Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Gerak cepat, Babinsa 1623-08/Kubu bersama Damkar padamkan api kebakaran lahan.

Gerak cepat, Babinsa 1623-08/Kubu bersama Damkar padamkan api kebakaran lahan.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Koramil 1623-08/Kubu Desa Sukedana Serma I Gede Putu Basma membantu proses pemadaman kebakaran lahan di Dsn.Tigaron Kangin, Desa Sukedana, Kec. Kubu, Kabupaten Karangasem pada Rabu (17/09/2025)

Lahan yang terbakar sekitar 7 Hektar merupakan lahan milik lima orang Warga dan kebakaran terjadi sekitar pukul 12.30 Wita. Sebanyak 4 unit mobil pemadaman kebakaran dari Dinas Damkar Karangasem dibantu oleh Babinsa, Anggota Polsek Kubu dan warga setempat bahu membahu melaksanakan pemadaman, dan api berhasil dipadamkan sekitar pukul 14.30 Wita.

Diduga penyebab kebakaran karena adanya gesekan ranting yang kering sehingga menimbulkan percikan api dan membakar ranting serta daun yang kering di lokasi lahan tersebut.

Babinsa Desa Sukedana Serma I Gede Putu Basma saat dikonfirmasi mengatakan “saya selaku Babinsa turut membantu pemadaman kebakaran lahan bersama Dinas Damkar serta warga, cuaca yang cukup panas serta angin yang berhembus kencang di wilayah Desa Sukedana menyebabkan sangat rentan terjadi bencana kebakaran lahan” pungkasnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pantau Kondisi Wilayah, Pangdam IX/Udayana Disambut Dandim 1616/Gianyar di Istana Kepresidenan Tampaksiring

    Pantau Kondisi Wilayah, Pangdam IX/Udayana Disambut Dandim 1616/Gianyar di Istana Kepresidenan Tampaksiring

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Gianyar – Tampaksiring, Minggu (2/11/2025) Komandan Kodim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P. Sambut dan dampingi kunjungan Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto, S.H., M.H. beserta rombongan dalam kegiatan Touring dan istirahat (check point) di Istana Kepresidenan Tampaksiring, Jalan Ir. Soekarno, Desa Manukaya, Kecamatan Tampaksiring, Kabupaten Gianyar. Kegiatan touring yang dipimpin langsung oleh Pangdam […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Ingatkan Warga Wolojita Jaga Kebersihan Lingkungan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Ingatkan Warga Wolojita Jaga Kebersihan Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Monitoring Keamanan Wilayah, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Kelurahan Wolojita, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilaksanakan pada pukul 08.00 WITA hingga 09.00 WITA dalam kondisi aman dan lancar. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan serta memberikan rasa […]

  • Kodim 1602/Ende Dukung Pengamanan Peringatan HKN ke-61 di Kabupaten Ende

    Kodim 1602/Ende Dukung Pengamanan Peringatan HKN ke-61 di Kabupaten Ende

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, — Pemerintah Kabupaten Ende menggelar peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 tingkat Puskesmas se-Kabupaten Ende pada Jumat (14/11), bertempat di Puskesmas Rewarangga, Jalan Sam Ratulangi, Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur. Acara yang mengusung tema “Masyarakat Sehat, Negara Sejahtera” ini berlangsung meriah dan penuh kebersamaan.   Kegiatan dimulai sejak pukul 09.00 WITA dengan pengamanan […]

  • Wujudkan Desa Aman dan Kondusif, Babinsa Bubunan Gelar Komsos dengan Tokoh Masyarakat

    Wujudkan Desa Aman dan Kondusif, Babinsa Bubunan Gelar Komsos dengan Tokoh Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    SERIRIT, (09/11/2025) — Dalam upaya mempererat hubungan silaturahmi dengan masyarakat sekaligus memperkuat sinergitas antara aparat keamanan dan warga, Babinsa Desa Bubunan, Sertu Nyoman Suarjana, bersama Bhabinkamtibmas Desa Bubunan, Aiptu Made Subagiasa, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan tokoh masyarakat Desa Bubunan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, pada Minggu (9/11/2025) pukul 11.00 WITA. Kegiatan Komsos tersebut berlangsung […]

  • Kodim 1623/Karangasem rutin lakukan perawatan kendaraan dinas

    Kodim 1623/Karangasem rutin lakukan perawatan kendaraan dinas

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 66
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Guna mendukung kelancaran tugas khususnya kendaraan dinas saat dibutuhkan untuk keperluan dinas, Agar kendaraan dinas sudah siap dan dalam kondisi baik, Kodim 1623/Karangasem melaksanakan Perawatan Kendaraan Dinas di Makodim Jln. Sudirman Lingkungan Janggapati Kel.Subagan Kec/Kab. Karangasem pada Rabu (17/09/25) Sejumlah kendaraan dinas Kodim 1623/Karangasem di cek satu persatu, Hal ini di lakukan berkaitan […]

  • Sinergi Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u dan PPL Bina Petani Tembakau So Jati Lewat Sekolah Lapang

    Sinergi Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u dan PPL Bina Petani Tembakau So Jati Lewat Sekolah Lapang

    • calendar_month Jumat, 11 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Komando Distrik Militer 1614/Dompu melalui Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional. Salah satunya diwujudkan melalui pendampingan langsung terhadap kegiatan pertanian di wilayah binaan. Babinsa Desa Ranggo, Serka Rusli, bersama Petugas Penyuluh Lapangan (PPL) Desa Ranggo, turut mendampingi tim dari Dinas Pertanian dan Perkebunan Kabupaten Dompu dalam […]

expand_less