Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Sinergi Babinsa Dan Pemerintah Wujudkan Program Sosial INA KASIH
NTT

Sinergi Babinsa Dan Pemerintah Wujudkan Program Sosial INA KASIH

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Bakunase Koramil 1604-01/Kupang, Sertu La Dane, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama pegawai kelurahan guna membahas kegiatan verifikasi program INA KASIH. Program tersebut merupakan inisiatif Pemerintah Kota Kupang yang diperuntukkan bagi perempuan dari keluarga kurang mampu atau prasejahtera, sebagai bentuk kepedulian sosial untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Kegiatan berlangsung di Kantor Kelurahan Bakunase, Kecamatan Kota Raja, Kota Kupang. Rabu (03/09/2025).

Dalam pertemuan tersebut, Babinsa berperan aktif memberikan pendampingan sekaligus memastikan agar verifikasi penerima bantuan dapat berjalan transparan, adil, dan tepat sasaran. Kehadiran Babinsa juga dimaksudkan untuk memperkuat koordinasi antara aparat kewilayahan dengan perangkat kelurahan sehingga pelaksanaan program pemerintah daerah benar-benar memberikan manfaat nyata bagi masyarakat penerima.

Sertu La Dane menyampaikan bahwa kegiatan Komsos ini bukan hanya sekadar pembahasan administratif, namun juga bentuk perhatian TNI kepada masyarakat. Dengan adanya sinergi antara pemerintah dan aparat kewilayahan, diharapkan program INA KASIH dapat berjalan lancar dan memberikan dampak positif bagi perempuan prasejahtera di Kota Kupang.

Pgs. Danramil 1604-01/Kupang, Kapten Inf Donatus Jelatu, dalam keterangannya menegaskan pentingnya peran Babinsa dalam mendukung program pemerintah. “Kami akan selalu hadir untuk memastikan program pemerintah, khususnya yang menyentuh masyarakat kecil, dapat terlaksana dengan baik. Kehadiran Babinsa adalah wujud nyata kepedulian TNI terhadap rakyat, karena bersama rakyat TNI kuat,” ungkapnya. (Pendim1604).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Keharmonisan, Babinsa Yangapi Komunikasi Sosial dengan Warga Metra Tengah

    Wujudkan Keharmonisan, Babinsa Yangapi Komunikasi Sosial dengan Warga Metra Tengah

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Yangapi Koramil 1626-03/Tembuku, Serda I Made Sibin Suputra, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Metra Tengah, Desa Yangapi, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Selasa (02/08/2025). Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan pentingnya menjaga kebersamaan dan kerukunan antar warga serta mengajak masyarakat untuk selalu peduli terhadap keamanan dan ketertiban lingkungan. […]

  • TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Detusoko Barat Laksanakan Monitoring dan Komsos
    NTT

    TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Detusoko Barat Laksanakan Monitoring dan Komsos

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Detusoko, 19 Juli 2025 – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serma Paulus Umbu Pati, bersama masyarakat Desa Detusoko Barat melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Karya Bakti pada Sabtu pagi pukul 08.00 WITA. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat, sekaligus menumbuhkan rasa simpatik terhadap TNI yang senantiasa hadir […]

  • Himbauan Babinsa: Jaga Silaturahmi dan Hindari Konflik Saat Ronda Malam

    Himbauan Babinsa: Jaga Silaturahmi dan Hindari Konflik Saat Ronda Malam

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Monta _ Minggu malam tanggal 28 Desember 2025, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan patroli siskamling dan ronda malam di beberapa desa binaan seperti Simpasai, Sakuru, Parado Wane, dan Monta. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban serta mempererat tali silaturahmi antara warga. Dalam patrolinya, Babinsa memberikan himbauan kepada warga agar saling mengingatkan dan menjaga […]

  • Babinsa Maurole dan Warga Ngalukoja Bergotong Royong Bangun Rumah Layak Huni

    Babinsa Maurole dan Warga Ngalukoja Bergotong Royong Bangun Rumah Layak Huni

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Karya Bhakti pembangunan Rumah Layak Huni di Desa Ngalukoja, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pada pukul 08.00 Wita dan berlangsung hingga selesai dengan melibatkan masyarakat setempat. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Sertu Donatus Kiri, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, bersama tukang dan warga Desa Ngalukoja. Pelaksanaan pembangunan dilakukan secara bergotong […]

  • Pencak Silat Militer Merupakan Salah Satu Cara Untuk Menjaga Semangat Juang dan Kekompakan Anggota

    Pencak Silat Militer Merupakan Salah Satu Cara Untuk Menjaga Semangat Juang dan Kekompakan Anggota

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam upaya meningkatkan kemampuan dan kesiapan fisik prajurit di wilayah, Koramil 1626-01/Bangli menggelar latihan Pencak Silat Militer (PSM) yang dipusatkan di halaman belakang Makoramil, Jl. Merdeka, Kelurahan Bebalang, Kecamatan/Kabupaten Bangli. Rabu (29/7/25). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danramil 1626-01/Bangli, Kapten Cpl I Wayan Widana, serta diikuti oleh seluruh anggota Padepokan PSM Bukit Jati […]

  • Babinsa Pemasar Amankan Turnamen Bola Mini Kades Cup I Maronge

    Babinsa Pemasar Amankan Turnamen Bola Mini Kades Cup I Maronge

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 74
    • 0Komentar

    *NTB – Sumbawa, Selasa (26/8/2025) — Dalam rangka mendukung kelancaran serta menjaga kondusifitas wilayah binaan, **Babinsa Desa Pemasar Koramil 1607-02/Empang, Serda Surahman, melaksanakan **pengamanan kegiatan Turnamen Bola Mini Kades Cup I* yang digelar di *Lapangan Desa Pemasar, Kecamatan Maronge, Kabupaten Sumbawa*. Kegiatan turnamen yang diikuti oleh berbagai tim perwakilan desa se-Kecamatan Maronge ini berlangsung meriah […]

expand_less