Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » MUSDES Brang Kolong: Babinsa Tekankan Pentingnya Kebersamaan Wujudkan Kesejahteraan Warga

MUSDES Brang Kolong: Babinsa Tekankan Pentingnya Kebersamaan Wujudkan Kesejahteraan Warga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTB – Sumbawa, Babinsa Desa Brang Kolong, Koramil 1607-02/Empang, Sertu Muhamad Tohir, turut hadir dalam kegiatan Musyawarah Desa (MUSDES) yang digelar di Aula Kantor Desa Brang Kolong, Kecamatan Plampang, Kabupaten Sumbawa.

MUSDES tersebut dihadiri oleh perangkat desa, BPD, tokoh masyarakat, serta perwakilan lembaga desa. Agenda utama membahas program pembangunan dan pemberdayaan masyarakat untuk tahun anggaran mendatang, sekaligus merumuskan langkah strategis dalam peningkatan kesejahteraan warga.

Dalam kesempatan itu, Sertu Muhamad Tohir menyampaikan pentingnya sinergi antara pemerintah desa, masyarakat, dan TNI dalam mendukung setiap program pembangunan. Menurutnya, keberhasilan pembangunan desa sangat dipengaruhi oleh partisipasi aktif seluruh elemen masyarakat.

> “Babinsa siap mendukung penuh program desa, baik dalam hal pengamanan maupun pendampingan masyarakat, agar setiap rencana yang ditetapkan bisa berjalan dengan lancar dan tepat sasaran,” ujarnya.

Kehadiran Babinsa dalam forum musyawarah desa ini tidak hanya mempererat hubungan TNI dengan masyarakat, tetapi juga menjadi bentuk nyata komitmen TNI AD dalam mendukung pembangunan di wilayah teritorialnya.

Dengan adanya MUSDES, diharapkan seluruh program desa dapat terlaksana secara transparan, efektif, dan mampu menjawab kebutuhan masyarakat. (Pendim Sumbawa).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kampung Toyepakeh Dampingi  Warga Binaan Terima BLT-DD Bulan Nopember 2025

    Babinsa Kampung Toyepakeh Dampingi Warga Binaan Terima BLT-DD Bulan Nopember 2025

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemerintah Desa Kampung Toyepakeh, kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung didampingi Babinsa Sertu Nursam Muliadi dan Bhabinkamtibmas menggelar kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tahap XI bulan Nopember 2025 di kantor Desa Kampung Toyepakeh, Jumat ( 07/11/25 ). Pagi ini, sebagai wujud pelayanan Babinsa dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat, dirinya hadir mendampingi serta mengawasi […]

  • Babinsa Koramil 1630-02/Lembor Hadiri Monitoring Pelaksanaan Program Stunting di Desa Kakor

    Babinsa Koramil 1630-02/Lembor Hadiri Monitoring Pelaksanaan Program Stunting di Desa Kakor

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Kakor, 4 Desember 2025 — Dalam upaya mendukung program pemerintah terkait percepatan penurunan angka stunting, Babinsa Koramil 1630-02/Lembor Serka Maximus Jan mewakili Danramil menghadiri undangan Kepala Desa Kakor pada kegiatan Monitoring Pelaksanaan Program Stunting di Kantor Desa Kakor, Kecamatan Lembor Selatan, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan monitoring ini dilaksanakan untuk memastikan pelaksanaan program pencegahan stunting berjalan […]

  • Brigjen TNI Ida Idewa Agung Hadisaputra Terjun Langsung Normalisasi Pasar Badung

    Brigjen TNI Ida Idewa Agung Hadisaputra Terjun Langsung Normalisasi Pasar Badung

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Denpasar – Pasca banjir yang melanda kawasan Pasar Badung, Jalan Gajah Mada, Denpasar pada Rabu (10/9/2025) dini hari, Danrem 163/Wira Satya Brigjen TNI Ida Idewa Agung Hadisaputra turun langsung memimpin kegiatan pembersihan bersama prajuritnya, Kamis (11/9/2025). Sejak pagi, puluhan personel TNI, aparat terkait, serta masyarakat sekitar bergotong royong mengangkat lumpur tebal dan sampah yang menumpuk […]

  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Borong Aktif Dampingi Petani di Sawah

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Borong Aktif Dampingi Petani di Sawah

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Manggarai Timur, 22 September 2025 – Wujud nyata kepedulian TNI terhadap ketahanan pangan terus ditunjukkan para Bintara Pembina Desa (Babinsa). Salah satunya dilakukan oleh Babinsa Koramil 1612-03/Borong, Serka Husni Tamrin, yang turun langsung membantu para petani menanam bibit padi di sawah milik warga Desa Golo Runtuk, Kecamatan Ranamese, Kabupaten Manggarai Timur, Senin (22/9/2025). Kegiatan ini […]

  • Babinsa Maurole dan Warga Gotong Royong Bersihkan Saluran Irigasi di Tou Barat

    Babinsa Maurole dan Warga Gotong Royong Bersihkan Saluran Irigasi di Tou Barat

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, bersama warga Dusun Detu Peri, Desa Tou Barat, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan karya bakti membersihkan saluran irigasi yang tertimbun material dan pasir pada Senin pagi (29/09/2025) mulai pukul 07.48 WITA. Menggunakan alat berat ekskavator, kegiatan ini bertujuan untuk memperlancar aliran air […]

  • Wujud Kepedulian Babinsa Karera, Bantu Warga Atasi Saluran Air Bersih yang Tersumbat

    Wujud Kepedulian Babinsa Karera, Bantu Warga Atasi Saluran Air Bersih yang Tersumbat

    • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Dominggus Lay bersama warga binaan melaksanakan kegiatan gotong royong memperbaiki pipa air bersih yang mengalami kemacetan akibat tersumbat kotoran, bertempat di Desa Praiwitu, Kecamatan Ngadungala, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (09/11/2025). Kegiatan tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap kesulitan warga di wilayah binaannya, khususnya […]

expand_less