Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Tinjau Padi Terserang Hama di Kaliuda

Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Tinjau Padi Terserang Hama di Kaliuda

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Daniel Umbu Ndawa melaksanakan kegiatan pengecekan tanaman padi yang terserang hama tikus milik Bapak Yanus, salah satu warga Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur,pada Senin (22/09/2025).

Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui tingkat serangan hama dan memberikan pendampingan kepada petani dalam mencari solusi penanggulangan. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan dapat memberikan motivasi dan dukungan moril agar petani tetap semangat menjaga ketahanan pangan meski menghadapi tantangan serangan hama.

Serka Daniel juga berkoordinasi dengan pihak terkait untuk memberikan penyuluhan dan penanganan yang tepat, sehingga kerugian petani dapat diminimalisir. “Kami terus mendampingi para petani, termasuk ketika mereka menghadapi masalah seperti ini, agar hasil panen tetap optimal,” ujarnya.

Kegiatan pengecekan ini disambut baik oleh masyarakat, karena menunjukkan kepedulian TNI terhadap kondisi pertanian di wilayah binaan.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat: Pamwil Aman dan Lancar di Lingkungan Ndao

    Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat: Pamwil Aman dan Lancar di Lingkungan Ndao

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 117
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjalankan tugas pokok sebagai aparat kewilayahan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Ersan, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya yang berada di Pangkalan Travel Lingkungan Ndao, Kelurahan Kota Ratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Nusa Tenggara Timur.23 Agustus 2025. Kegiatan yang dimulai pada pukul 09.00 WITA […]

  • Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Babinsa Serda Muchsinin Laksanakan Komsos di Desa Compang

    Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Babinsa Serda Muchsinin Laksanakan Komsos di Desa Compang

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Manggarai Barat — Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi serta memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1630-03/Macang Pacar, Serda Muchsinin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan anjangsana bersama masyarakat Desa Compang, Kecamatan Pacar, Kabupaten Manggarai Barat, pada Sabtu, 13 Desember 2025. Kegiatan Komsos ini dilakukan sebagai wujud nyata peran Babinsa dalam membina wilayah binaan, sekaligus […]

  • Pantau Pembangunan SPPG Dapur MBG, Babinsa Satra Himbau para pekerja perhatikan Faktor Keamanan

    Pantau Pembangunan SPPG Dapur MBG, Babinsa Satra Himbau para pekerja perhatikan Faktor Keamanan

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berbagai kegiatan terus digelorakan Babinsa Satra Serka Gusti Ngurah Armawan sebagai wujud komitmennya untuk mendukung dan mensukseskan program-program pemerintah di wilayah binaan. Dalam rangka mensukseskan program Makan Bergizi Gratis ( MBG ), Babinsa jajaran Koramil 1610-01/Klungkung ini terus melaksanakan pemantauan dan monitoring pembangunan SPPG Dapur MBG yang dibangun di wilayah binaannya Jln Raya Matahari […]

  • Penyaluran Banpang Tahap I Tahun 2025 di Desa Desaloka Berjalan Lancar, Babinsa Lakukan Pendampingan

    Penyaluran Banpang Tahap I Tahun 2025 di Desa Desaloka Berjalan Lancar, Babinsa Lakukan Pendampingan

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Penyaluran Bantuan Pangan (Banpang) Tahap I Tahun 2025 untuk alokasi bulan Oktober–November resmi dilaksanakan di Aula Kantor Desa Desaloka, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (25/11/2025) pukul 08.30 WITA. Kegiatan ini didampingi langsung oleh Babinsa Desa Desaloka, Sertu Sayuti, sebagai bentuk dukungan dan pengawasan agar penyaluran berlangsung tertib dan tepat […]

  • Koramil Sukasada Dipimpin Pjs. Danramil Kapten Inf. I Nyoman Arya Kepakisan Bersama Sungai Watch Gelar Aksi Bersih Sampah Plastik di Sungai Bakung

    Koramil Sukasada Dipimpin Pjs. Danramil Kapten Inf. I Nyoman Arya Kepakisan Bersama Sungai Watch Gelar Aksi Bersih Sampah Plastik di Sungai Bakung

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sukasada, 19 September 2025 – Dalam rangka memperingati World Clean Up Day 2025, Koramil 1609-05/Sukasada bersama Kelurahan Sukasada, Yayasan Sungai Watch Community Buleleng, dan masyarakat setempat melaksanakan aksi bersih sampah plastik di Sungai Lingkungan Bakung, Kelurahan Sukasada, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, Jumat (19/9). Kegiatan dimulai pada pukul 07.30 WITA hingga 09.30 WITA dengan melibatkan berbagai […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Mbhobenga

    Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Mbhobenga

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Rahmat Hidaya bersama Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengawasan Wilayah (Pamwil) serta monitoring dan peninjauan lahan Koperasi Merah Putih di Desa Mbhobenga, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 08.00 Wita hingga selesai, berjalan tertib, aman, dan lancar. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan […]

expand_less