Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » ‎Kapten Inf Abdul Wahab dan Anggota Koramil 1615-11 Bersama Warga Perbaiki Pipa Air

‎Kapten Inf Abdul Wahab dan Anggota Koramil 1615-11 Bersama Warga Perbaiki Pipa Air

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
  • comment 0 komentar

‎Lombok Timur – Danramil 1615-11/Aikmel, Kapten Inf Abdul Wahab, bersama anggota melaksanakan kegiatan korve di aliran sungai Dusun Cepak Lauk, Desa Aikmel, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur, pada Jumat (19/09/2025).

‎Kegiatan tersebut dilakukan untuk memperbaiki pipa air yang rusak akibat banjir pasca hujan deras yang melanda wilayah setempat.

‎Kerusakan pipa air membuat warga kesulitan mendapatkan pasokan air bersih untuk kebutuhan sehari-hari. Menyadari kondisi itu, Danramil beserta anggota Koramil Aikmel turun langsung bersama masyarakat melaksanakan gotong royong memperbaiki pipa agar dapat difungsikan kembali.

‎Dalam pelaksanaannya, TNI dan masyarakat bahu membahu mengangkat serta memasang kembali pipa yang rusak. Upaya ini dilakukan demi memastikan pasokan air bersih segera mengalir ke rumah-rumah warga sehingga aktivitas masyarakat bisa kembali normal.

‎Danramil 1615-11/Aikmel, Kapten Inf Abdul Wahab, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud kepedulian TNI terhadap kebutuhan dasar masyarakat. “Kami hadir untuk membantu mempercepat perbaikan saluran air bersih. Dengan gotong royong, permasalahan bisa segera diatasi dan warga kembali menikmati air bersih,” ujarnya.

‎Kegiatan gotong royong memperbaiki pipa air ini berlangsung dengan aman, lancar, dan penuh kekompakan. Warga pun menyampaikan apresiasi kepada Koramil Aikmel yang telah membantu meringankan kesulitan mereka pasca terjadinya banjir.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Komsos Hanpangan Bersama Petani

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Komsos Hanpangan Bersama Petani

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Sertu Arifudin selaku Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) ketahanan pangan (Hanpangan) bersama warga yang sedang menyiapkan lahan sawah untuk persiapan tanam padi di Desa Harona Kalla, Kecamatan Laboya Barat, Kabupaten Sumba Barat, Minggu (11/01/2026). Kegiatan Komsos tersebut dilakukan sebagai bentuk […]

  • Kodim 1608/Bima Gelar Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD ke-80 Tahun 2025

    Kodim 1608/Bima Gelar Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD ke-80 Tahun 2025

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Senin, 15 Desember 2025, telah berlangsung rangkaian Upacara Peringatan Hari Juang TNI Angkatan Darat (TNI AD) ke-80 tahun 2025 yang diselenggarakan di Lapangan Upacara Makodim 1608/Bima, Jalan Soekarno-Hatta Kelurahan Sadia, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Upacara ini dipimpin langsung oleh Inspektur Upacara Dandim 1608/Bima, Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan, S.Kom., M.Sc, didampingi Pa […]

  • Dandim 1601/Sumba Timur Dukung Penertiban Administrasi Pertanahan

    Dandim 1601/Sumba Timur Dukung Penertiban Administrasi Pertanahan

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 101
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Komandan Kodim (Dandim) 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S.,S.E menghadiri undangan rapat sidang dan pemeriksaan tanah Panitia B yang digelar di ruang rapat Bupati Sumba Timur, Jl. Jend Soeharto No.42, Hambala, Kec. Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada hari Rabu (13/08/2025). Kegiatan tersebut dipimpin oleh Sekretaris Daerah (Setda) Kabupaten Sumba Timur dan […]

  • Babinsa 1602-01/Ende Kawal Kedatangan KM Darma Rucitra VIII di Pelabuhan IPPI

    Babinsa 1602-01/Ende Kawal Kedatangan KM Darma Rucitra VIII di Pelabuhan IPPI

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mendukung tugas pengamanan wilayah serta menjalin komunikasi sosial (Komsos) dengan instansi terkait, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Jakaria Ahmad, melaksanakan kegiatan monitoring, komsos, dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilaksanakan pada Kamis dini hari, 16 Oktober 2025, mulai pukul 02.00 WITA, bertepatan dengan […]

  • Satgas Yonif 741/GN Pos Nananoe Berikan Pelayanan Cukur Gratis di daerah perbatasan

    Satgas Yonif 741/GN Pos Nananoe Berikan Pelayanan Cukur Gratis di daerah perbatasan

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Belu – Pos Nananoe memberikan pelayanan cukur rambut gratis di Pos Nananoe, Desa Nananoe, Kecamatan Nanaet Duabesi, Kabupaten Belu. Minggu (13/07/2025). Letda Inf Alfian Naufal selaku Danpos Nananoe menjelaskan bahwa kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Pos Nananoe kepada anak sekolah di perbatasan. “Kami Pos Nananoe berkomitmen untuk mengajarkan serta menciptakan kedisiplinan sejak dini khususnya […]

  • Babinsa Pantau Aktivitas Pasar Rakyat Batutua, Ingatkan Pedagang Jaga Kebersihan

    Babinsa Pantau Aktivitas Pasar Rakyat Batutua, Ingatkan Pedagang Jaga Kebersihan

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Koptu Meli Sudarli, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus memantau aktivitas Pasar Rakyat Batutua yang berlokasi di Dusun Buahohorok, Desa Batutua, Kecamatan Rote Barat Daya, pada Jumat (19/9/2025) pukul 09.30 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan para pedagang dan masyarakat yang beraktivitas di pasar. Ia menyampaikan himbauan agar […]

expand_less