Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Songsong Karya Ngusaba Di Pura Dasar Bhuana Desa Gelgel, Babinsa Gelgel Dan Tojan hadiri Rapat Koordinasi

Songsong Karya Ngusaba Di Pura Dasar Bhuana Desa Gelgel, Babinsa Gelgel Dan Tojan hadiri Rapat Koordinasi

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka mensukseskan pelaksanaan Karya Ngusaba di Pura Dasar Bhuana Desa Gelgel, Pemdes Gelgel bersama berbagai pihak melaksanakan rapat karya Ngusaba di Wantilan Desa Adat Gelgel, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung.

Kegiatan rapat yang dilaksanakan pada Minggu ( 14/09/25 ) ini dihadiri oleh Bendesa Adat Gelgel, Perbekel beserta para pemangku dan prajuru adat se desa adat Gelgel, para Keliang Banjar se desa Adat Gelgel dengan didampingi Babinsa Gelgel dan Tojan beserta Bhabinkamtibmas dan para pecalang se desa adat Gelgel.

Dalam rapat ini, pihak panitia pengusaba karya ngusaba Pura Dasar Bhuana Gelgel menyampaikan susunan acara ( dodonan karya ), dimana untuk pelaksanaan karya akan diawali 17 September dengan pincak karya pada 6 Oktober yang diakhiri denga penyineban pada 9 Oktober 2025.

Sementara itu, Babinsa Gelgel Serma Kadek Agus menyampaikan bahwa meski karya ini merupakan agenda rutin, namun perencanaa dan persiapan menjadi hal wajib.

Sebagaimana kita ketahui, karya ini pastinya akan menghadirkan warga pemedek yang tidak hanya berasal dari lokalan saja, namun akan menghadirkan pemedek seluruh Bali, sehingga perencanaan dan persiapan yang matang akan menjadi salah satu kunci kesuksesan karya,”terangnya.

Sebagai aparat kewilayahan, tentunya akan memberikan dukungan penuh dan siap bersinergi dan memberikan kontribusi, khususnya terkait keamanan dan ketertiban selama prosesi karya.

Selama pelaksanaan karya nanti, kami tegaskan akan selalu hadir untuk memberikan keamanan, ketertiban serta kelancaran karya. Saya juga berharap seluruh pihak dapat bekerjasama. Jadi mari sebagai tuan rumah, kita berkomitmen untuk bersama-sama memberikan pelayanan terbaik,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Mas Kawal Kelancaran Piodalan Pura Taman Pule di Hari Raya Kuningan

    Babinsa Mas Kawal Kelancaran Piodalan Pura Taman Pule di Hari Raya Kuningan

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Sabtu (29/11/2025) Dalam rangka mengawal keramaian warga pada perayaan Hari Raya Kuningan sekaligus Upacara Pujawali/Piodalan, Babinsa Desa Mas Koramil 1616-02/Ubud Sertu Made Surita bersama Bhabinkamtibmas Desa Mas serta Pecalang Desa Adat Mas melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di sekitar Pura Taman Pule, Desa Mas, Kecamatan Ubud. Kehadiran sinergis seluruh unsur […]

  • Kopda Mohamad Samin Tingkatkan Keamanan dan Sinergi Bersama Warga Niopanda

    Kopda Mohamad Samin Tingkatkan Keamanan dan Sinergi Bersama Warga Niopanda

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Kopda Mohamad Samin, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Niopanda, Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Ende, Senin pagi, 8 September 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 08.15 WITA ini bertujuan memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat serta mempererat hubungan antara TNI dan warga sekitar. Kehadiran Babinsa di […]

  • Anggota Koramil 1628-01/Taliwang Gotong Royong Laksanakan Pengecatan Rumah Dinas

    Anggota Koramil 1628-01/Taliwang Gotong Royong Laksanakan Pengecatan Rumah Dinas

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga kebersihan dan kerapian lingkungan, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan pengecatan rumah dinas Koramil pada Jumat, 12 September 2025, pukul 14.30 WITA, bertempat di Kelurahan Dalam, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya pemeliharaan fasilitas rumah dinas agar tetap terawat, nyaman, serta mendukung kelancaran pelaksanaan tugas […]

  • Sinergi TNI dan Persit: Pasar Murah di Ende Disambut Hangat Warga

    Sinergi TNI dan Persit: Pasar Murah di Ende Disambut Hangat Warga

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 114
    • 0Komentar

    Ende, 20 Agustus 2025 – Dalam rangka membantu meringankan beban masyarakat di tengah fluktuasi harga kebutuhan pokok, Babinsa Koramil 1602-01/Ende bersama Ibu-ibu Persit Kartika Chandra Kirana melaksanakan kegiatan Gerakan Pangan Murah yang digelar di Pasar Mbongawani, Kelurahan Mbongawani, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini dimulai sejak pagi hari pukul 06.00 WITA, […]

  • Pendampingan ODGJ oleh Babinsa Karangasem: Ciri Peran Utama dalam Masyarakat

    Pendampingan ODGJ oleh Babinsa Karangasem: Ciri Peran Utama dalam Masyarakat

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Kelurahan Karangasem Koramil 1623-01/Karangasem Serda I Nyoman Sumantra bersama Bhabinkamtibmas dan petugas kesehatan melaksanakan penanganan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ), di Lingk.Kodok Darsana, Kel.Karangasem, Kec/ Kab.Karangasem pada Senin (21/07/25) Menurut keterangan Babinsa Serda I Nyoman Sumantra mengatakan “Kami mendapat informasi dari warga binaan bahwa ada ODGJ berinisial I GDP masuk ke Rumah […]

  • Babinsa Desa Sukawana Bersinergi dengan Aparat Desa Amankan Upacara Ngaben Massal

    Babinsa Desa Sukawana Bersinergi dengan Aparat Desa Amankan Upacara Ngaben Massal

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 83
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Sukawana, Serka Dewa Nyoman Alit Adnyana Putra, bersama Bhabinkamtibmas Desa Sukawana, Aipda I Nyoman Warjana, serta pecalang adat setempat melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan jalannya Upacara Ngaben Masal (Pitra Yadnya) di Setra Adat Sukawana, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli.Sabtu kemarin (09/08/25) Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA hingga selesai ini diikuti oleh […]

expand_less