Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dampingi Distribusi BGN, Babinsa Tekankan Semangat dan Kesehatan Petugas

Dampingi Distribusi BGN, Babinsa Tekankan Semangat dan Kesehatan Petugas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB – Babinsa Desa Mangge Asi, Koramil 1614-01 Dompu, Pelda Suratman, melaksanakan pendampingan dan pemantauan penyaluran logistik BGN pada Jumat (12/9/2025).

Penyaluran logistik BGN tersebut ditujukan untuk berbagai lapisan masyarakat, mulai dari anak-anak TK, SD, SMP, SMA, hingga ibu hamil, ibu menyusui, dan balita. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini bertujuan memastikan proses pendistribusian berjalan tertib, aman, dan tepat sasaran.

Dalam kesempatan itu, Pelda Suratman menyampaikan pesan motivasi kepada para karyawan BGN agar bekerja dengan penuh ketulusan dan keikhlasan. Ia juga mengingatkan pentingnya menjaga kesehatan, tetap semangat dalam memberikan pelayanan, serta selalu mengutamakan keamanan dan ketertiban.

“Semangat pengabdian yang tulus akan memberi dampak besar bagi masyarakat, khususnya dalam memberikan pelayanan terbaik kepada generasi muda dan kelompok rentan,” ujarnya.

Kegiatan berlangsung dengan aman, lancar, dan mendapat apresiasi dari masyarakat setempat. Kehadiran Babinsa di tengah-tengah kegiatan sosial kemasyarakatan ini menjadi wujud nyata dukungan TNI terhadap upaya pemerintah dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil Wolowaru Aktif Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Jopu

    Babinsa Koramil Wolowaru Aktif Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Jopu

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Antonius Wae, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Jopu, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, Minggu pagi (28/9) mulai pukul 11.00 WITA hingga selesai. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau keamanan wilayah binaan serta menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat. Babinsa juga mendengarkan keluhan warga sebagai bahan […]

  • Babinsa Maurole Jalin Kedekatan dengan Warga Lewat Komsos di Desa Ngesa Biri

    Babinsa Maurole Jalin Kedekatan dengan Warga Lewat Komsos di Desa Ngesa Biri

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Ngesa Biri, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.00 WITA tersebut bertujuan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat sekaligus memastikan kondisi keamanan wilayah tetap kondusif. Kegiatan dipimpin oleh Pratu Laurensius Laja, Babinsa Desa Ngesa Biri. Kehadiran […]

  • Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Sukseskan Pengamanan Upacara Ngaben di Desa Petak Kaja

    Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Sukseskan Pengamanan Upacara Ngaben di Desa Petak Kaja

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Gianyar – Petak Kaja, Suasana khidmat dan penuh makna mewarnai pelaksanaan upacara adat Pelebon/Ngaben Jero Mangku Prajepati Banjar Adat Dalem Tengaling, Desa Petak Kaja, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, pada Selasa (2/9/2025). Upacara keagamaan umat Hindu yang sarat akan nilai budaya ini dihadiri oleh keluarga almarhumah Ni Gusti Ketut Rai (95) serta diikuti kurang lebih 300 orang masyarakat […]

  • Babinsa Koramil 03/Batutua Laksanakan Pendampingan Penggunaan Mesin Pompa Air Bantuan Dari Kementerian Pertanian RI

    Babinsa Koramil 03/Batutua Laksanakan Pendampingan Penggunaan Mesin Pompa Air Bantuan Dari Kementerian Pertanian RI

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam pendampingan petani warga binaan, Babinsa Koramil 03/Batutua Kopda Otnial Bofe Melaksanakan pendampingan Hanpangan membantu petani melakukan pengairan sawah menggunakan metode pompanisasi,Pendampingan ini bertujuan untuk meningkatkan produktivitas pertanian,Desa Oebou Kecamatan Rote Barat Daya, kabupaten Rote Ndao. Senin (28/07/2025). Tanaman kacang milik Bapak Yusuf Metuk merupakan tanaman yang sangat banyak membutuhkan air khususnya […]

  • Babinsa Detusoko Aktif Laksanakan Komsos dan Pamwil di Dusun Teparae, Desa Dile

    Babinsa Detusoko Aktif Laksanakan Komsos dan Pamwil di Dusun Teparae, Desa Dile

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Wagimin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Monitoring, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Teparae, Desa Dile, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, pada Selasa (14/10/2025) pukul 09.15 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui secara langsung kondisi […]

  • Kodim 1614/Dompu Bersama TNI–Polri Amankan Pos Pam Natal Operasi Lilin Rinjani 2025

    Kodim 1614/Dompu Bersama TNI–Polri Amankan Pos Pam Natal Operasi Lilin Rinjani 2025

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Dalam rangka menjamin keamanan dan kelancaran perayaan Hari Raya Natal Tahun 2025, personel Kodim 1614/Dompu melaksanakan pengamanan pelayanan Pos Pengamanan (Pos Pam) gabungan di Gereja GKII, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu. Kegiatan ini merupakan bagian dari Operasi Lilin Rinjani Tahun 2025. Pengamanan dilaksanakan pada Kamis, 25 Desember 2025, Personel Kodim 1614/Dompu bersinergi dengan unsur […]

expand_less