Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pererat Hubungan dengan Warga, Babinsa Bantu Pemasangan Plafon Rumah di TTU

Pererat Hubungan dengan Warga, Babinsa Bantu Pemasangan Plafon Rumah di TTU

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Sabtu 27 September 2025, Melalui komunikasi sosial yang intensif, Babinsa hadir membangun kepercayaan dan kebersamaan demi menciptakan lingkungan yang harmonis dan produktif, Dalam rangka mempererat hubungan dan meningkatkan kepedulian terhadap Masyarakat binaannya, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Jonisius Alfridus Nahak melaksanakan kegiatan anjangsana dan gotong royong membantu Warga dalam pemasangan plafon rumah milik Bapak Martinus Naiheli yang beralamat di RT 06/RW 03, Desa Nunmafo, Kecamatan Insana, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).

Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa untuk selalu hadir di tengah-tengah Masyarakat serta menjalin hubungan yang harmonis dengan Warga binaan. Selain sebagai bentuk kepedulian, kehadiran Babinsa juga bertujuan untuk memberikan motivasi dan semangat kebersamaan dalam membangun lingkungan secara gotong royong.

Sertu Jonisius mengatakan bahwa kegiatan seperti ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI terhadap Masyarakat. “Sebagai Babinsa, kami selalu siap membantu Warga dalam berbagai kegiatan. Ini bukan hanya soal membantu secara fisik, tetapi juga membangun hubungan emosional yang kuat antara TNI dan Rakyat,” ujarnya.

Dengan semangat kebersamaan, kegiatan ini diharapkan dapat memperkuat sinergi antara TNI dan Masyarakat serta menumbuhkan semangat gotong royong dalam kehidupan sehari-hari.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1614-02 Kempo Redam Ketegangan Warga Terkait Kematian Ternak di Dorokobo

    Koramil 1614-02 Kempo Redam Ketegangan Warga Terkait Kematian Ternak di Dorokobo

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Keterlibatan aktif jajaran Koramil 1614-02/Kempo kembali menjadi garda terdepan dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah. Kali ini, peran strategis ditunjukkan saat menangani kasus kematian seekor sapi milik warga Desa Ta’a yang ditemukan dalam kondisi mati di Dusun Nusa Sari (Kampung Bali), Desa Dorokobo, Kecamatan Kempo, pada Sabtu, 26 Juli 2025. Ternak milik Andi […]

  • TNI AD Perkuat Kemanunggalan dengan Puldatater di Sekolah Ende

    TNI AD Perkuat Kemanunggalan dengan Puldatater di Sekolah Ende

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serda Ridwan Ali, melaksanakan kegiatan pengumpulan data teritorial (Puldatater) di SMPS Muhammadiyah Ende, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Kamis pagi. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD dalam memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat serta mendukung tugas pengawasan wilayah binaan. Kegiatan dimulai pukul 10.00 WITA dan diikuti oleh Babinsa serta […]

  • Sinergi Pelestarian Budaya, Babinsa Kedewatan Bersama Tokoh dan Pejabat Hadiri Gelaran Budaya

    Sinergi Pelestarian Budaya, Babinsa Kedewatan Bersama Tokoh dan Pejabat Hadiri Gelaran Budaya

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Gianyar – Kedewatan, Senin (1/9/2025) Dalam rangka mendukung pelestarian budaya leluhur, Babinsa Kedewatan Koramil 1616-02/Ubud Peltu Ida Bagus Didi Kesuma mewakili Danramil 1616-02/Ubud menghadiri undangan kegiatan Harmoni Pemajuan Kebudayaan Tahun 2025, bertempat di Neka Art Museum Jln Raya Sanggingan Ubud, Banjar Lungsiakan, Desa Kedewatan, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. Kegiatan diawali dengan menyanyikan Lagu Kebangsaan Indonesia […]

  • HUT ke-80 TNI, Kodim 1626/Bangli Gelar Bakti Teritorial Bersihkan Pasar Desa Peninjoan

    HUT ke-80 TNI, Kodim 1626/Bangli Gelar Bakti Teritorial Bersihkan Pasar Desa Peninjoan

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Bangli– Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 TNI Tahun 2025, Kodim 1626/Bangli melaksanakan kegiatan Bakti Teritorial Prima Pembersihan Pasar Tradisional Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Jumat (19/9/2025) Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Dandim 1626/Bangli, Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama dan dihadiri oleh sejumlah pejabat daerah, antara lain Ketua DPRD Kabupaten […]

  • Babinsa Tegallinggah Hadiri Upacara Melaspas Kantor Perbekel

    Babinsa Tegallinggah Hadiri Upacara Melaspas Kantor Perbekel

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sukasada, 30 September 2025 – Babinsa Desa Tegallinggah Koramil 1609-05/Sukasada, Serka Wahyu Hidayat, menghadiri upacara Melaspas Bangunan Kantor Perbekel Desa Tegallinggah, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, Selasa (30/9/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 Wita tersebut dihadiri oleh Camat Sukasada Drs. I Gst. Ngurah Suradnyana, Ketua BPD, Ketua BUMDesa, perangkat desa, tokoh masyarakat, perwakilan adat, serta unsur […]

  • Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Jaga Kondusivitas Wilayah

    Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Jaga Kondusivitas Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Yakub, melaksanakan kegiatan patroli malam di sekitar wilayah Kecamatan Jereweh, Jumat (10/10/2025) pukul 21.38 WITA. Kegiatan patroli ini dilakukan sebagai bentuk tanggung jawab dan kepedulian Babinsa terhadap keamanan lingkungan sekaligus memastikan kondisi wilayah binaan tetap kondusif. […]

expand_less