Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kolonel Kadek Abriawan Pastikan Pekerjaan Kantor Koramil Sulamu

Kolonel Kadek Abriawan Pastikan Pekerjaan Kantor Koramil Sulamu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I., bersama Ibu Ketua Persit KCK Cab. XV Dim 1604 Kupang Ny. Luh Putu Mini Hartati meninjau langsung pekerjaan pembangunan Kantor Koramil 1604-05/Sulamu yang berlokasi di Kelurahan Sulamu, Kecamatan Sulamu, Kabupaten Kupang. Kehadiran Dandim beserta rombongan ini disambut hangat oleh Kepala Tukang Serka Arli serta Pelda Alfred Dimoe yang bertugas sebagai pengendali dari Staflogdim 1604/Kupang. Jumat (26/09/2025).

Dalam kesempatan tersebut, Dandim 1604/Kupang menekankan pentingnya kualitas pekerjaan agar kantor Koramil nantinya dapat berfungsi optimal sebagai pusat pelayanan dan pembinaan teritorial di wilayah Sulamu. Beliau juga mengingatkan agar seluruh tahapan pembangunan memperhatikan standar keamanan dan ketepatan waktu sehingga hasilnya benar-benar maksimal serta bermanfaat bagi prajurit dan masyarakat.

Selain melakukan pengecekan langsung di lapangan, Kolonel Kadek Abriawan juga memberikan motivasi kepada para pekerja agar tetap semangat dan menjaga kekompakan selama proses pembangunan berlangsung. Menurutnya, kantor Koramil yang representatif akan semakin mendukung tugas Babinsa dalam menjalin komunikasi sosial dengan warga serta memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Pembangunan Kantor Koramil 1604-05/Sulamu ini diharapkan segera rampung sesuai target yang ditetapkan. Dengan adanya fasilitas baru tersebut, diharapkan kinerja aparat teritorial semakin meningkat, pelayanan kepada masyarakat berjalan lebih efektif, serta semangat kebersamaan antara TNI dan masyarakat Sulamu semakin erat terjalin. (Pendim1604).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kelurahan Kuang Dampingi Program Makan Sehat Bergizi di SDN 12 Taliwang

    Babinsa Kelurahan Kuang Dampingi Program Makan Sehat Bergizi di SDN 12 Taliwang

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Serka Bustanuddin, Babinsa Kelurahan Kuang dari Koramil 1628/01 Taliwang, melaksanakan pendampingan Program Makan Sehat Bergizi (MSG) di SDN 12 Taliwang, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu pagi (03/12/2025) pukul 09.30 Wita. Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung asupan gizi anak-anak sekolah dan memastikan makanan yang diberikan aman dan tepat waktu. Menu MSG […]

  • Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Naitae Dorong Pembangunanv

    Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Naitae Dorong Pembangunanv

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Naitae Koramil 1604-05/Sulamu, Sertu Jakson Paulus Tuka bersama Kepala Desa Naitae, Ketua BPD, tokoh masyarakat, dan Kepala Dusun melaksanakan peninjauan lahan tanah milik pemerintah desa yang direncanakan akan dibangun kantor dan toko Koperasi Merah Putih. Kegiatan tersebut berlangsung di Dusun 1 RT 002 RW 001, Desa Naitae, Kecamatan Fatuleu Barat, Kabupaten Kupang, […]

  • Babinsa Apresiasi BWS Lakukan Pengerukan Irigasi Di Bebuak Dengan Alat Berat
    NTB

    Babinsa Apresiasi BWS Lakukan Pengerukan Irigasi Di Bebuak Dengan Alat Berat

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya mendukung kelancaran aliran air dan mencegah terjadinya banjir di musim hujan, Babinsa Desa Bebuak, Serda Sujadi melakukan pemantauan pembersihan saluran irigasi yang dilakukan oleh Balai Wilayah Sungai (BWS) di Dusun Lingkok Bakek, Desa Bebuak, Kecamatan Kopang, Kabupaten Lombok Tengah, Selasa (22/07/2025). Kegiatan pembersihan ini difokuskan pada saluran irigasi utama yang […]

  • Brigjen TNI Franky Jan Hardi Watuseke Tinjau dan Beri Arahan kepada Personel TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada

    Brigjen TNI Franky Jan Hardi Watuseke Tinjau dan Beri Arahan kepada Personel TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ngada, Kamis (23/10/2025) — Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada mendapat perhatian langsung dari Tim Wasev (Pengawasan dan Pemeriksaan) Staf Teritorial Angkatan Darat (Sterad) yang dipimpin oleh Brigjen TNI Franky Jan Hardi Watuseke. Kunjungan kerja tersebut berlangsung di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, dan menjadi momentum penting untuk memastikan […]

  • Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Ziarah Peringati Hari Juang TNI AD ke-80

    Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Ziarah Peringati Hari Juang TNI AD ke-80

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Kodim 1613/Sumba Barat menggelar kegiatan ziarah dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-80 Tahun 2025. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., dan diikuti oleh prajurit TNI serta anggota Persit KCK Cabang XVIII. Ziarah dilaksanakan di Taman Makam Pahlawan Pada Eweta, Kelurahan Pada […]

  • Babinsa Koramil Pekat Intensifkan Patroli Malam di Dusun Nusantara

    Babinsa Koramil Pekat Intensifkan Patroli Malam di Dusun Nusantara

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Jumat tanggal 10 Oktober 2025, Babinsa Desa Tambora Koramil 1614-05/Pekat, Serda Maman, melaksanakan kegiatan patroli malam sekaligus kontrol terhadap warga yang tengah melaksanakan ronda malam di Dusun Nusantara, Desa Tambora, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa untuk memantau situasi keamanan di wilayah binaan, sekaligus mempererat […]

expand_less