Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Harmoni di Tanah Papua, Satgas Yonif 743/PSY Anjangsana Bersama Pendeta Kampung Yamo

Harmoni di Tanah Papua, Satgas Yonif 743/PSY Anjangsana Bersama Pendeta Kampung Yamo

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Kampung Yamo, Puncak Jaya – Di tanah yang subur dengan doa dan harapan, Satgas Yonif 743/PSY melangkah ringan menuju Gereja Yamo di Kampung Yalinggua, Distrik Muara, Kab. Puncak Jaya, Papua. Jumat (12/09/2025), kedatangan Satgas Yonif 743/PSY disambut hangat oleh Bapak Gembala Gereja Yamo.

Pasi Ter Satgas Yonif 743/PSY, Kapten Inf Gusti, mengatakan bahwa anjangsana ini merupakan panggilan hati untuk terus hadir di tengah masyarakat.

“Kami datang bukan hanya sebagai prajurit, tetapi juga sebagai saudara. Harapan kami, silaturahmi ini membawa damai dan memperkuat rasa persaudaraan di tanah Papua. Satgas Yonif 743/PSY selalu ada bersama rakyat,” ujarnya dengan tulus.

Dalam suasana penuh kekeluargaan, Bapak Gembala Panir Wonda menyambut dengan sukacita.
“Torang rasa bahagia, karena Anak-Anak Pos datang baku dapa deng torang di Gereja. Harapan kami, torang bisa terus jalan bersama-sama dalam damai dan saling membantu,” tutur Bapak Gembala.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Transparansi dan Akuntabilitas, Pjs Danramil Dawan Hadiri Kegiatan Monev

    Tingkatkan Transparansi dan Akuntabilitas, Pjs Danramil Dawan Hadiri Kegiatan Monev

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 80
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemerintah Desa Dawan Kelod menerima kunjungan tim Monev Kabupaten Klungkung yang dipimpin langsung Wakil Bupati Klungkung selaku Ketua Tim Tjokorda Gde Surya Putra, Rabu ( 30/07/25 ). Kegiatan yang digelar di Aula Kantor Camat Dawan tersebut dilaksanakan dalam rangka memonitoring dan evaluasi penyelenggaraan pemerintah Desa. Hadir dalam kegiatan tersebut Asisten 1 bidang adminitrasi pemerintahan […]

  • Babinsa 1618-01/Miotim Duduk Bersama Warga, Bangun Kebersamaan di Desa Sainoni

    Babinsa 1618-01/Miotim Duduk Bersama Warga, Bangun Kebersamaan di Desa Sainoni

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Rabu 22 Oktober 2025, Dalam suasana penuh keakraban, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Sertu Valen Lake melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan di Desa Sainoni, Kecamatan Bikomi Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU)., Duduk santai di bawah teduhnya pohon dan ditemani sirih pinang khas Timor yang disuguhkan warga, suasana pertemuan berlangsung hangat dan penuh rasa […]

  • Babinsa Pantai Baru Amankan Keberangkatan Kapal Fery Kalibodri di Pelabuhan Ofalangga

    Babinsa Pantai Baru Amankan Keberangkatan Kapal Fery Kalibodri di Pelabuhan Ofalangga

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 11 November 2025 — Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serka Haris Lakuy, melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan kapal Fery Kalibodri di Pelabuhan Fery Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Selasa (11/11/2025). Kegiatan pengamanan dimulai pukul 12.50 WITA, di mana Babinsa turut memastikan seluruh […]

  • Babinsa Koramil Klungkung Dampingi Puskesmas Gelar Penyelidikan Epidemiologi

    Babinsa Koramil Klungkung Dampingi Puskesmas Gelar Penyelidikan Epidemiologi

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Kamasan Koramil 1610-01/Klungkung Kopda Kadek Agus melaksanakan pendampingan kegiatan penyelidikan epidemiologi di Lingkungan Banjar Kacangdawa, Desa Kamasan, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Senin ( 29/09/25 ). Kegiatan penyelidikan epidemiologi diselenggarakan oleh pemegang program DBD Puskesmas Klungkung I Putu Eka Juliantara bersama bidan desa, kader jumantik desa dan KBS Dusun Kacangdawa yang dilakukan di rumah I Komang […]

  • Wujudkan Kenyamanan Warga, Babinsa Pahunga Lodu Monitoring Pasar di Hari Pasaran

    Wujudkan Kenyamanan Warga, Babinsa Pahunga Lodu Monitoring Pasar di Hari Pasaran

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Antonius Lapu Ratu Ndima, melaksanakan kegiatan pemantauan dan monitoring situasi keamanan serta ketertiban di Pasar Tradisional Wulumanu, Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, pada Sabtu (23/08/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas kewilayahan Babinsa dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta […]

  • Jelang Natal, Babinsa Pahunga Lodu Pantau Harga Bahan Pokok di Pasar Wulumanu

    Jelang Natal, Babinsa Pahunga Lodu Pantau Harga Bahan Pokok di Pasar Wulumanu

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Serma Daniel Umbu Ndawa melaksanakan pemantauan harga bahan pokok di Pasar Wulumanu, Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, pada Sabtu (13/12/2025). Kegiatan pemantauan ini dilakukan sebagai langkah antisipasi terhadap kemungkinan lonjakan harga kebutuhan pokok menjelang perayaan Natal, sekaligus untuk memastikan ketersediaan […]

expand_less