Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Patroli Rutin Babinsa Sasar Daerah terpencil di wilayah binaan

Patroli Rutin Babinsa Sasar Daerah terpencil di wilayah binaan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Lombok Tengah – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 05/Janapria, Kodim 1620/Loteng, melaksanakan patroli rutin dengan menyasar sejumlah dusun terpencil di Kecamatan Janapria, Minggu (28/9/2025) malam.

Patroli tersebut dilakukan sebagai upaya deteksi dini terhadap potensi gangguan keamanan sekaligus mempererat komunikasi dengan warga di pedalaman dan wilayah terpencil. Beberapa titik yang dikunjungi antara lain Dusun langko, Dusun janapria, dan beberapa jalur perbatasan yang jauh dari pusat keramaian.

Serda Sukamal Babinsa mengatakan bahwa kegiatan ini sekaligus menjadi sarana untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat sekaligus sebagai komunikasi sosial sebagai kedekatan TNI dan masyarakat.

“Kami hadir agar warga di pelosok tetap merasa terlindungi. Sekaligus kami mengingatkan agar tetap waspada terhadap tindak kejahatan maupun bahaya kebakaran di musim kemarau,” ujar Sukamal.

Dalam kesempatan itu, ia juga berdialog langsung dengan warga, mendengarkan keluhan terkait akses jalan, kebutuhan air bersih, serta situasi keamanan lingkungan. Warga pun menyampaikan apresiasi atas kehadiran Babinsa yang tidak hanya menjaga keamanan, tetapi juga peduli dengan kondisi sosial masyarakat.

Danramil 05/Janapria Kapten Cpl Yuliadi, menegaskan bahwa patroli rutin di wilayah terpencil oleh Babinsa akan terus dilaksanakan secara terus menerus setiap malam. “Kami ingin memastikan seluruh warga, baik di pusat desa maupun di dusun terpencil, mendapatkan perhatian yang sama dari aparat keamanan,” tegas Danramil.

“Kami berharap melalui patroli rutin tercipta lingkungan yang aman, kondusif, dan penuh kebersamaan antara aparat dengan masyarakat,” tandasnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koptu Imran Monitoring Galian Fondasi KDKMP di Desa Hundihopo

    Babinsa Koptu Imran Monitoring Galian Fondasi KDKMP di Desa Hundihopo

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil jajaran Kodim 1627/Rote Ndao, Koptu Imran, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan dengan memantau langsung proses pembersihan lokasi dan galian fondasi pembangunan KDKMP di Desa Hundihopo, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin, 12 Januari 2026, sekitar pukul 16.03 WITA. Monitoring dilakukan untuk memastikan pekerjaan di lapangan […]

  • Serda Alamsyah Awasi Penyaluran Bantuan Sosial Beras di Desa Wologai Timur
    NTT

    Serda Alamsyah Awasi Penyaluran Bantuan Sosial Beras di Desa Wologai Timur

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 109
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Alamsyah, turut mengawal dan mengawasi proses penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) tahun 2025 di Desa Wologai Timur, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, Rabu (31/7). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.35 hingga 11.00 WITA ini merupakan bagian dari program kerja sama antara TNI dan Pemerintah dalam menjaga kelancaran […]

  • Sertu Arnoldus Seba Laksanakan Pamwil dan Komsos, Tingkatkan Rasa Aman Warga Desa Detupera

    Sertu Arnoldus Seba Laksanakan Pamwil dan Komsos, Tingkatkan Rasa Aman Warga Desa Detupera

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Arnoldus Seba, melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detupera, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 09.30 Wita hingga 10.45 Wita dan berjalan lancar, aman, serta tertib. Kegiatan ini bertujuan memantau keamanan wilayah, menciptakan ketertiban masyarakat, dan meningkatkan rasa aman serta nyaman bagi […]

  • Koramil Bisel Wujudkan Akses Air Bersih untuk Warga dan Jemaat Gereja

    Koramil Bisel Wujudkan Akses Air Bersih untuk Warga dan Jemaat Gereja

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 123
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 22 Agustus 2025, Ketika Masyarakat dan TNI bersatu dalam tindakan nyata, maka tidak ada hal yang mustahil untuk dicapai Bersama, bisa mewujudkan perubahan dan menciptakan manfaat untuk semua, Anggota Koramil 1618-04/Bisel bersama masyarakat Desa Upfaon, Kecamatan Biboki Selatan (Bisel), Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), melaksanakan kegiatan gotong royong pemasangan instalasi pipa air bersih. […]

  • Ibu Ketua Persit Cabang XXVIII Kodim Dompu Panen Edugarden Wirabakti

    Ibu Ketua Persit Cabang XXVIII Kodim Dompu Panen Edugarden Wirabakti

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu, Ny. Annisa Janu Hendarto, didampingi para ibu Persit serta Pasi Ter Kodim 1614/Dompu, Letda Inf Abubakar, S.H., melaksanakan kegiatan panen hasil pertanian organik di Edugarden Wirabakti, lingkungan Makodim 1614/Dompu, pada Jumat (5/9/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk nyata keterlibatan Persit dalam mendukung pemanfaatan […]

  • Upacara 17-an Kodim 1630/Manggarai Barat, Momentum Perkuat Profesionalisme Prajurit

    Upacara 17-an Kodim 1630/Manggarai Barat, Momentum Perkuat Profesionalisme Prajurit

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Manggarai Barat – Kodim 1630/Manggarai Barat melaksanakan kegiatan Upacara Bendera 17-an yang berlangsung khidmat di Lapangan Upacara Kodim 1630/Manggarai Barat, Rabu (17/12/2025). Upacara rutin bulanan ini dipimpin oleh Kapten Inf. Alexander Manirili selaku Inspektur Upacara, dengan Kapten Inf. Johanis Boimau bertindak sebagai Komandan Upacara. Kegiatan diikuti oleh seluruh prajurit Kodim 1630/Manggarai Barat dengan penuh semangat, […]

expand_less