Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sinergi TNI dan Masyarakat, Kodim 1612/Manggarai Turun Patroli Jaga Keamanan Kota

Sinergi TNI dan Masyarakat, Kodim 1612/Manggarai Turun Patroli Jaga Keamanan Kota

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Ruteng, 18 September 2025 – Kodim 1612/Manggarai bersama Ormas Manggarai Bersatu menggelar patroli keliling di seputaran Kota Ruteng, Kabupaten Manggarai. Patroli ini dipimpin langsung oleh Pasi Ter Kodim 1612/Manggarai, Kapten Arh. Lipris M.A. Saefatu, sebagai langkah preventif dalam mengantisipasi potensi gangguan situasi dan kondisi (bangsit) yang belakangan ramai diperbincangkan masyarakat.

Patroli ini menyusuri titik-titik vital di Kota Ruteng dengan melibatkan personel TNI dan unsur masyarakat. Tujuannya jelas: menciptakan rasa aman, menjaga ketertiban umum, dan menunjukkan sinergi antara aparat keamanan dengan masyarakat sipil.

Kapten Arh. Lipris M.A. Saefatu menegaskan bahwa kehadiran TNI bersama ormas adalah bukti nyata komitmen untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kodim 1612/Manggarai.

“Kami tidak ingin masyarakat merasa resah. Patroli ini sebagai wujud sinergi TNI dengan masyarakat agar Kota Ruteng tetap kondusif, aman, dan nyaman. Keamanan bukan hanya tugas aparat, tapi tanggung jawab bersama,” ujarnya.

Melalui kegiatan ini, Kodim 1612/Manggarai berharap kesadaran masyarakat terhadap pentingnya keamanan lingkungan semakin tumbuh, sehingga tercipta rasa kebersamaan dan gotong royong dalam menjaga ketertiban wilayah.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos dan Pamwil Babinsa Ende Utara Berjalan Lancar, Masyarakat Antusias Ikut Serta

    Komsos dan Pamwil Babinsa Ende Utara Berjalan Lancar, Masyarakat Antusias Ikut Serta

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pelda Mursalim Mandar, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pengamanan wilayah (pamwil) di Kelurahan Kota Ratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende pada Senin malam, 28 Juli 2025, pukul 19.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah guna mewujudkan ketertiban dan keamanan masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan. Dalam kesempatan […]

  • Babinsa Nyalian Hadiri Rapat Penetapan APBDes

    Babinsa Nyalian Hadiri Rapat Penetapan APBDes

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Bertempat di Ruang Rapat Kantor Desa Nyalian, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Rabu ( 31/12/25 ) Babinsa Nyalian Koptu Gede Raka menghadiri rapat penetapan APBDes Nyalian tahun anggaran 2026. Dalam keterangannya, Babinsa Nyalian Koptu Gede Raka mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari proses perencanaan anggaran yang penting bagi pengelolaan keuangan desa dan keberlanjutan pembangunan […]

  • TNI AD Perkuat Sinergi dengan Warga, Babinsa Otogedu Lakukan Pengamanan Wilayah

    TNI AD Perkuat Sinergi dengan Warga, Babinsa Otogedu Lakukan Pengamanan Wilayah

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Mourole, Praka Ramdani G Utomo, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Otogedu, Kecamatan Mourole, Kabupaten Ende, Kamis pagi pukul 08.00 Wita 21/08/2025 hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta mempererat hubungan antara TNI dan warga setempat. Kehadiran Babinsa secara langsung […]

  • Babinsa Hadiri Musdes Supun, Dorong Sinergi Pembangunan dari Tingkat Desa

    Babinsa Hadiri Musdes Supun, Dorong Sinergi Pembangunan dari Tingkat Desa

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    TTU-Kefamenanu., Senin 28 Juli 2025, Dalam upaya mendukung perencanaan pembangunan yang transparan dan partisipatif, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Ambrosius TF, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDDes), yang berlangsung di Aula Kantor Desa Supun, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Musyawarah ini dihadiri oleh berbagai elemen penting, di antaranya […]

  • Babinsa Loloan Timur Hadiri APSI Session 5, Dukung Generasi Muda Berprestasi di MTsN 4 Jembrana

    Babinsa Loloan Timur Hadiri APSI Session 5, Dukung Generasi Muda Berprestasi di MTsN 4 Jembrana

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 50
    • 0Komentar

    Jembrana, 30 Oktober 2025 – Komitmen Babinsa dalam mendukung kemajuan pendidikan dan pembinaan generasi muda di wilayah binaan kembali ditunjukkan oleh Serda Mahfud, Babinsa Kelurahan Loloan Timur, Koramil 1617-01/Negara, Kodim 1617/Jembrana. Serda Mahfud menghadiri undangan dalam rangka penyelenggaraan Aksi Siswa Berprestasi (APSI) Sesion 5 pada peringatan Hari Ulang Tahun (MILAD) ke-16 Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) […]

  • Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru Laksanakan Monitoring Keberangkatan KMP Garda Maritim 3

    Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru Laksanakan Monitoring Keberangkatan KMP Garda Maritim 3

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Anggota Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Imran, melaksanakan kegiatan monitoring keberangkatan KMP Garda Maritim 3 dari Pelabuhan Pantai Baru menuju Pelabuhan Bolok Kupang pada Kamis, 02 Oktober 2025 pukul 09.00 WITA. Kegiatan monitoring ini bertujuan memastikan kelancaran serta keamanan proses keberangkatan kapal penumpang yang menjadi salah satu sarana transportasi penting masyarakat Rote […]

expand_less