Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dukung kelancaran kejuaraan bola voli Porprov Bali XVI tahun 2025, Babinsa Kelurahan Subagan laksanakan pengamanan.

Dukung kelancaran kejuaraan bola voli Porprov Bali XVI tahun 2025, Babinsa Kelurahan Subagan laksanakan pengamanan.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Kelurahan Subagan Koramil 1623-01/Karangasem Serda Kadek Suardana bersinergi melaksanakan pengamanan pertandingan final kejuaraan bola voli indoor Porprov Bali XVI tahun 2025 yang dilaksanakan di Gor Gunung Agung Jalan Untung Surapati Lingk.Galiran Kaler Kel.Subagan Kec/Kab.Karangasem, pada Sabtu (13/09/25).

Sekitar 900 orang penonton memadati Gor Gunung Agung Amlapura untuk menyaksikan pertandingan final yang mempertemukan klub putri Badung dan Karangasem, klub putra Gianyar dan Badung.

Adapun peraih medali kejuaraan bola voli indoor Porprov Bali XVI tahun 2025 untuk klub putri yaitu juara 1 Badung, Juara 2 Karangasem dan juara 3 Gianyar. Untuk klub putra juara 1 diraih oleh Gianyar, juara 2 Badung dan juara 3 Tabanan.

Berkat kerjasama dari semua pihak serta dukungan pengamanan dari TNI Kodim 1623/Karangasem, Polres Karangasem, Satpol PP Kab.Karangasem serta Dishub Kab.Karangasem kejuaraan bola voli Porprov Bali XVI tahun 2025 di bumi lahar Kab.Karangasem dapat berjalan dengan sukses aman dan lancar.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Kondusigitas Wilayah, Kodim Tabanan Siagakan Personel Jelang Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026

    Wujudkan Kondusigitas Wilayah, Kodim Tabanan Siagakan Personel Jelang Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Tabanan — Dalam rangka menciptakan situasi yang aman, nyaman, dan kondusif selama perayaan Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026, Kodim 1619/Tabanan menggelar apel siaga di Makodim Tabanan. Kesiapsiagaan ini merupakan bentuk komitmen TNI AD dalam mendukung pengamanan Nataru bersama instansi terkait, Rabu (24/12/2025) Kegiatan siaga tersebut melibatkan seluruh jajaran Kodim 1619/Tabanan, mulai dari staf […]

  • Aksi Babinsa Koramil 04/Tabundung  Bantu Petani Cabut Bibit Padi Siap Tanam

    Aksi Babinsa Koramil 04/Tabundung Bantu Petani Cabut Bibit Padi Siap Tanam

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 90
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 04/Tabundung jajaran Kodim 1601/Sumba Timur. Pratu Denis Nderu Peta dengan penuh semangat melakukan pendampingan Ketahanan Pangan secara turun langsung ke sawah guna membantu proses pencabutan bibit atau benih Padi yang siap tanam milik salah satu Petani yang berlokasi di Desa Praingkareha, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur. Minggu (10/08/2025) Momen […]

  • Upaya Pembangunan Berkelanjutan: Babinsa Hadiri Musyawarah Desa SDGS di Watukobu

    Upaya Pembangunan Berkelanjutan: Babinsa Hadiri Musyawarah Desa SDGS di Watukobu

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 86
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante jajaran Kodim 1603/Sikka Serma La Ngkawea menghadiri undangan kegiatan Musyawarah Desa Pembahasan dan Penetapan SDGS (Sustainable Development Goals) tahun 2025 di Aula Kantor Desa Watukobu, Kecamatan Kangae, Kabupaten Sikka, Senin(4/08/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai pihak, antara lain Sekdes Desa Watukobu, Ketua BPD Desa Watukobu, PD Desa, Bhabinkamtibmas Desa Watukobu, Para […]

  • TNI dan Masyarakat Bersinergi Bangun Jaringan Air Bersih untuk 250 KK

    TNI dan Masyarakat Bersinergi Bangun Jaringan Air Bersih untuk 250 KK

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Minggu (3/8/2025), H+11 Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025 di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, kembali memberikan dampak nyata bagi kehidupan masyarakat. Salah satu program prioritas yang kini telah selesai dilaksanakan adalah pipanisasi jaringan penyaluran air bersih sepanjang 8 kilometer, yang menyasar 8 wilayah banjar dan menjangkau langsung […]

  • Tanggap dan Peduli, Satgas Yonif 743/PSY Bantu Anak Papua yang Terluka
    NTT

    Tanggap dan Peduli, Satgas Yonif 743/PSY Bantu Anak Papua yang Terluka

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 104
    • 0Komentar

    Puncak Jaya — Di tengah medan pegunungan Papua yang menantang, kepedulian dan kecepatan menjadi kekuatan utama Satgas Yonif 743/PSY dalam melayani masyarakat. Hal ini kembali terbukti saat Pos Ramil Yambi merespons cepat kejadian kecelakaan yang menimpa seorang anak di Kampung Yambi, Distrik Mulia, Puncak Jaya, Papua, Minggu (3/08/2025). Kejadian tersebut berlangsung pada pagi hari, ketika […]

  • Babinsa Sambangi Warga Desa Ndondo, TNI Hadir di Tengah Masyarakat

    Babinsa Sambangi Warga Desa Ndondo, TNI Hadir di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam upaya meningkatkan kemanunggalan TNI dan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Dinis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Ndondo, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Minggu (31/8) pukul 08.10 WITA hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok […]

expand_less