Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pastikan Kamtibmas Di Wilayah Aman Dan Kondusif, Koramil Dawan Gelar Patroli

Pastikan Kamtibmas Di Wilayah Aman Dan Kondusif, Koramil Dawan Gelar Patroli

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Hujan yang kembali mengguyur wilayah Kecamatan Dawan langsung mendapat respon cepat dari pihak Koramil 1610-03/Dawan.

Upaya deteksi dan cegah dini perkembangan situasi dan kondisi di wilayahpun langsung dilakukan Koramil 1610-03/Dawan dengan melaksanakan patroli wilayah, Selasa ( 16/09/25 ).

Dengan menggunakan sepeda motor, patroli yang dipimpin Peltu Made Rai Darmikayasa digelar dalam rangka memantau secara langsung situasi wilayah guna memastikan wilayah dan Masyarakat aman dan kondusif.

Sejak semalam, hujan mulai mengguyur Kabupaten Klungkung, termasuk wilayah Kecamatan Dawan. Sebagai langkah antisipasi dan memastikan wilayah aman, pagi ini kita laksanakan patroli.

Untuk sasaran patroli adalah pemukiman warga masyarakat serta titik-titik yang memiliki potensi kerawanan bencana, Dimana dari Koramil kita bergerak ke Desa Dawan Klod menuju arah Desa Kusamba dan titik terakhir di Desa Pesinggahan,”ungkapnya.

Dalam kegiatan patroli hari ini, sekaligus kita melaksanakan pengecekan salah satu rumah warga milik Nyoman Sudira di Dusun Kanginan Desa Pesinggahan yang mengalami kerusakan akibat hujan deras.

Secara umum untuk kondisi aman terkendali. Sementara untuk rumah pak Nyoman mengalami kerusakan pada bagian atap dan kejadian ini sudah dilaporkan ke Kades,”imbuhnya.

Sementara itu Pjs Danramil 1610-03/Dawan Lettu Inf Ketut Joni menambahkan bahwa monitoring wilayah melalui patroli ini akan terus dilakukan pihaknya untuk memastikan kondusifitas wilayah serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi Masyarakat.
Disamping terkait Bencal karena situasi cuaca saat ini, patroli ini juga diprioritaskan untuk mencegah berbagai potensi yang dapat mengganggu Kamtibmas wilayah,”lanjutnya.

Inilah wujud komitmen TNI yang akan selalu ada dan memberikan dampak positif bagi keamanan dan kesejahteraan masyarakat,”tegasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lestarikan budaya bali, Pasiterdim 1623/Karangasem rapat koordinasi lomba beleganjur.

    Lestarikan budaya bali, Pasiterdim 1623/Karangasem rapat koordinasi lomba beleganjur.

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Pasiterdim 1623/Karangasem Kapten Inf I Komang Sumedana mewakili Dandim menghadiri rapat koordinasi persiapan lomba beleganjur dalam rangka HUT RI ke – 80 Tahun 2025, di ruang rapat Gedung Nadhi Graha Lt. I Setda Kabupaten Karangasem, Jalan Ngurah Amlapura, Kelurahan Karangasem, Kecamatan/Kabupaten Karangasem pada Jumat (18/07/25) Kegiatan rapat di hadiri Kapolres Karangasem diwakili, Plt. […]

  • Komsos dan Pamwil, Babinsa Maurole Berikan Rasa Aman di Desa Liselande
    NTT

    Komsos dan Pamwil, Babinsa Maurole Berikan Rasa Aman di Desa Liselande

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Mohamad Samin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pengamanan wilayah (pamwil) di Desa Liselande, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan tersebut berlangsung mulai pukul 09.02 WITA hingga selesai.Sabtu, 19 Juli 2025, Dalam kegiatan ini, Babinsa melakukan pemantauan keamanan wilayah guna menjaga ketertiban dan mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah […]

  • Babinsa Hadiri Rapat Pembentukan Desa Siaga AIDS, Tuberkulosis, dan Malaria di Seminar Salit

    Babinsa Hadiri Rapat Pembentukan Desa Siaga AIDS, Tuberkulosis, dan Malaria di Seminar Salit

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Serda Adriansyah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, aktif menghadiri rapat pembentukan Desa Siaga untuk penanggulangan AIDS, Tuberkulosis, dan Malaria yang digelar di Aula Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Jum’at (28/11/2025) pukul 08.30 Wita. Rapat ini dihadiri berbagai unsur penting desa dan kecamatan, antara lain Kepala Puskesmas Brang Rea, Kepala Desa Seminar Salit, […]

  • Kasdam IX/Udayana Tekankan Disiplin dan Adaptasi bagi Prajurit Brigif TP 31 dan Yon TP 875
    NTB

    Kasdam IX/Udayana Tekankan Disiplin dan Adaptasi bagi Prajurit Brigif TP 31 dan Yon TP 875

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Kasdam IX/Udayana Brigjen TNI Taufiq Hanafi memberikan pengarahan kepada personel Brigif TP 31/Perisai Sakti dan Batalyon TP 875/Sangga Yuda Perkasa yang bertugas di wilayah Kabupaten Dompu, Nusa Tenggara Barat, pada Kamis (13/11/2025). Pengarahan tersebut menjadi momentum penting bagi para prajurit untuk memperkuat komitmen pengabdian kepada bangsa dan negara. Dalam arahannya, Brigjen TNI […]

  • Sertu Zumaidin Kawal Penyaluran Bantuan Beras dan Minyak Goreng di Desa Komba

    Sertu Zumaidin Kawal Penyaluran Bantuan Beras dan Minyak Goreng di Desa Komba

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Manggarai Timur — Babinsa Koramil 1612-03/Borong, Sertu Zumaidin, menghadiri sekaligus melakukan pendampingan kegiatan pembagian bantuan pangan berupa beras dan minyak goreng kepada masyarakat Desa Komba, Kecamatan Kota Komba, Kabupaten Manggarai Timur, pada Kamis (08/01/2026). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam membantu meringankan beban masyarakat, khususnya dalam pemenuhan kebutuhan pangan pokok. Penyaluran bantuan berlangsung […]

  • Resmi Dibuka Bupati, Dandim Klungkung Sampaikan 70 Calon Paskibraka Siap Ikuti Pemusatan Latihan

    Resmi Dibuka Bupati, Dandim Klungkung Sampaikan 70 Calon Paskibraka Siap Ikuti Pemusatan Latihan

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemusatan latihan Calon Paskibraka Kabupaten Klungkung tahun 2025 secara resmi dibuka oleh Bupati Klungkung I Made Satria di Ruang Praja Mandala Kantor Bupati Klungkung, Kamis ( 31/07/25 ). Ditandai dengan pemakaian topi kepada perwakilan, sejumlah 70 orang Calon Paskibraka Kabupaten Klungkung tahun 2025 ini akan memulai pemusatan latihan sampai dengan pelaksanaan pengibaran dan penurunan […]

expand_less