Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kerahkan Alat Berat, Upaya Aparat Gabungan Optimalkan Penanganan Longsor Di Bukit Abah

Kerahkan Alat Berat, Upaya Aparat Gabungan Optimalkan Penanganan Longsor Di Bukit Abah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Terik panas menyengat tak sedikitpun melemahkan semangat gotong royong yang digelar aparat gabungan dalam rangka penanganan lanjutan musibah tanah longsor yang terjadi di kawasan Bukit Abah, Desa Besan, Kecamatan Dawan, Kabuparen Klungkung, Jumat ( 12/09/25 ).

Aparat gabungan yang terdiri dari Babinsa Besan Koptu Ketut Alit, Bhabinkamtibmas, BPBD , Damkar dan Perbekel serta Staf Desa Besan tampak kompak dan solid melaksanakan evakuasi material longsor agar akses jalan yang tertutup dapat kembali digunakan masyarakat.

Setelah kemarin penangan longsor ini belum kelar, siang ini evakuasi material longsor di Bukit Abah kita lanjutkan kembali. Dengan medan yang cukup ekstrim dan material longsor yang terdiri dari tanah, bebatuan besar dan pohon menjadi tantangan tersendiri bagi kita,”ucap Koptu Alit.

Hari ini untuk mengoptimalkan evakuasi aparat gabungan menerjunkan alat berat. Prioritas penanganan adalah untuk membuka akses jalan yang tertutup total, pasalnya jalan ini adalah akses satu-satunya menuju pusat kota.

Untuk mekanisme penanganan material longsor dibersihkan dengan alat berat agar akses jalan terbuka. Disamping itu kita agar jalan tidak licin dan membahayakan pengguna jalan, kita lakukan penyemprotan untuk membersihkan sisa-sisa tanah yang melekat,”ujarnya.

Sementara itu, Perbekel Desa Besan I Ketut Yasa sangat mengapresiasi dan berterima kasih atas gerak cepat dan kesigapan aparat dalam penanganan musibah longsor ini.

Kolaborasi yang luar biasa. Penangan longsor di Bukit Abah ini tidak hanya menjadi solusi dalam mengatasi kesulitan masyarakat saja, namun menjadi simbol kuatnya sinergitas dan kepedulian aparat melalui aksi nyata,”tutupnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1628-01/Taliwang Lakukan Patroli Malam, Edukasi Masyarakat Jaga Keamanan

    Koramil 1628-01/Taliwang Lakukan Patroli Malam, Edukasi Masyarakat Jaga Keamanan

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan patroli malam secara rutin. Kamis malam (4/12/2025), Serka Joni melaksanakan piket dengan menyusuri sejumlah titik strategis di wilayah Taliwang. Patroli malam ini tidak hanya memastikan keamanan lingkungan, tetapi juga sekaligus memberikan himbauan kepada masyarakat agar selalu waspada dan menjaga ketertiban. Serka […]

  • Babinsa Koramil 06/Karera Dampingi Warga Dusun Watubara Panen Padi

    Babinsa Koramil 06/Karera Dampingi Warga Dusun Watubara Panen Padi

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 84
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Aldith, melaksanakan pendampingan kepada petani dan ikut membantu warga dalam kegiatan gotong royong panen padi di Dusun Watubara, Desa Nggongi, Kecamatan Karera,Kabupaten Sumba Timur, Minggu (14/09/2025). Kegiatan ini dilaksanakan bersama masyarakat sekitar, dengan semangat kebersamaan untuk mendukung ketahanan pangan di wilayah. Babinsa tidak hanya ikut turun langsung membantu […]

  • Babinsa Insana Utara Bersama Warga Wujudkan Kepedulian Lewat Aksi Bersih Tempat Ibadah

    Babinsa Insana Utara Bersama Warga Wujudkan Kepedulian Lewat Aksi Bersih Tempat Ibadah

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Sabtu 16 Agustus 2025, Kebersamaan bukan hanya tentang bekerja bersama, tetapi tentang hati yang tulus, niat yang ikhlas, dan langkah yang seirama. Dalam setiap gotong royong yang dilakukan, terjalin rasa saling peduli dan semangat untuk membangun desa dengan kebersamaan yang penuh keikhlasan, Dalam upaya membangun semangat gotong royong dan mempererat hubungan antara TNI dan […]

  • Wujud Sinergi Babinsa dan Pecalang, Puncak Odalan Pura Taman Sari Berjalan Aman dan Lancarv

    Wujud Sinergi Babinsa dan Pecalang, Puncak Odalan Pura Taman Sari Berjalan Aman dan Lancarv

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Buleleng, 5 November 2025 — Dalam rangka menjaga kelancaran dan kekhidmatan pelaksanaan puncak Odalan di Pura Taman Sari, Kelurahan Kampung Baru, Babinsa Kelurahan Kampung Baru Kopka Indra Saputra bersama Pecalang Taman Sari melaksanakan kegiatan monitoring dan pengamanan upacara Pujawali Purnama Kelima, pada Rabu (5/11) pukul 14.00 WITA. Upacara keagamaan ini digelar sebagai bentuk yadnya untuk […]

  • Piket Koramil 1627-01/Ba’a Pantau Kedatangan dan Keberangkatan Kapal Expres Bahari 8E

    Piket Koramil 1627-01/Ba’a Pantau Kedatangan dan Keberangkatan Kapal Expres Bahari 8E

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ba’a – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut, Piket Koramil 1627-01/Ba’a yang dipimpin oleh Sertu Nelson Sine melaksanakan kegiatan pemantauan di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Minggu, 11 Januari 2026. Kegiatan pemantauan dilaksanakan sejak pukul 11.00 Wita dengan fokus pada arus kedatangan dan keberangkatan kapal penumpang EXPRES […]

  • Babinsa Koramil Dawan Atensi Pamikukuhan Bendesa Dan Prajuru Desa Adat Glogor

    Babinsa Koramil Dawan Atensi Pamikukuhan Bendesa Dan Prajuru Desa Adat Glogor

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Pikat Serda Nengah Anom menghadiri sekaligus melaksanakan pengamanan pamikukuhan dan menetapkan bendesa dan prajuru Desa Adat Glogor masa bakti 2025-2030, Selasa ( 07/10/25 ). Kegiatan yang dilaksanakan di Wantilan Pura Puseh Dusun Glogor Desa Pikat, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung tersebut turut dihadiri oleh Bendesa Madia MDA kabupaten Klungkung, Bendesa Alit MDA Kecamatan Dawan, […]

expand_less