Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Patroli Gabungan TNI-Polri di Taliwang, Warga Diimbau Jaga Ketentraman

Patroli Gabungan TNI-Polri di Taliwang, Warga Diimbau Jaga Ketentraman

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Piket Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Syarifudin, pada Rabu (03/09/2025) pukul 20.25 WITA melaksanakan kegiatan patroli gabungan bersama personel Polsek Taliwang dan Batalyon TP 835/SYB. Patroli ini menyasar seputaran wilayah Taliwang dengan tujuan menciptakan situasi yang aman dan kondusif.

Selain melakukan pengawasan wilayah, aparat juga menyampaikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketentraman, menghindari tindakan yang dapat mengganggu keamanan, serta memperkuat sinergi antara aparat dan warga dalam menjaga stabilitas daerah.

Kegiatan patroli gabungan ini sekaligus menjadi wujud sinergi TNI-Polri bersama satuan terkait dalam menjaga keamanan di Kabupaten Sumbawa Barat, khususnya di pusat kota Taliwang. Dengan adanya kehadiran aparat di lapangan, diharapkan masyarakat semakin tenang dan turut serta mendukung terciptanya lingkungan yang aman, nyaman, dan tertib.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Hadir untuk Petani, Babinsa Dampingi Kegiatan Petani Tomat di Desa Bari

    TNI Hadir untuk Petani, Babinsa Dampingi Kegiatan Petani Tomat di Desa Bari

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Macang Pacar — Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat, Babinsa Koramil 1630-03/Macang Pacar, Sertu Muhamad Zuri Habibi, melaksanakan kegiatan pendampingan pertanian (kebun tomat) di Desa Bari, Kecamatan Macang Pacar, Kabupaten Manggarai Barat, pada Jumat, 2 Januari 2026. Kegiatan pendampingan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI AD melalui peran Babinsa dalam membantu petani, […]

  • Babinsa Sukasada Awasi Proyek Pelebaran Drainase di Desa Pancasari

    Babinsa Sukasada Awasi Proyek Pelebaran Drainase di Desa Pancasari

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sukasada – Selasa, 11 November 2025. Babinsa Koramil 1609-05/Sukasada, Peltu I Ketut Serangan melaksanakan kegiatan monitoring terhadap pekerjaan proyek pelebaran saluran drainase yang berlokasi di Banjar Dinas Lalanglinggah, Desa Pancasari, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini merupakan bentuk pendampingan Babinsa terhadap pelaksanaan pembangunan infrastruktur dari Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Buleleng. Proyek pelebaran drainase ini […]

  • Upacara Mingguan, Tradisi Kodim 1629/SBD Bangun Jiwa Korsa Prajurit
    NTT

    Upacara Mingguan, Tradisi Kodim 1629/SBD Bangun Jiwa Korsa Prajurit

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Komando Distrik Militer (Kodim) 1629/SBD menggelar Upacara Bendera mingguan setiap hari Senin, yang dilaksanakan di halaman Makodim 1629/SBD Jl. Ir. Soekarno, Desa Watukawula, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya, Senin (28/07/2025). Bertindak sebagai inspektur upacara Danramil 01/Laratama Kapten Inf Tito Baptista, untuk Komandan Upacara Danramil 02/KODI Kapten Inf Samuel None […]

  • ‎TNI Bersama Pemerintah Desa Batu Bangka Wujudkan Pembangunan Partisipatif Tahun 2026

    ‎TNI Bersama Pemerintah Desa Batu Bangka Wujudkan Pembangunan Partisipatif Tahun 2026

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    ‎NTB, Sumbawa, 24 Oktober 2025 — Bertempat di Aula Kantor Desa Batu Bangka, Kecamatan Moyo Hilir, Kabupaten Sumbawa, dilaksanakan kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka penyusunan rencana pembangunan dan penggunaan anggaran Dana Desa tahun 2026. ‎ ‎Kegiatan ini dihadiri oleh unsur pemerintah desa, BPD, pendamping desa, tokoh masyarakat, tokoh agama, serta perwakilan pemuda dan adat. […]

  • Kebersamaan TNI-Polri dan Masyarakat TTU Semarakkan Pawai Obor Kemerdekaan
    NTT

    Kebersamaan TNI-Polri dan Masyarakat TTU Semarakkan Pawai Obor Kemerdekaan

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 103
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Sabtu, 16 Agustus 2025, suasana Sore di Kota Kefamenanu begitu khidmat dan penuh semangat kebangsaan. Bertempat di depan Rumah Jabatan Bupati TTU, Jl. Yos Sudarso, Kefamenanu Tengah, Kasdim 1618/TTU Mayor Inf Nur Marsudi, mewakili Dandim 1618/TTU, menghadiri kegiatan Upacara Taptu/Pawai Obor dalam rangka menyambut Hari Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tingkat Kabupaten Timor Tengah […]

  • Babinsa Desa Lamusung Dampingi Pelaksanaan Program Makan Sehat Bergizi di SDN Lamusung

    Babinsa Desa Lamusung Dampingi Pelaksanaan Program Makan Sehat Bergizi di SDN Lamusung

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Program Makan Sehat Bergizi kembali menyentuh dunia pendidikan di wilayah Kecamatan Seteluk. Pada Kamis, (4 Desember 2025) pukul 09.00 WITA, Babinsa Desa Lamusung Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Lalu Rupawan, melaksanakan pendampingan pelaksanaan Program MSG di SD Negeri Lamusung, Desa Lamusung, Kabupaten Sumbawa Barat. Pendampingan ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung […]

expand_less