Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kebersihan Lingkungan Jadi Prioritas, Babinsa dan Masyarakat Laksanakan Karya Bakti

Kebersihan Lingkungan Jadi Prioritas, Babinsa dan Masyarakat Laksanakan Karya Bakti

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Lembata – Dalam rangka menjaga kebersihan dan kenyamanan lingkungan, Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Serda Ibnu Chalid dan Praka M. Abdur Rahim, bersama Linmas dan masyarakat Kelurahan Lewoleba Barat melaksanakan kegiatan Karya Bakti Pembersihan di sekitaran kantor kelurahan pada hari Jumad ( 26/09/2025 ).

Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan nyaman bagi masyarakat. Dengan adanya pembersihan ini, kantor kelurahan diharapkan dapat terlihat bersih dan enak dipandang, sehingga masyarakat dapat melaksanakan aktivitas sehari-hari dengan nyaman.

Kegiatan Karya Bakti ini juga merupakan contoh sinergi yang baik antara aparat dan masyarakat dalam menjaga kebersihan dan ketertiban lingkungan. Kegiatan ini menunjukkan bahwa dengan kerja sama yang baik, lingkungan yang bersih dan nyaman dapat tercipta.

“Melalui kegiatan ini, saya menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk selalu peduli terhadap kebersihan lingkungan dan menjaga ketertiban di sekitar tempat tinggal masing-masing,” ungkap Babinsa Serda Ibnu Chalid. Dengan kesadaran dan partisipasi aktif dari masyarakat, lingkungan yang bersih dan nyaman dapat terus terjaga.
( Pendim 1624 )

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Beru Bersama Pemdes dan Warga Laksanakan Karya Bakti di Dusun Jelenga

    Babinsa Beru Bersama Pemdes dan Warga Laksanakan Karya Bakti di Dusun Jelenga

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Sabtu, 13 Desember 2025, pukul 07.15 WITA, bertempat di sepanjang jalan menuju Dusun Jelenga, Desa Beru, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, telah dilaksanakan kegiatan Karya Bakti pembersihan lingkungan. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Anggota Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail selaku Babinsa Desa Beru, bersama Pemerintah Desa Beru dan warga Dusun Jelenga, dengan […]

  • Kodim 1606/Mataram Siap Salurkan Beras SPHP Bulog

    Kodim 1606/Mataram Siap Salurkan Beras SPHP Bulog

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 101
    • 0Komentar

    Mataram, NTB — Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram kembali menunjukkan peran aktifnya dalam memperkuat ketahanan pangan nasional. Dalam sebuah langkah strategis, Kodim 1606/Mataram menjalin kerja sama dengan Perum Bulog Wilayah Nusa Tenggara Barat (NTB) untuk mendistribusikan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) melalui jalur koperasi Kodim dan Komando Rayon Militer (Koramil) jajaran. Pimpinan Wilayah […]

  • Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Perencanaan Pembangunan Desa

    Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Perencanaan Pembangunan Desa

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (29/9/2025) Babinsa Desa Batubulan Kangin Koramil 1616-05/Sukawati Serka I Nengah Metra bersama Bhabinkamtibmas Desa Batubulan Kangin Aiptu I Kadek Sukadana menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP Desa) Tahun Anggaran 2026. Kegiatan ini juga membahas perubahan kedua Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) […]

  • Koramil 02 Bolo Salurkan Ribuan Paket Makan Bergizi Gratis di Madapangga

    Koramil 02 Bolo Salurkan Ribuan Paket Makan Bergizi Gratis di Madapangga

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Kabupaten Bima, 4 Agustus 2025 — Dalam rangka meningkatkan ketahanan gizi dan kesehatan masyarakat, Koramil 1608-02/Bolo beserta Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) wilayah Kodim 1608/Bima melaksanakan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) dari Badan Gizi Nasional (BGN). Kegiatan ini menyasar 43 sekolah serta kelompok ibu hamil, ibu menyusui, dan balita di wilayah Kecamatan Madapangga, Kabupaten Bima, […]

  • ‎Patroli Malam Koramil 1607-09/Utan di Kecamatan Rhee Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif
    NTB

    ‎Patroli Malam Koramil 1607-09/Utan di Kecamatan Rhee Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah, anggota Koramil 1607-09/Utan Rhee melaksanakan kegiatan patroli malam pada Rabu, 19 November 2025. ‎ ‎Patroli ini digelar sebagai bentuk upaya preventif untuk memastikan situasi tetap aman, tertib, dan kondusif di wilayah Kecamatan Rhee dan sekitarnya. ‎ ‎Kegiatan patroli dilakukan dengan menyusuri titik-titik rawan serta lokasi yang […]

  • Benteng Kodim Tak Tergoyahkan! Kalahkan Kefan Borong, Raih Mahkota Bupati Cup II

    Benteng Kodim Tak Tergoyahkan! Kalahkan Kefan Borong, Raih Mahkota Bupati Cup II

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    LABUAN BAJO, Manggarai Barat – Sorakan histeris dan gemuruh di tribun pecah pada Sabtu (27/9/2025), menandai lahirnya raja baru lapangan voli Labuan Bajo. Tim Voli Putra Kodim 1630/Manggarai Barat tampil bak kesatria tak tertandingi di partai puncak Bupati Cup II 2025, menaklukkan perlawanan sengit tim kuat Kefan Borong untuk membawa pulang trofi juara. Dalam laga […]

expand_less