Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Sambangi Warga Desa Lokomea, Bangun Kedekatan dan Edukasi Kesehatan

Babinsa Sambangi Warga Desa Lokomea, Bangun Kedekatan dan Edukasi Kesehatan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Minggu 21 September 2025, Kehadiran Babinsa di tengah Masyarakat bukan sekadar tugas, tetapi bentuk nyata kepedulian Dalam keakraban, tumbuh kepercayaan, Dalam upaya mempererat tali silaturahmi dan meningkatkan kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Kopda Boby Demarsandi, Babinsa Koramil 1618-05/Biut melaksanakan kegiatan Anjangsana ke rumah salah satu warga binaannya di Desa Lokomea, Kecamatan Biboki Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).

Kegiatan Anjangsana ini menjadi sarana bagi Babinsa untuk duduk bersama Warga, menyapa dan bertukar pikiran mengenai berbagai hal yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari Masyarakat. Dalam suasana santai dan penuh keakraban, Kopda Boby Demarsandi tidak hanya mendengarkan aspirasi dan keluhan Warga, tetapi juga memberikan wawasan tentang pentingnya menjaga kesehatan, terutama dalam menghadapi perubahan musim dan menjaga kebersihan lingkungan.

“Melalui komunikasi sosial seperti ini, kami ingin membangun hubungan yang harmonis antara TNI dan Masyarakat. Selain itu, kami juga berupaya menyampaikan informasi yang bermanfaat, salah satunya soal pentingnya menjaga pola hidup sehat,” ujar Babinsa Kopda Boby Demarsandi di sela kegiatan.

Kehadiran Babinsa di tengah Masyarakat disambut hangat oleh Warga, yang merasa diperhatikan dan didampingi dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk dalam hal ketahanan pangan, keamanan lingkungan, serta kesejahteraan keluarga.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Aktif Monitoring Wilayah dan Jalin Komunikasi Sosial dengan Masyarakat
    NTT

    Babinsa Ende Aktif Monitoring Wilayah dan Jalin Komunikasi Sosial dengan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Ende, Pratu Muhamad Rifaldi, menggelar kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Nuanaga, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung di rumah Ibu Mariana Bhara pada Senin pagi pukul 08.30 WITA dan selesai pukul 09.10 WITA dengan suasana aman dan lancar. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa melakukan monitoring wilayah binaan sekaligus menjalin komunikasi […]

  • Babinsa Aesesa Laksanakan Monitoring dan Komsos di Desa Rendu Butowe

    Babinsa Aesesa Laksanakan Monitoring dan Komsos di Desa Rendu Butowe

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Nagakeo – Pada hari ini, Senin 1 Desember 2025 pukul 11.00 WITA, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Sertu Hendi Wibowo, melaksanakan kegiatan monitoring dan pemantauan wilayah di Desa Rendu Butowe, Kecamatan Aesesa Selatan, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas kewilayahan untuk memastikan situasi keamanan tetap kondusif sekaligus mengetahui perkembangan yang terjadi di lingkungan masyarakat. Dalam […]

  • Koramil 1603-04/ kewapante Dukung Penguatan PADes Melalui Musyawarah Desa Watukobu

    Koramil 1603-04/ kewapante Dukung Penguatan PADes Melalui Musyawarah Desa Watukobu

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA Sebagai bentuk dukungan terhadap penyelenggaraan pemerintahan desa, Babinsa Desa Watukobu Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Pelda La Ngkawea, menghadiri kegiatan pembahasan rancangan Peraturan Desa (Perdes) tentang Pendapatan Asli Desa (PADes) yang berlangsung di aula Kantor Desa Watukobu, Kecamatan Kewapante, pada Rabu (05/11/2025). Kegiatan ini diikuti oleh sekitar 30 peserta yang terdiri dari berbagai […]

  • TNI Hadir di Tengah Rakyat: Babinsa Desa Pemo Gencarkan Komunikasi Sosial

    TNI Hadir di Tengah Rakyat: Babinsa Desa Pemo Gencarkan Komunikasi Sosial

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjalankan fungsi pembinaan teritorial serta mendukung terciptanya situasi yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Seda Lukman, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Pemo, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, pada Minggu (20/07) pukul 09.30 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil), di […]

  • Songsong Pagelaran Balaganjur HUT Ke 80, Kodim Klungkung Gelar Seleksi

    Songsong Pagelaran Balaganjur HUT Ke 80, Kodim Klungkung Gelar Seleksi

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Klungkung,- Menjelang perhelatan Pagelaran Balaganjur dalam rangka HUT RI Ke 80 di Wilayah Provinsi Bali, Kodim 1610/Klungkung mulai bergerak untuk melaksanakan kegiatan seleksi, Sabtu ( 26/07/25 ). Dalam kegiatan seleksi ini ada 4 sekolah dan 3 sekaa saling unjuk kemampuan untuk memperebutkan 3 tiket yang nantinya akan mewakili Kabupaten Klungkung untuk mengikuti pagelaran Balaganjur tingkat […]

  • Babinsa Kandai Satu Ajak Warga Sambitangga Jaga Kamtibmas dan Isi Waktu dengan Kegiatan Positif

    Babinsa Kandai Satu Ajak Warga Sambitangga Jaga Kamtibmas dan Isi Waktu dengan Kegiatan Positif

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Minggu, 19 Oktober 2025, Babinsa Kelurahan Kandai Satu, Koramil 1614-01/Dompu, Serka Amril melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Lingkungan Sambitangga RT 09, Kelurahan Kandai Satu, Kecamatan Dompu. Kegiatan Komsos tersebut dilakukan sebagai upaya mempererat hubungan silaturahmi antara aparat teritorial dengan masyarakat sekaligus sebagai sarana untuk mengetahui kondisi dan perkembangan situasi […]

expand_less