Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Gerakan Pangan Murah sambut HUT TNI ke-80 oleh Koramil 1623-07/Bebandem.

Gerakan Pangan Murah sambut HUT TNI ke-80 oleh Koramil 1623-07/Bebandem.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Anggota Koramil 1623-07/Bebandem dipimpin Pelda I Nengah Taman melaksanakan kegiatan gerakan pangan murah (GPM) penjualan beras SPHP di Desa Jungutan dan Desa Buana Giri Kec.Bebandem Kab.Karangasem dalam rangka menyambut HUT TNI ke-80, pada Selasa (30/09/25).

Masyarakat Desa Jungutan dan Desa Buana Giri menyambut baik kegiatan gerakan pangan murah penyaluran beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) oleh Koramil 1623-02/Abang. Sebanyak 200 sak beras SPHP ludes terjual dalam waktu singkat.

Pelda I Nengah Taman disela-sela kegiatan penyaluran beras mengungkapkan “kualitas beras SPHP cukup baik serta harganya terjangkau menjadi solusi yang tepat bagi masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pokok” ucapnya.

Kegiatan gerakan pangan murah merupakan wujud komitmen TNI Koramil 1623-07/Bebandem dalam mendukung program pemerintah untuk menstabilkan pasokan dan harga pangan pokok agar masyarakat dapat membeli beras berkualitas dengan harga terjangkau serta membantu dalam mengendalikan inflasi.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TMMD ke-125: TNI Sosialisasikan Rekrutmen kepada Generasi Muda di Kalabeso

    TMMD ke-125: TNI Sosialisasikan Rekrutmen kepada Generasi Muda di Kalabeso

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 96
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Komitmen TNI dalam mendekatkan diri kepada masyarakat dan membuka peluang bagi generasi muda untuk bergabung dalam institusi pertahanan negara terus diwujudkan melalui berbagai kegiatan. Salah satunya melalui **TMMD (TNI Manunggal Membangun Desa) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa*. Dalam rangkaian kegiatan *non fisik TMMD, **Danramil 1607-09/Utan, Kapten Inf Lalu M. Said, melaksanakan **sosialisasi rekrutmen TNI […]

  • BLT-DD Oktober Cair, Babinsa Kutampi Kaler Terjun Langsung Beri Pengawasan

    BLT-DD Oktober Cair, Babinsa Kutampi Kaler Terjun Langsung Beri Pengawasan

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 52
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pencairan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT-DD ) tahap X bulan Oktober 2025 digelar pemerintah Desa Kutampi Kaler, Senin ( 13/10/25 ). Berlangsungnya pencairan BLT DD itupun dibenarkan Babinsa Kutampi Kaler Serka Hamid saat melaksanakan pendampingan dan pengamanan penyaluran BLT-DD yang digelar di Kantor Desa Kutampi Kaler, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Kungkung. Iya […]

  • Koramil 1607-06 All Out Dukung Pasar Murah untuk Warga

    Koramil 1607-06 All Out Dukung Pasar Murah untuk Warga

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTB – SUMBAWA – Danramil 1607-06/Lape Lopok, Lettu Inf Hasanudin, menghadiri rapat koordinasi di Aula Kantor Kecamatan Lopok membahas rencana pelaksanaan Pasar Murah yang digelar untuk membantu meringankan beban masyarakat, Rabu (13/8/2025). Rapat yang dipimpin oleh Camat Lopok ini dihadiri unsur Forkopimcam, perangkat desa, serta pihak penyelenggara. Dalam pembahasan, disepakati bahwa kegiatan pasar murah akan […]

  • Dukung Kopdes Merah Putih, Babinsa Desa Nggodimeda Laksanakan Pembersihan Lokasi

    Dukung Kopdes Merah Putih, Babinsa Desa Nggodimeda Laksanakan Pembersihan Lokasi

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mendukung kebersihan lingkungan sekaligus persiapan pengembangan Koperasi Merah Putih, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Delfi Amalo, melaksanakan kegiatan pembersihan lokasi Koperasi Merah Putih bersama aparat desa. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin, 12 Januari 2026, pukul 12.00 WITA, bertempat di Desa Nggodimeda, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao. Pembersihan difokuskan pada area […]

  • Final Meriah Turnamen Dandim 1602/Ende Cup: Cold City A Raih Juara Umum

    Final Meriah Turnamen Dandim 1602/Ende Cup: Cold City A Raih Juara Umum

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende, — Turnamen Bola Basket Dandim 1602/Ende Cup resmi berakhir dengan digelarnya pertandingan final yang berlangsung meriah pada Sabtu (4/10), pukul 17.00 WITA hingga selesai, bertempat di Lapangan Basket KONI Ende, Jalan Hatta, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan penutup ini menyuguhkan pertandingan final dan semi final dari berbagai kategori, mulai dari tingkat […]

  • Babinsa Koramil 1627-01/Baa Amankan Ibadah Minggu di Gereja Efata Lekione

    Babinsa Koramil 1627-01/Baa Amankan Ibadah Minggu di Gereja Efata Lekione

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat saat melaksanakan ibadah, Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Kopda Hendra Gaspersz, melaksanakan kegiatan pengamanan ibadah Minggu di Gereja Efata Lekione, Kelurahan Mokdale, Minggu (28/9/2025). Kegiatan pengamanan ini dilakukan sejak pagi pukul 07.00 Wita, sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap umat Kristiani yang sedang beribadah. Kehadiran Babinsa […]

expand_less