Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Koptu Arifin Ajak Masyarakat Tambak Sari Ciptakan Lingkungan Bersih dan Aman

Koptu Arifin Ajak Masyarakat Tambak Sari Ciptakan Lingkungan Bersih dan Aman

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Desa Tambak Sari, Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu Arifin, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat setempat, Minggu (28/09/2025).

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa mengajak warga untuk selalu menjaga kebersihan lingkungan serta meningkatkan kewaspadaan demi terciptanya keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di Desa Tambak Sari.

“Menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan merupakan tanggung jawab kita bersama. Dengan lingkungan yang bersih dan aman, kehidupan masyarakat akan lebih nyaman dan sehat,” ungkap Koptu Arifin saat berinteraksi dengan warga.

Kegiatan berlangsung dalam suasana penuh keakraban. Masyarakat setempat pun menyambut baik imbauan Babinsa, serta berkomitmen untuk bersama-sama menjaga ketertiban dan kebersihan desa.

Kegiatan monitoring wilayah dan Komsos ini berjalan dengan aman dan lancar.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Gotong Royong Bersama Petani Perbaiki Saluran Irigasi di Rote Tengah

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Gotong Royong Bersama Petani Perbaiki Saluran Irigasi di Rote Tengah

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Sabtu (1/11/2025) – Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat sekaligus mendukung ketahanan pangan di wilayah, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Sertu Delfi Amalo melaksanakan kegiatan karya bakti atau gotong royong bersama kelompok tani “Kasih Karunia” di Kelurahan Onatali, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan yang dimulai pukul 07.30 WITA ini difokuskan pada perbaikan […]

  • Dengan Semangat Kebersamaan, Prajurit Makodim 1618/TTU Wujudkan Lingkungan Bersih dan Sehat

    Dengan Semangat Kebersamaan, Prajurit Makodim 1618/TTU Wujudkan Lingkungan Bersih dan Sehat

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-KEFAMENANU, Kamis, 23 Oktober 2025- dengan penuh semangat dalam menjaga kebersihan dan menciptakan lingkungan yang sehat, anggota Makodim 1618/TTU melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan di sekitar asrama lama Kegiatan yang diikuti oleh seluruh personel Makodim 1618/TTU dengan penuh semangat dan kebersamaan. Sasaran pembersihan di mulai dari pemotongan rumput liar, serta pengumpulan dan pembuangan sampah di […]

  • Babinsa Gelora Gelar Patroli Malam Jaga Kamtibmas di Kecamatan Sikur
    NTB

    Babinsa Gelora Gelar Patroli Malam Jaga Kamtibmas di Kecamatan Sikur

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    LOMBOK TIMUR — Babinsa Desa Gelora, Serka Suhirman, melaksanakan kegiatan Patroli Malam, di wilayah Desa Gelora, Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur. Minggu(16/11/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, sekaligus mempererat komunikasi dengan warga di desa binaan. ‎ ‎Dalam patroli tersebut, Serka Suhirman memberikan imbauan kepada […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Perkuat Komsos dan Pamwil di Desa Wolokaro

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Perkuat Komsos dan Pamwil di Desa Wolokaro

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengawasan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Dusun Worosambi, Desa Wolokaro, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pukul 11.20 Wita hingga selesai dan berjalan dengan tertib, aman, dan lancar. Dalam kegiatan ini, Babinsa Serka Piter Kase aktif memantau situasi dan perkembangan wilayah untuk menjaga Kamtibmas […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Monitoring dan Karya Bhakti di Desa Metinumba
    NTT

    Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Monitoring dan Karya Bhakti di Desa Metinumba

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Moh. Rifki Maa’Fud, menggelar kegiatan karya bhakti dengan membantu pembangunan rumah milik Bapak Umbu di Desa Metinumba, Kecamatan Pulau Ende, Kabupaten Ende, Rabu (6/8/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.30 Wita hingga selesai, di mana Babinsa bersama tiga warga setempat membantu pemasangan batu bata dan kusen rumah. Selain karya bhakti, Babinsa juga […]

  • Babinsa Desa Maluk Hadiri Pembentukan Pengurus POKJA KB dan Operator Website Kampung KB

    Babinsa Desa Maluk Hadiri Pembentukan Pengurus POKJA KB dan Operator Website Kampung KB

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada Rabu (3/9/2025)Babinsa Desa Maluk Sertu Isrorul Amri menghadiri kegiatan pembentukan pengurus Kelompok Kerja Keluarga Berencana (POKJA KB) dan Operator Website Kampung KB Desa Maluk, yang berlangsung di Aula Kantor Desa Maluk, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat program Kampung KB di tingkat desa melalui pembentukan struktur pengurus […]

expand_less