Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Wujud Kepedulian Babinsa Manubelon Ingatkan Bahaya Kebakaran

Wujud Kepedulian Babinsa Manubelon Ingatkan Bahaya Kebakaran

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Untuk lebih mendekatkan diri dengan rakyat, Babinsa Posramil Manubelon Koramil 1604-03/Naikliu, Serka Tarsisius PR melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan di RT 04 Dusun 3, Desa Manubelon, Kecamatan Amfoang Barat Daya, Kabupaten Kupang. Dalam kesempatan ini, Babinsa membahas tentang kondisi musim kemarau yang menyebabkan cuaca lebih panas sehingga rawan terjadinya kebakaran. Minggu (21/09/2025).

Serka Tarsisius menyampaikan imbauan kepada warga agar selalu berhati-hati dalam beraktivitas sehari-hari, terutama tidak membuang puntung rokok sembarangan tempat. Menurutnya, tindakan kecil namun ceroboh dapat menimbulkan kebakaran yang berdampak besar bagi lingkungan dan masyarakat sekitar.

Komsos yang dilakukan berjalan penuh keakraban, di mana Babinsa dan warga saling bertukar pendapat serta pengalaman dalam menghadapi tantangan di musim kemarau. Dengan komunikasi yang baik, diharapkan masyarakat semakin memahami pentingnya menjaga lingkungan sekitar dan mengantisipasi hal-hal yang dapat memicu kebakaran.

Warga Desa Manubelon menyambut baik kegiatan tersebut dan menyampaikan apresiasi atas kepedulian Babinsa yang selalu hadir untuk memberi solusi serta motivasi. Kehadiran Babinsa tidak hanya menumbuhkan rasa aman, tetapi juga mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat dalam menjaga keamanan serta kenyamanan desa. (Pendim1604).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa Gelar Karya Bakti Pembuatan TPT di Kuburan Umum Desa Masumeli

    Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa Gelar Karya Bakti Pembuatan TPT di Kuburan Umum Desa Masumeli

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ngada, Kamis 13 November 2025 — Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan, Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, wilayah Kecamatan Soa, Kopda Heronimus T. Rema, melaksanakan karya bakti pembuatan Tembok Penahan Tanah (TPT) di kuburan umum Desa Masumeli, Kecamatan Soa, Kabupaten Ngada. Kegiatan tersebut dilaksanakan bersama perangkat desa dan masyarakat setempat sebagai […]

  • Babinsa Koramil 01/Ba’a Bersama Aparat Pemerintah Desa Mediasi Penyelesaian Masalah Warga

    Babinsa Koramil 01/Ba’a Bersama Aparat Pemerintah Desa Mediasi Penyelesaian Masalah Warga

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT – Rote Ndao – Sertu Nelson Sine dan Pratu Juven Taloim Babinsa Koramil 01/Ba’a Kodim 1627/Rote Ndao bersama aparat kelurahan dan tokoh adat bantu mediasi salah paham antar warga, Permasalahan di wilayah binaan satuan komando kewilayahan sangat beragam. Seperti saat ini perselisihan masalah salah paham .Bertempat di Kelurahan Mokdale Kec.Lobalain Kab.Rote Ndao.Kamis (20/8/25) Dalam […]

  • Danramil Sukasada Bersama Kapolsek Koordinasi Pengamanan Ibadah Natal Aliansi Mahasiswa Papua

    Danramil Sukasada Bersama Kapolsek Koordinasi Pengamanan Ibadah Natal Aliansi Mahasiswa Papua

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sukasada, 16 Desember 2025– Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2026, Danramil 1609-05/Sukasada bersama Kapolsek Sukasada melaksanakan rapat koordinasi dengan Aliansi Mahasiswa Papua, bertempat di Mapolsek Sukasada, Selasa (16/12/2025). Rapat koordinasi tersebut dipimpin langsung oleh Danramil 1609-05/Sukasada Kapten Inf I Nyoman Arya Kepakisan dan Kapolsek Sukasada, serta dihadiri […]

  • Karya Bakti Kodim 1627/Rote Ndao Penanaman Bibit Pohon Mangga

    Karya Bakti Kodim 1627/Rote Ndao Penanaman Bibit Pohon Mangga

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Wujud Cinta dan Peduli lingkungan, Kodim 1627/Rote Ndao melakukan Karya Bakti Penanaman bibit pohon mangga di desa Helebeik Kecamatan Lobalain Kabupaten Rote Ndao. Pasiter Kodim 1627/Rote Ndao Kapten Kav Agustinus Nada yang mendampingi kegiatan ini mengatakan, Ini sebagai bentuk komitmen Kodim 1627/Rote Ndao dalam mendukung upaya penghijauan dan pelestarian alam. Penanaman pohon […]

  • Koramil 1628-02/Sekongkang Intensifkan Patroli Malam Jaga Kamtibmas Wilayah

    Koramil 1628-02/Sekongkang Intensifkan Patroli Malam Jaga Kamtibmas Wilayah

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, anggota Piket Koramil 1628-02/Sekongkang atas nama Serda Saidin melaksanakan kegiatan patroli wilayah pada Minggu malam, (11/01/2026), pukul 21.12 WITA. Patroli dilakukan dengan menyasar sejumlah titik di wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang. Dalam kegiatan tersebut, Serda Saidin tidak hanya memantau situasi […]

  • Babinsa dan Jemaat GMIT Rehobot Lobeama Temas Gotong Royong Bangun Rumah Tuhan

    Babinsa dan Jemaat GMIT Rehobot Lobeama Temas Gotong Royong Bangun Rumah Tuhan

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 97
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam semangat kebersamaan dan kepedulian, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serka Maxem Mboro, bersama warga jemaat GMIT Rehobot Lobeama Temas melaksanakan kegiatan gotong royong merobohkan bangunan lama gereja di Desa Temas, Kecamatan Rote Barat Laut, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (18/8/2025). Gedung gereja yang telah berdiri puluhan tahun tersebut dinilai sudah tidak layak pakai […]

expand_less