Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sambut HUT TNI ke-80, Babinsa Koramil 1624-01 Latih PBB.

Sambut HUT TNI ke-80, Babinsa Koramil 1624-01 Latih PBB.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Larantuka – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka melaksanakan kegiatan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) bagi siswa-siswi SMKS Bina Karya, Senin (22/09/2025).

Pelatihan dipimpin oleh Babinsa Kecamatan Larantuka, yaitu Koptu Abetho, Praka Tomi, dan Pratu Aditya Alghazali, yang memberikan materi dasar PBB dengan penuh kedisiplinan dan semangat.

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk persiapan para pelajar menghadapi perlombaan PBB tingkat pelajar yang digelar Kodim 1624/Flotim dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80.

Para siswa tampak antusias mengikuti latihan, dengan harapan mampu tampil maksimal dan membawa hasil terbaik pada perlombaan nantinya.
Melalui kegiatan ini, diharapkan dapat menumbuhkan rasa cinta tanah air, disiplin, serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, khususnya generasi muda.
(Pendim 1624)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Nanga Tumpu Gelar Patroli dan Silaturahmi Bersama Warga Mekar Sari

    Babinsa Nanga Tumpu Gelar Patroli dan Silaturahmi Bersama Warga Mekar Sari

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Manggelewa, NTB – Kegiatan patroli Koramil 1614-06/Manggelewa kembali digelar pada Sabtu, 29 November 2025. Babinsa Desa Nanga Tumpu, Serda Burhanuddin, melaksanakan patroli wilayah sekaligus menjalin komunikasi sosial dengan warga binaan di Dusun Mekar Sari. Dalam kegiatan tersebut, Serda Burhanuddin memulai dengan kongkow santai bersama warga. Momen ini dimanfaatkan untuk mempererat hubungan silaturahmi sekaligus menyerap berbagai […]

  • Kodim 1603/Sikka Laksanakan Upacara Bendera, Tingkatkan Kedisiplinan dan Kesadaran Nasional.
    NTT

    Kodim 1603/Sikka Laksanakan Upacara Bendera, Tingkatkan Kedisiplinan dan Kesadaran Nasional.

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Komando Distrik Militer (Kodim) 1603/Sikka mengadakan Upacara Bendera secara rutin setiap hari Senin, yang digelar di Lapangan Makodim 1603/Sikka Jl. Jendral Sudirman, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, pada hari Senin (28/07/2025). Sebagai inspektur upacara, Kasdim 1603/Sikka Kapten Cba Dominggus Melianus Atamani, sedangkan Komandan Upacara dijabat oleh Pasi Ops Kodim 1603/Sikka Kapten Czi Sunaryo, diikuti […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Dengar Aspirasi Warga Neotonda dalam Kegiatan Komsos

    Babinsa Kodim 1602/Ende Dengar Aspirasi Warga Neotonda dalam Kegiatan Komsos

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga stabilitas wilayah dan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Neotonda, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pukul 08.50 WITA ini berlangsung lancar dan mendapat sambutan positif dari masyarakat. Dalam pelaksanaan Komsos tersebut, […]

  • Program Makan Bergizi Gratis di Rote Ndao Berjalan Aman dan Tertib dengan Pendampingan Babinsa

    Program Makan Bergizi Gratis di Rote Ndao Berjalan Aman dan Tertib dengan Pendampingan Babinsa

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 24 September 2025 – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Nelson Sine, memantau dan mendampingi pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digelar di Kabupaten Rote Ndao, Rabu (24/9/2025). Kegiatan berlangsung di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Jalan Lekunik, Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, dengan pelaksanaan bertahap di 16 titik sekolah dan 1 posyandu. Program MBG […]

  • Babinsa Desa Rempe Dampingi Pengerjaan Koperasi Merah Putih

    Babinsa Desa Rempe Dampingi Pengerjaan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Rempe Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Sertu Junaidin, melaksanakan kegiatan pendampingan pengerjaan Koperasi Merah Putih di wilayah Desa Rempe, Kecamatan  Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (08/01/2026) pukul 10.30 WITA. Pendampingan tersebut dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD melalui peran Babinsa dalam mendorong pemberdayaan ekonomi masyarakat desa, khususnya melalui penguatan kelembagaan […]

  • Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono Kunjungi Kodim 1627/Rote Ndao

    Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono Kunjungi Kodim 1627/Rote Ndao

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Sabtu, 18 Oktober 2025 pukul 12.30 Wita, Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono bersama Ibu dan rombongan tiba di Makodim 1627/Rote Ndao yang berlokasi di Desa Helebeik, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Kedatangan Danrem 161/WS disambut langsung oleh Komandan Kodim 1627/Rote Ndao beserta jajaran di pintu gerbang Kesatrian […]

expand_less