait Program KDKMP (Koperasi Desa Merah Putih) di Desa Meoain, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan tersebut berlangsung pada Selasa (30/12/2025) pukul […]

  • Kunjungan Dandim 1603/Sikka Ke Rumah Anggota Paskibraka Nasional, Ucapkan Selamat Pada Ibu Kandung Afril.

    Kunjungan Dandim 1603/Sikka Ke Rumah Anggota Paskibraka Nasional, Ucapkan Selamat Pada Ibu Kandung Afril.

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 94
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Komandan Kodim 1603/Sikka, Letkol Arm Denny Riesta Permana S.Sos mengunjungi kediaman Magdalena Juliana, ibu dari Paulus Gregorius Afrizal—siswa kelas XII SMAK Frater Maumere, anggota Paskibraka Nasional yang bertugas pada Upacara HUT ke-80 RI di Istana Negara, Jakarta. Dalam kunjungannya, Senin (18/8/2025), Dandim menyampaikan rasa bangga dan penghargaan kepada keluarga Afril, sapaan akrab Paulus Gregorius […]

  • Satgas Pamtas dan Warga Bangun Rumah Adat Kolibein: Bukti Nyata TNI Hadir untuk Rakyat

    Satgas Pamtas dan Warga Bangun Rumah Adat Kolibein: Bukti Nyata TNI Hadir untuk Rakyat

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur dari Pos Haslot dan Pos Auren kembali menunjukkan komitmennya dalam membantu masyarakat perbatasan melalui kegiatan Karya Bakti pembangunan Rumah Adat Kolibein di Desa Alas Selatan, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka, NTT. Personel TNI bersama warga bekerja bahu-membahu mempersiapkan material, mendirikan rangka bangunan, hingga proses penguatan struktur rumah adat yang menjadi […]

  • Sinergi TNI–Polri dan Pecalang Amankan Lomba Mancing Air Deras

    Sinergi TNI–Polri dan Pecalang Amankan Lomba Mancing Air Deras

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Minggu (12/10/2025) Dalam rangka mendukung terciptanya situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Desa Melinggih Kelod Koramil 1616-07/Payangan Sertu I Nyoman Yudiarta bersama Bhabinkamtibmas Bripka A.A Gede Dwipayana berkolaborasi dengan Pecalang Adat Br. Badung dan Pecalang Adat Pengaji melaksanakan pengamanan kegiatan lomba mancing air deras yang diselenggarakan oleh STT. Pradnya […]

expand_less