Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Serda Roni Riberu Laksanakan Monitoring Wilayah di Desa Sonimanu

Babinsa Serda Roni Riberu Laksanakan Monitoring Wilayah di Desa Sonimanu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-04/Pantai Baru, Serda Roni Riberu, pada hari Sabtu 27 September 2025 pukul 13.30 Wita melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan sekaligus Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat petani/pekebun kelompok tani Teik Esa yang diketuai oleh Bapak Kris Saek, bertempat di Desa Sonimanu, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa berdialog dengan para anggota kelompok tani untuk mengetahui kendala dan permasalahan yang dihadapi, baik terkait ketersediaan pupuk, sistem pengairan, maupun kebutuhan pertanian lainnya. Menurut penjelasan Ketua Kelompok Tani, Bapak Kris, untuk kebutuhan pupuk tidak terdapat masalah karena sudah tersedia dari distributor. Sementara itu, persoalan pengairan juga dapat diatasi karena para petani memanfaatkan tiga sumur gali yang digunakan untuk mengairi lahan pertanian mereka.

Kegiatan ini menunjukkan perhatian Babinsa terhadap kesejahteraan masyarakat binaannya, khususnya para petani yang menjadi ujung tombak ketahanan pangan di wilayah Kecamatan Pantai Baru. Kehadiran Babinsa diharapkan mampu memberikan motivasi serta menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat, sehingga tercipta sinergi dalam mendukung pembangunan pertanian di Desa Sonimanu.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Sertu Donatus Kiri Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Niranusa

    Babinsa Sertu Donatus Kiri Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Niranusa

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka memastikan keamanan wilayah serta memperkuat kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.10 WITA tersebut dipimpin oleh Sertu Donatus Kiri, Babinsa Desa Niranusa. Kehadiran Babinsa mendapatkan sambutan baik dari warga yang […]

  • Aparat Desa dan Babinsa Kompak Cek Persiapan Lomba Kebersihan Kecamatan Madapangga

    Aparat Desa dan Babinsa Kompak Cek Persiapan Lomba Kebersihan Kecamatan Madapangga

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Bima,_ Pada hari Kamis, 14 Agustus 2025, Sertu Saiful Babinsa Desa Ncandi menghadiri kegiatan pengecekan persiapan lomba kebersihan 17 Agustus di lingkungan Desa Ncandi, Kecamatan Madapangga, Kabupaten Bima. Kegiatan ini melibatkan aparat desa dan masyarakat setempat. Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Desa Ncandi, Sekretaris Desa, Ketua BPD, Babinsa, Kepala Dusun, Ketua RT, serta Linmas dan […]

  • Babinsa Pratu Muhamad Rifaldi Tingkatkan Kamtibmas di Desa Nuanaga

    Babinsa Pratu Muhamad Rifaldi Tingkatkan Kamtibmas di Desa Nuanaga

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) di Desa Nuanaga, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Rabu (22/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini berjalan dengan aman, lancar, dan tertib. Babinsa berinteraksi langsung dengan masyarakat desa untuk memantau situasi keamanan serta menciptakan ketertiban dan keamanan masyarakat […]

  • Pjs Danramil Dawan Didampingi Babinsa Pesinggahan Hadiri Pelantikan Bendesa Adat Pesinggahan Periode 2025 – 2030

    Pjs Danramil Dawan Didampingi Babinsa Pesinggahan Hadiri Pelantikan Bendesa Adat Pesinggahan Periode 2025 – 2030

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dukungan akan berbagai kegiatan adat kembali diberikan Pjs Danramil 1610-03/Dawan Kapten Inf Ketut Joni saat menghadiri berlangsungnya kegiatan pelantikan Bendesa Adat Pesinggahan terpilih periode 2025 – 2030, Kamis ( 06/11/25 ). Kegiatan pelantikan dipimpin langsung oleh Bendesa Madya MDA Kabupaten Klungkung I Dewa Tirta yang dihadiri pula oleh Bendesa Alit Kecamatan Dawan, Camat Dawan, […]

  • Babinsa Desa Mangge Asi Turun Langsung Gotong Royong Bersihkan Masjid Nurul Hidayah
    NTB

    Babinsa Desa Mangge Asi Turun Langsung Gotong Royong Bersihkan Masjid Nurul Hidayah

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Udayanaupdata.com – Dompu, NTB – Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat serta menumbuhkan semangat kebersamaan, Babinsa Desa Mangge Asi, Peltu Suratman dari Koramil 1614-01/Dompu, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus gotong royong bersama warga binaan di Dusun Saka, Desa Mangge Asi, Kecamatan Dompu, pada Sabtu (8/11/2025). Kegiatan tersebut difokuskan pada kerja bakti membersihkan lingkungan Masjid […]

  • TNI Masuk Sekolah! Babinsa Tanamkan Jiwa Nasionalisme Sejak Dini kepada Siswa SMP di Perbatasan

    TNI Masuk Sekolah! Babinsa Tanamkan Jiwa Nasionalisme Sejak Dini kepada Siswa SMP di Perbatasan

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    TTU-Kefamenanu., Jumat 18 Juli 2025., Dalam upaya membentuk karakter generasi muda yang tangguh dan berjiwa nasionalis, Babinsa Koramil 1618-03/Insana Utara, Sertu Okto Kosat, turun langsung ke dunia pendidikan. Bertempat di Aula SMP Negeri Wini, Desa Humusu Wini, Kecamatan Insana Utara, Sertu Okto Kosat memberikan materi Bela Negara kepada siswa-siswi kelas VII dalam rangka kegiatan Masa […]

expand_less