Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Ikut Musdes Perencanaan Pembangunan Desa Keligejo

Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Ikut Musdes Perencanaan Pembangunan Desa Keligejo

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Ngada – Babinsa Koramil 1625-02/Aimere, Desa Keligejo, Sertu Carles Haban, pada Rabu (17/9/2025) pukul 10.00 Wita hingga selesai, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Penetapan RKPDES dan APBDES Desa Keligejo Tahun Anggaran 2025 yang digelar di Aula Kantor Desa Keligejo, Kecamatan Aimere.

Kegiatan Musdes ini dihadiri oleh perwakilan masyarakat dari setiap RT yang menjadi pemanfaat langsung program pembangunan desa. Tujuannya agar rencana pembangunan benar-benar sesuai dengan kebutuhan warga serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kasi Pemerintahan Kecamatan Aimere, Kepala Desa Keligejo, pimpinan BPD Desa Keligejo, utusan lintas sektor, serta pendamping desa.

Babinsa Sertu Carles Haban menegaskan bahwa TNI melalui peran Babinsa selalu mendukung jalannya pembangunan desa. “Kehadiran kami di sini adalah untuk memastikan agar program pembangunan yang direncanakan dapat berjalan baik, transparan, dan memberi manfaat langsung bagi masyarakat,” ungkapnya.

Musyawarah berlangsung dalam suasana kondusif, terbuka, dan penuh semangat gotong royong. Hasil Musdes menetapkan RKPDES dan APBDES Desa Keligejo Tahun Anggaran 2025 sebagai pedoman pelaksanaan pembangunan desa ke depan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1628-04/Poto Tano Gelar Patroli Malam dan Siapkan Sejumlah Kegiatan Pembinaan Wilayah

    Koramil 1628-04/Poto Tano Gelar Patroli Malam dan Siapkan Sejumlah Kegiatan Pembinaan Wilayah

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano terus meningkatkan upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan. Pada Selasa malam, (09/12/2025), pukul 21.00 WITA, Piket Koramil yang dipimpin Serda Lalu Nasrul Wijaya melaksanakan patroli malam di sejumlah titik strategis wilayah Poto Tano. Dalam kegiatan tersebut, personel Koramil memberikan imbauan kepada masyarakat agar […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Dukung Stabilitas Kamtibmas Melalui Monitoring dan Komsos di Wilayah Binaan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Dukung Stabilitas Kamtibmas Melalui Monitoring dan Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pemantauan wilayah (pamwil) di Desa Kebesani Dusun Nuapu 1, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 10.00 WITA hingga selesai dan berjalan dengan aman, lancar, serta tertib. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau keamanan wilayah guna mewujudkan ketertiban dan keamanan […]

  • Bangun Kebersamaan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Aktif Jalin Komunikasi Sosial Dengan Warga

    Bangun Kebersamaan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Aktif Jalin Komunikasi Sosial Dengan Warga

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 18 Juli 2025,  Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1618-01/Miotim Serda Patris Tpoy, Secara rutin melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Masyarakat setempat. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial yang bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan Warga, serta menumbuhkan semangat kerja dan kebersamaan. Dalam setiap kunjungan, Babinsa menyampaikan pesan-pesan positif terkait […]

  • Sinergi TNI-Pemerintah, Babinsa Dampingi Warga Terima Beras Bantuan
    NTT

    Sinergi TNI-Pemerintah, Babinsa Dampingi Warga Terima Beras Bantuan

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Praka Khairil Mustafa, melaksanakan tugas pengawasan dan pengamanan dalam kegiatan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) di Desa Unggu, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Kamis (31/7/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.30 WITA di Kantor Desa Unggu. Sebanyak 152 karung beras disalurkan kepada 76 Keluarga Penerima Manfaat (KPM), di mana masing-masing menerima […]

  • Letkol Inf. Imam Subekti Tekankan Disiplin dan Loyalitas Saat Jam Pimpinan Kodim 1625/Ngada

    Letkol Inf. Imam Subekti Tekankan Disiplin dan Loyalitas Saat Jam Pimpinan Kodim 1625/Ngada

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bajawa, – Komandan Kodim 1625/Ngada, Letkol Inf. Imam Subekti, S.E., memberikan pengarahan dalam rangka Jam Pimpinan kepada personel Kodim 1625/Ngada, bertempat di Makodim 1625/Ngada, Kelurahan Tanalodu, Kecamatan Bajawa, Kabupaten Ngada, pada Rabu (17/9/2025). Kegiatan Jam Pimpinan ini merupakan sarana komunikasi langsung antara Komandan Kodim dengan anggota, baik militer maupun ASN, guna menyampaikan kebijakan, evaluasi kinerja, […]

  • ‎Sinergi Babinsa dan Pemerintah, MBG Tersalurkan Aman ke Pulau Maringkik

    ‎Sinergi Babinsa dan Pemerintah, MBG Tersalurkan Aman ke Pulau Maringkik

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Pulau Maringkik, Sertu Nasriadi, anggota Koramil jajaran Kodim 1615/Lotim, melaksanakan pendampingan sekaligus pengawalan distribusi MBG (Makanan Bergizi) ke Pulau Maringkik, Kecamatan Keruak, Kabupaten Lombok Timur, Senin (29/09/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan bagian dari program pemerintah untuk mendukung kebutuhan pangan masyarakat di wilayah kepulauan yang sulit dijangkau. ‎ ‎Distribusi MBG tersebut menyasar […]

expand_less