Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Komsos Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Wujudkan Pasar Aman dan Bersih

Komsos Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Wujudkan Pasar Aman dan Bersih

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Sertu Donatus Kiri, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, menggelar kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Pasar Mingguan Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Sabtu pagi.

Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan pasar serta memberikan himbauan kepada masyarakat dan para pedagang untuk menjaga kebersihan pasar demi kenyamanan bersama.

Sertu Donatus Kiri berinteraksi langsung dengan pengunjung dan penjual pasar, mengingatkan pentingnya menjaga keamanan lingkungan serta kebersihan sebagai bagian dari upaya menciptakan suasana pasar yang kondusif.

Kegiatan ini berlangsung hingga pukul 09.00 WITA dengan kondisi aman dan tertib. Kehadiran Babinsa mendapat sambutan positif dari masyarakat yang merasa terbantu dengan kehadiran TNI di tengah mereka.

Sebagai aparat kewilayahan, Babinsa memiliki peran penting dalam membantu mengatasi kesulitan masyarakat serta memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat melalui kegiatan seperti ini.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1630-03/Macang Pacar Gelar Patroli Malam untuk Jaga Kamtibmas di Seputaran Noa

    Koramil 1630-03/Macang Pacar Gelar Patroli Malam untuk Jaga Kamtibmas di Seputaran Noa

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Pacar, 10 Desember 2025 — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Anggota Koramil 1630-03/Macang Pacar melaksanakan patroli malam pada Rabu, 10 Desember 2025 pukul 20.00 WITA, bertempat di seputaran Noa, Kecamatan Pacar, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan patroli kali ini dilaksanakan oleh tiga personel Koramil 1630-03/MP dipimpin oleh Serda Lalu Muhamad […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Aktif Pantau Kegiatan Jelang Hari Kemerdekaan

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Aktif Pantau Kegiatan Jelang Hari Kemerdekaan

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan Ziarah Rombongan menjelang peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, Jumat (15/08). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.00 WITA tersebut dipusatkan di Jl. Gatot Subroto dan area Taman […]

  • Peduli Warga Kepulauan, Kodim 1602/Ende dan Polres Ende Kirim Bantuan Sembako

    Peduli Warga Kepulauan, Kodim 1602/Ende dan Polres Ende Kirim Bantuan Sembako

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende – Sinergi TNI-Polri kembali terlihat di tengah masyarakat. Pada Jumat pagi pukul 08.30 WITA, bertempat di Pelabuhan Soekarno Ende, Kelurahan Kota Raja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pelda Mursalim Mandar bersama Bhabinkamtibmas Polsek Ende turun langsung membantu proses pengangkutan barang bantuan sembako.15 Agustus 2025. Bantuan tersebut merupakan sumbangan dari Kodim 1602/Ende […]

  • Serka Kadek Okabawa Ikut Rapat Persiapan Lomba Linmas di Balai Banjar Gesing 1

    Serka Kadek Okabawa Ikut Rapat Persiapan Lomba Linmas di Balai Banjar Gesing 1

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 101
    • 0Komentar

    Gesing, Buleleng – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun, Babinsa Desa Gesing dari Koramil 1609-06/Banjar, Serka Kadek Okabawa menghadiri kegiatan rembug/koordinasi yang digelar pada Minggu, 27 Juli 2025, bertempat di Balai Banjar Dusun Gesing 1, Desa Gesing, Kecamatan Banjar. Kegiatan tersebut membahas kesiapan dan pembagian tugas dalam rangka partisipasi […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Gelar Komsos dan Pamwil di Wilayah Binaan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Gelar Komsos dan Pamwil di Wilayah Binaan

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Detukeli, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino Pereira, melaksanakan kegiatan Han Pangan dengan membantu masyarakat memantau perkembangan padi di Kelompok Tani Dasa Wisma, Desa Nggesa Detu, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis pagi (2/10) mulai pukul 09.00 WITA. Selain memonitor perkembangan tanaman padi, kegiatan ini juga diisi dengan pelaksanaan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan […]

  • Kodim 1601/Sumba Timur Dukung Percepatan Pembangunan KDKMP di Kelurahan Temu

    Kodim 1601/Sumba Timur Dukung Percepatan Pembangunan KDKMP di Kelurahan Temu

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto, S.S., E., bersama para Perwira Staf Kodim 1601/Sumba Timur mengikuti kegiatan video conference (vicon) dalam rangka percepatan pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP). Kegiatan tersebut dilaksanakan di lokasi pembangunan koperasi yang berlokasi di Kelurahan Temu, Kecamatan Kanatang, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (06/01/2026). Kegiatan […]

expand_less