Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Salurkan Dana Bantuan Pendidikan Dari Yayasan Satu Hati Bali Ke Dua Anak Di Wilayah Binaan, Kopka Kadek Parta Sebut Ini Amanah

Salurkan Dana Bantuan Pendidikan Dari Yayasan Satu Hati Bali Ke Dua Anak Di Wilayah Binaan, Kopka Kadek Parta Sebut Ini Amanah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka memperkuat silahturahmi dan mendekatkan diri dengan masyarakat, Babinsa Klumpu Kopka Kadek Parta melaksanakan kegiatan anjangsana, Minggu ( 21/09/25 ).

Kali ini kegiatan anjangsana tersebut dilaksanakan dengan mengunjungi Gede Prasetya dan Ni Kadek Dian Diana, warga di Banjar Tiagan, Dusun Rata, Desa Klumpu, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung.

Pagi ini, sembari memantau kondusifitas wilayah, dirinya mengunjungi I Gede Prasetya dan Ni Kadek Dian Diana dua bersaudara yang merupakan anak asuh dari Yayasan Satu Hati Bali.

Kunjungannya ini untuk melihat kondisi Gede dan Kadek sekaligus menyerahkan dana bantuan pendidikan yang diberikan rutin setiap bulan oleh Yayasan Satu Hati Bali,”terangnya.

Bantuan ini merupakan bentuk kepedulian sosial dari Yayasan Satu Hati Bali untuk mendukung pendidikan dan kesejahteraan generasi muda yang benar-benar membutuhkan, dimana dalam penyaluran bantuan diamanahkan kepada dirinya selaku Babinsa.

Terpisah, Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi saat dikonfirmasi melalui seluler menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Yayasan Satu Hati Bali atas perhatian dan kepeduliannya terhadap dua anak di wilayah teritorialnya.

Menurut Danramil, amanah yang diberikan Yayasan tersebut kepada Babinsa dalam penyaluran dana bantuan mewupakan wujud sinergitas kami dengan Yayasan Satu Hati yang selama ini memang sering berkolaborasi dalam aksi-aksi sosial demi kesejahteraan warga,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Tampekan Sertu Gst Pt Satriawan Hadiri Sosialisasi Kekerasan Terhadap Perempuan

    Babinsa Tampekan Sertu Gst Pt Satriawan Hadiri Sosialisasi Kekerasan Terhadap Perempuan

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Buleleng, Banjar – Babinsa Desa Tampekan, Sertu Gst Pt Satriawan dari Koramil 1609-06/Banjar menghadiri undangan sosialisasi pencegahan kekerasan terhadap perempuan pada Kamis (11/9) bertempat di Gedung Wanita Desa Tampekan, Kecamatan Banjar, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini menghadirkan narasumber dari Dinas Perlindungan Anak dan Perempuan Kabupaten Buleleng, serta dihadiri oleh Perbekel Desa Tampekan beserta staf, Kelian Desa […]

  • Babinsa Tegallalang Dampingi Warga dalam Pelaksanaan Pitra Yadnya

    Babinsa Tegallalang Dampingi Warga dalam Pelaksanaan Pitra Yadnya

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Senin (11/8/2025) Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) pada pelaksanaan upacara adat, Babinsa Desa Kenderan Koramil 1616-06/Tegallalang, Serma Dewa Aris Darmana, menghadiri sekaligus mendampingi kegiatan Upacara Adat Pitra Yadnya (Ngaben Massal) yang berlangsung di Desa Adat Manuaba dan Kenderan, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Waka Polsek […]

  • Rapat forkopimda Membangun Sinergitas antar Anggota Forkopimda Kab. Karangasem, Dandim tegaskan agar deteksi dini dan cegah dini.

    Rapat forkopimda Membangun Sinergitas antar Anggota Forkopimda Kab. Karangasem, Dandim tegaskan agar deteksi dini dan cegah dini.

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam upaya menjaga kondusifitas dan stabilitas Daerah, Komandan Kodim 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir bersama Forkopimda melaksanakan Rapat forkopimda Membangun Sinergitas antar Anggota Forkopimda Kab. Karangasem, bertempat di Gedung Sabha Prakerthi Kantor Bupati Karangasem Jalan Ngurah Rai Amlapura, Kelurahan Karangasem, Kecamatan/Kabupaten Karangasem pada Selasa (19/08/25) Rapat yang di pimpin Bupati Karangasem I Gusti […]

  • Kodim 1628/Sumbawa Barat Gelar Gotong Royong Jelang Jambore Agen PDPGR di Brang Rea

    Kodim 1628/Sumbawa Barat Gelar Gotong Royong Jelang Jambore Agen PDPGR di Brang Rea

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menyukseskan pelaksanaan Jambore Agen PDPGR Se-Kecamatan Brang Rea Tahun 2025, Kodim 1628/Sumbawa Barat melalui jajaran Pos Ramil Brang Rea Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan gotong royong bersama unsur pemerintah dan masyarakat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa, (30/12/2025, pukul 07.30 WITA, bertempat di Kantor Camat Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan […]

  • Kebersamaan Babinsa dan Pemerintah Desa Watohari, Perkuat Persatuan di Wilayah Binaan

    Kebersamaan Babinsa dan Pemerintah Desa Watohari, Perkuat Persatuan di Wilayah Binaan

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Solor Timur – Babinsa Koramil 1624-05/Solor, Serda Ibrahim bersama Praka David Okta, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) bersama aparat Desa Watohari, Kecamatan Solor Timur, Kabupaten Flores Timur, Selasa (09/09/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya mempererat sinergi antara TNI AD melalui Babinsa dengan pemerintah desa dalam mendukung pembangunan dan menjaga ketertiban masyarakat di […]

  • Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Lembor Turun ke Lahan Pertanian

    Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Lembor Turun ke Lahan Pertanian

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Manggarai Barat, 23 Agustus 2025 – Wujud nyata sinergi antara TNI dan rakyat kembali ditunjukkan oleh Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1612-06/Lembor. An’Pratu Iksan Wahyudin, Babinsa yang bertugas di wilayah tersebut, turun langsung ke sawah membantu para petani menanam bibit padi di Kelurahan Tangge, Kecamatan Lembor, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan ini merupakan bagian dari dukungan […]

expand_less