Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dansatgatgas Yonif 743/PSY Sambut Kehadiran Gubernur Papua Tengah di Kabupaten Puncak Jaya

Dansatgatgas Yonif 743/PSY Sambut Kehadiran Gubernur Papua Tengah di Kabupaten Puncak Jaya

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Puncak Jaya, Papua – Dansatgas Yonif 743/PSY Letkol Inf Hery Mujiono bersama Forkopimda Kabupaten Puncak Jaya menyambut kedatangan Gubernur Papua Tengah, Bapak Meki Fritz Nawipa, SH, beserta rombongan dalam kunjungan kerja ke Kabupaten Puncak Jaya, Rabu (24/09/25).

Kunjungan kerja ini menjadi momentum penting dalam mempererat silaturahmi antara pemerintah provinsi, pemerintah daerah, aparat keamanan, dan masyarakat, sekaligus meneguhkan harapan bersama demi terciptanya pembangunan, kesejahteraan, dan kedamaian di tanah Puncak Jaya.

Dansatgas Yonif 743/PSY Letkol Inf Hery Mujiono menegaskan bahwa Satgas Yonif 743/PSY senantiasa siap mendukung program pemerintah demi masyarakat.
“Semoga suasana penuh kebersamaan ini menjadi penanda bahwa Kabupaten Puncak Jaya senantiasa berada dalam kedamaian dan persaudaraan. Kami, Satgas Yonif 743/PSY, akan selalu mendukung pemerintah dalam menjaga keamanan dan ketertiban,” ujarnya.

Sebagai wujud pengabdian, Satgas Yonif 743/PSY turut serta memberikan pengamanan selama rangkaian kegiatan, sehingga seluruh agenda kunjungan dapat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hari ke-11 TMMD ke-126, Dansatgas Letkol Inf Imam Subekti Turun Langsung Awasi Pengerjaan Bendungan Panondiwal

    Hari ke-11 TMMD ke-126, Dansatgas Letkol Inf Imam Subekti Turun Langsung Awasi Pengerjaan Bendungan Panondiwal

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    NGADA, NTT — Komandan Kodim 1625/Ngada Letkol Inf Imam Subekti, S.E., M.I.P., selaku Dansatgas TMMD ke-126, turun langsung ke lapangan untuk mengawasi jalannya pembangunan Bendungan Panondiwal di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, pada Minggu (19/10/2025). Kehadirannya menjadi bentuk nyata kepemimpinan lapangan sekaligus memastikan seluruh kegiatan TMMD berjalan sesuai rencana dan standar kualitas […]

  • Sinergi Babinsa dan Pemuda Wujudkan Semangat Gotong Royong di Alor Barat Laut

    Sinergi Babinsa dan Pemuda Wujudkan Semangat Gotong Royong di Alor Barat Laut

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    ALOR — Alor Barat Laut, 29 Oktober 2025 – Babinsa Desa Bampalola, Koptu Samsul Soana, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di wilayah binaannya, Desa Bampalola, Kecamatan Alor Barat Laut, Kabupaten Alor. Kegiatan tersebut berlangsung pada pukul 08.30 WITA dan diikuti oleh para pemuda setempat dengan penuh semangat kebersamaan. Dalam kesempatan itu, Koptu Samsul […]

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Laksanakan Pemantauan di Pelabuhan Ba’a

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Laksanakan Pemantauan di Pelabuhan Ba’a

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Sertu David Bullen melaksanakan kegiatan pemantauan di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Minggu, 05 Oktober 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas piket rutin dalam rangka menjaga keamanan dan memantau aktivitas keluar-masuk kapal penumpang di wilayah pelabuhan. Pada kesempatan tersebut, Sertu David Bullen memantau […]

  • Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Laksanakan Pengamanan Keberangkatan Kapal KM Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Laksanakan Pengamanan Keberangkatan Kapal KM Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 8 November 2025 – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Apradi Lonowata, melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan arus keberangkatan kapal KM Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Sabtu (8/11/2025) pagi. Kegiatan pengamanan dimulai sejak pukul […]

  • ‎Babinsa Sebagai Garda Terdepan, Kawal Penurunan Harga Pupuk Bersubsidi di Desa Luk

    ‎Babinsa Sebagai Garda Terdepan, Kawal Penurunan Harga Pupuk Bersubsidi di Desa Luk

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    ‎NTB, Sumbawa — Babinsa Desa Luk Koramil 1607-09/Utan, Serda Akhyar, menghadiri rapat pembahasan penurunan harga pupuk bersubsidi tahun 2025 yang dilaksanakan di Kantor Desa Luk, Kecamatan Rhee, Jumat (31/10/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk menyesuaikan harga pupuk bersubsidi agar lebih terjangkau bagi para petani. ‎ ‎Rapat dihadiri oleh Koordinator BPP Kecamatan […]

  • Babinsa Batutua Laksanakan Pemeriksaan Pagar Pekarangan Warga di Dusun Oelaba Barat

    Babinsa Batutua Laksanakan Pemeriksaan Pagar Pekarangan Warga di Dusun Oelaba Barat

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Rabu, tanggal 19 November 2025 pukul 11.30 WITA, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Sertu Jose Timo bersama Kepala Dusun Oelaba Barat, Bapak Husni Madi, melaksanakan kegiatan pemeriksaan pagar di sekitar pekarangan rumah warga. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pembinaan teritorial untuk menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama […]

expand_less