Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Tingkatkan Keamanan dan Komsos di Desa Otogedu

Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Tingkatkan Keamanan dan Komsos di Desa Otogedu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Maurole, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Kecamatan Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Otogedu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung pada hari Minggu, 14 September 2025, mulai pukul 09.20 WITA hingga selesai.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa fokus memantau keamanan wilayah guna mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif di desa binaan. Selain itu, Sertu Donatus Kiri juga menghimbau masyarakat untuk tetap menjaga keamanan dan ketertiban serta berwaspada dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.

Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta meningkatkan kesadaran warga dalam menjaga keamanan lingkungan sekitar. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat sambutan positif dan antusias dari warga Desa Otogedu.

Kegiatan Monitoring, Pamwil, dan Komsos ini berjalan dengan tertib, lancar, dan aman. Babinsa menegaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga stabilitas dan keamanan wilayah.

Dengan adanya sinergi yang kuat antara Babinsa dan masyarakat, diharapkan wilayah Kecamatan Maurole tetap kondusif dan aman untuk mendukung pembangunan dan kesejahteraan masyarakat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1604 Kupang Gelar Tes Garjas Periodik II 2025

    Kodim 1604 Kupang Gelar Tes Garjas Periodik II 2025

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Kodim 1604/Kupang melaksanakan kegiatan Kesegaran Jasmani (Garjas) Periodik II Tahun 2025 di Lapangan Asten Kuanino, Jalan Sapta Marga, Kelurahan Kuanino, Kecamatan Kota Raja, Kota Kupang, Kamis (06/11/2025). Kegiatan ini diikuti oleh seluruh personel Kodim 1604/Kupang dan jajarannya. Pelaksanaan kegiatan dipimpin langsung oleh Pasi Ops Kodim 1604/Kupang Mayor Inf. Agus Arianto yang turut mengawasi […]

  • ‎Babinsa Koramil 1615-08/Peringgasela Ingatkan Pemuda Hindari Minuman Keras dan Perjudian

    ‎Babinsa Koramil 1615-08/Peringgasela Ingatkan Pemuda Hindari Minuman Keras dan Perjudian

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Peringgasela Timur, Serka Jalaludin Sabki, dari Koramil 1615-08/Peringgasela melaksanakan patroli malam di wilayah Desa Peringgasela Timur, Kecamatan Peringgasela, Kabupaten Lombok Timur, pada Kamis malam (23/10/2025). ‎ ‎Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam memastikan kondisi wilayah tetap […]

  • ‎Anggota Koramil 1607-02/Empang Tingkatkan Keamanan Lewat Patroli Malam

    ‎Anggota Koramil 1607-02/Empang Tingkatkan Keamanan Lewat Patroli Malam

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 63
    • 0Komentar

    ‎Sumbawa – NTB | Dalam rangka menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, Anggota Koramil 1607-02/Empang melaksanakan patroli malam pada Jumat (19/09/2025) mulai pukul 20.10 Wita hingga selesai. Kegiatan patroli ini dilaksanakan di wilayah Kecamatan Empang dan Kecamatan Plampang beserta sekitarnya. ‎ ‎Patroli rutin tersebut merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui jajaran Kodim 1607/Sumbawa […]

  • Kasdim 1628/KSB Hadiri Konser ADA Band Wakili Dandim 1628/KSB Ribuan Warga Meriahkan Hari Lahir KSB ke-22

    Kasdim 1628/KSB Hadiri Konser ADA Band Wakili Dandim 1628/KSB Ribuan Warga Meriahkan Hari Lahir KSB ke-22

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Ribuan masyarakat memadati Alun-Alun Kota Taliwang pada Sabtu malam (22/11/2025) dalam Konser Musik Hiburan Rakyat memperingati Hari Lahir Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) ke-22. Acara yang menghadirkan ADA Band sebagai bintang utama ini berlangsung meriah dan mendapat sambutan luar biasa dari lebih dari 3.000 warga. Kegiatan yang digelar oleh PAPPRI KSB bekerja […]

  • Babinsa Oesena Ajak Siswa SD Negeri Oesena Cinta NKRI

    Babinsa Oesena Ajak Siswa SD Negeri Oesena Cinta NKRI

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Desa Oesena Koramil 1604-04/Amarasi, Serda Yornam T. Kase melaksanakan kegiatan program Wawasan Kebangsaan dan Wilayah (Wanwil) di SD Negeri Oesena, Desa Oesena, Kecamatan Amarasi, Kabupaten Kupang. Kegiatan tersebut dilaksanakan bersama Kepala Sekolah Ibu Erlin Agatha Ataupah, S.Pd, serta diikuti oleh para guru dan siswa dengan penuh semangat. Selasa (07/10/2025). Program Wanwil ini […]

  • Peran Aktif Koramil 1616-01/Gianyar Sukseskan Penyaluran 2 Ton Beras Murah ke Masyarakat

    Peran Aktif Koramil 1616-01/Gianyar Sukseskan Penyaluran 2 Ton Beras Murah ke Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Gianyar – Selasa (30/9/2025) Suasana Pasar Rakyat Gianyar di Jl. Majapahit, Kelurahan Gianyar, tampak berbeda dari biasanya. Sejak pagi, ratusan masyarakat berbondong-bondong hadir untuk memanfaatkan program Bazar Beras Murah yang diselenggarakan oleh Kodim 1616/Gianyar bekerja sama dengan Perum Bulog dalam rangka Gerakan Pangan Murah (GPM). Kehadiran prajurit Koramil 1616-01/Gianyar di tengah-tengah masyarakat menjadi salah satu […]

expand_less