Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam, Warga Diajak Jaga Lingkungan Tetap Aman

Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam, Warga Diajak Jaga Lingkungan Tetap Aman

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, suasana di Kecamatan Sekongkang terasa lebih tenang dengan kehadiran Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Lalu Wahyu yang melaksanakan patroli malam di wilayah binaannya, Malam kamis (25/9/2025).

Patroli yang dilakukan sekitar pukul 22.14 Wita ini bukan sekadar menyusuri jalanan dan lingkungan sekitar, melainkan juga menjadi ajang silaturahmi serta pengingat bagi warga agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungannya.

Serda Lalu Wahyu menuturkan, kegiatan patroli malam ini bertujuan menciptakan rasa aman bagi masyarakat sekaligus meningkatkan kewaspadaan terhadap segala potensi gangguan kamtibmas. “Kami terus mengingatkan warga agar menjaga kerukunan dan bersama-sama menjaga lingkungan. Keamanan tidak bisa hanya mengandalkan aparat, tetapi menjadi tanggung jawab bersama,” ujarnya.

Patroli berlangsung dengan aman dan lancar. Warga yang ditemui pun menyambut positif kegiatan ini karena merasa lebih nyaman dengan kehadiran Babinsa di tengah masyarakat.

Melalui kegiatan sederhana namun penuh makna ini, TNI berharap tercipta suasana harmonis, aman, dan tentram di setiap sudut Kecamatan Sekongkang. Kehadiran Babinsa di lapangan menjadi bukti nyata komitmen TNI dalam mendukung terciptanya keamanan wilayah, khususnya di Kabupaten Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Pantai Baru Laksanakan Monitoring dan Persiapan Lapangan Jelang Ibadah Penyegaran Iman

    Babinsa Pantai Baru Laksanakan Monitoring dan Persiapan Lapangan Jelang Ibadah Penyegaran Iman

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Senin, 17 November 2025, pukul 12.30 Wita, Babinsa Sertu Andre T. melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus membantu proses persiapan panggung dan lapangan untuk pelaksanaan Ibadah Penyegaran Iman (IPI). Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Olafulihaa, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Babinsa Sertu Andre T. bersama panitia IPI melaksanakan pembersihan panggung […]

  • Babinsa Koramil 1630-03/Macang Pacar Dampingi Petani Panen Kedelai di Desa Bari

    Babinsa Koramil 1630-03/Macang Pacar Dampingi Petani Panen Kedelai di Desa Bari

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 48
    • 0Komentar

    Macang Pacar— Dalam rangka mendukung ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1630-03/Macang Pacar, Sertu Soalihin, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada masyarakat petani di Desa Bari, Kecamatan Macang Pacar, Kabupaten Manggarai Barat, pada Sabtu (01/11/2025). Kegiatan pendampingan ini dilakukan dengan membantu petani dalam proses panen kedelai, sebagai bentuk nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat di bidang […]

  • Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Tolokalo Aktif Ronda Malam Bersama Warga

    Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Tolokalo Aktif Ronda Malam Bersama Warga

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Babinsa Koramil 1614-02/Kempo terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan. Pada Minggu 11Januari 2026, Babinsa Desa Tolokalo, Kopka Ahyar, melaksanakan kegiatan ronda malam di Dusun Kresnasari, Desa Tolokalo, Kecamatan Kempo. Kegiatan ronda malam ini merupakan bagian dari upaya pembinaan teritorial Babinsa untuk memastikan situasi keamanan lingkungan tetap kondusif, khususnya pada […]

  • Serda Sadam Patroli di Wilayah Binaan, Tekankan Pentingnya Ketertiban Lingkungan

    Serda Sadam Patroli di Wilayah Binaan, Tekankan Pentingnya Ketertiban Lingkungan

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaannya,  Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Sadam, melaksanakan kegiatan patroli di seputaran wilayah binaan pada Minggu (17/8/2025). Kegiatan patroli ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Dengan hadir langsung di tengah masyarakat, Babinsa berharap dapat […]

  • Sertu Isrorul Amri Ajak Warga Sekongkang Aktif Jaga Keamanan Lingkungan

    Sertu Isrorul Amri Ajak Warga Sekongkang Aktif Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 79
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Peran Babinsa dalam menjaga keamanan wilayah terus ditunjukkan dengan aksi nyata di lapangan. Pada Rabu (24/9/2025) pukul 21.25 WITA, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Isrorul Amri, melaksanakan patroli malam di sekitar wilayah binaannya. Kegiatan ini tidak hanya sebatas memastikan situasi tetap aman, tetapi juga menjadi sarana bagi Babinsa untuk berinteraksi langsung dengan […]

  • Patroli Malam Babinsa Mollo Utara Jaga Keamanan Final Turnamen Dragon Cup I

    Patroli Malam Babinsa Mollo Utara Jaga Keamanan Final Turnamen Dragon Cup I

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    SoE | Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, anggota piket Koramil 1621-03/Mollo Utara melaksanakan kegiatan patroli malam pada Senin (10/11/2025) pukul 20.00 WITA hingga selesai. Patroli yang dipimpin oleh Serda Jenrit tersebut menyusuri wilayah Kapan, Kecamatan Mollo Utara, sekaligus melaksanakan pengamanan kegiatan Final Turnamen Bola Voli Dragon Cup I yang berlangsung di lapangan voli […]

expand_less