Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » TNI dan Warga Sukawana Kompak Gelar Gotong Royong di Pura Puncak Penulisan

TNI dan Warga Sukawana Kompak Gelar Gotong Royong di Pura Puncak Penulisan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Bangli – Babinsa Desa Sukawana, Sertu Nyoman Budiarta, Koramil 1626-04/Kintamani, melaksanakan gotong royong bersama warga masyarakat Desa Adat Sukawana di areal Pura Puncak Penulisan. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka persiapan upacara piodalan Purnama Kapat. Minggu (28/09/25)

Gotong royong diikuti oleh berbagai unsur masyarakat dan tokoh adat, di antaranya Jero Kebayan, Jero Bendesa Sukawana, Jero Bendesa Kuum, Gebok Satak Sukawana, Kadus dari 9 Banjar se-Desa Sukawana, Babinsa Desa Sukawana, Sertu Nyoman Budiarta dan Warga masyarakat Gebok Satak, kurang lebih 300 orang

Babinsa Desa Sukawana, Sertu Nyoman Budiarta menyampaikan “Kami bersama warga masyarakat Desa Sukawana melaksanakan gotong royong bersih-bersih di Pura Puncak Penulisan sebagai bentuk kepedulian dan kebersamaan dalam menjaga kebersihan serta kelancaran upacara piodalan. Melalui kegiatan ini, kami harapkan terjalin rasa persatuan dan semangat gotong royong di tengah masyarakat.”

Dandim 1626/Bangli, Letkol Arm. Gede Arya Girinatha Utama mengatakan “Saya mengapresiasi Babinsa bersama warga Desa Sukawana yang bahu-membahu melaksanakan gotong royong di Pura Puncak Penulisan. Kehadiran TNI di tengah masyarakat bukan hanya menjaga keamanan, tetapi juga turut mendukung pelestarian budaya dan tradisi umat. Semoga kegiatan ini menjadi wujud nyata sinergi TNI bersama rakyat dalam menjaga kearifan lokal dan mempererat persaudaraan.”pungkasnya
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Pemerintah Daerah, Dandim 1628 Hadiri Pembukaan MTQ ke-XXI

    Sinergi TNI dan Pemerintah Daerah, Dandim 1628 Hadiri Pembukaan MTQ ke-XXI

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Lapangan Bola Desa Sekongkang Atas, Kecamatan Sekongkang, menjadi pusat perhatian ribuan masyarakat pada Senin malam (01/09/2025) saat digelar Pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Ke-XXI Tingkat Kabupaten Sumbawa Barat Tahun 2025. Acara dimulai pukul 20.00 WITA dengan suasana penuh khidmat, meriah, dan sarat dengan nilai keagamaan. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Dengar Aspirasi Warga Neotonda dalam Kegiatan Komsos

    Babinsa Kodim 1602/Ende Dengar Aspirasi Warga Neotonda dalam Kegiatan Komsos

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga stabilitas wilayah dan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Neotonda, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pukul 08.50 WITA ini berlangsung lancar dan mendapat sambutan positif dari masyarakat. Dalam pelaksanaan Komsos tersebut, […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Intensifkan Pamwil dan Komsos di Desa Neotonda

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Intensifkan Pamwil dan Komsos di Desa Neotonda

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Neotonda, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Kamis (8 Januari 2026). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA hingga selesai tersebut dilaksanakan oleh Pratu Muhamad Rifaldi selaku Babinsa setempat. […]

  • Babinsa Larantuka Dampingi Pelantikan Kadus Baru di Desa Latonliwo

    Babinsa Larantuka Dampingi Pelantikan Kadus Baru di Desa Latonliwo

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Flotim – Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka, Praka Pamungkas Santo, menghadiri acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Kepala Dusun 1 Desa Latonliwo, Kecamatan Tanjung Bunga, Kabupaten Flores Timur, pada Senin (24/11/2025). Kegiatan berlangsung mulai pukul 10.00 Wita hingga selesai. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan wilayah serta wujud dukungan TNI terhadap penyelenggaraan pemerintahan […]

  • Peringati HUT TNI Ke 80 Koramil Banjarangkan Gencarkan GPM Beras SPHP

    Peringati HUT TNI Ke 80 Koramil Banjarangkan Gencarkan GPM Beras SPHP

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kodim 1610/Klungkung melalui Koramil 1610-02/Banjarangkan terus menggencarkan Gerakan Pangan Murah ( GPM ) beras SPHP di sejumlah desa yang ada di wilayah teritorialnya, Senin ( 15/09/25 ). Disamping dalam mendukung program pemerintah terkait Hanpangan, GPM kali ini juga digelar dalam rangka menyongsong peringatan HUT TNI Ke 80 tahun 2025. Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman […]

  • Semangat Tahun Baru 2026, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Upacara Bendera

    Semangat Tahun Baru 2026, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Upacara Bendera

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Kasdim 1601/Sumba Timur, Mayor Inf Sambudi, memimpin pelaksanaan upacara bendera rutin yang dilaksanakan di Lapangan Apel Makodim 1601/Sumba Timur, Jalan Ir. Sukarno No. 11, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Senin (05/01/2026). Upacara bendera rutin tersebut diikuti oleh seluruh prajurit dan PNS Kodim 1601/Sumba Timur sebagai bentuk penghormatan terhadap […]

expand_less