Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kodim 1613/Sumba Barat Perkuat Persatuan Bangsa Lewat Doa Lintas Agama

Kodim 1613/Sumba Barat Perkuat Persatuan Bangsa Lewat Doa Lintas Agama

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Komando Distrik Militer (Kodim) 1613/Sumba Barat menggelar kegiatan doa lintas agama dalam rangka menyikapi perkembangan situasi nasional yang tengah dihadapi bangsa Indonesia.

Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Makodim, Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, pada Minggu (31/8/2025).

Doa bersama ini diikuti oleh prajurit TNI dan PNS. Suasana khidmat terlihat sejak awal acara, di mana masing-masing perwakilan agama memanjatkan doa sesuai keyakinan masing-masing untuk keselamatan dan kedamaian bangsa.

Dalam sambutannya, Dandim 1613/Sumba Barat menegaskan bahwa doa lintas agama ini merupakan salah satu bentuk ikhtiar spiritual dalam memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa.

“Kegiatan ini kita laksanakan agar seluruh elemen masyarakat bersatu padu mendoakan bangsa Indonesia agar tetap diberikan kedamaian, keamanan, serta dijauhkan dari segala bentuk ancaman dan perpecahan,” ujarnya.

Ia juga menambahkan bahwa peran seluruh lapisan masyarakat, termasuk TNI, pemerintah daerah, tokoh agama, dan tokoh masyarakat, sangat penting dalam menjaga stabilitas wilayah, khususnya di Kabupaten Sumba Barat.

Diharapkan melalui kegiatan doa lintas agama ini akan semakin mempererat tali persaudaraan, memperkuat toleransi, serta menumbuhkan semangat kebersamaan dalam menghadapi dinamika situasi nasional.

Acara doa bersama lintas agama yang digelar Kodim 1613/Sumba Barat ini tidak hanya sebagai bentuk kepedulian terhadap bangsa, tetapi juga menjadi ajang mempererat hubungan antar umat beragama di wilayah Sumba Barat.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kepedulian Babinsa, Hadiri Rembug Stunting Demi Generasi Sehat Kampung Bugis

    Wujud Kepedulian Babinsa, Hadiri Rembug Stunting Demi Generasi Sehat Kampung Bugis

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Buleleng, 15 Oktober 2025 — Dalam upaya memperkuat kolaborasi lintas sektor untuk menekan angka stunting, Babinsa Kelurahan Kampung Bugis Pelda Dedy bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Mustakim, SH menghadiri kegiatan Rembug Stunting yang digelar di Gedung Balairung, Jalan Imam Bonjol No.67, Kampung Bugis, Kecamatan Buleleng, Rabu (15/10). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 Wita ini turut dihadiri oleh […]

  • Komandan Kodim 1627/Rote Ndao Berikan Susu Sehat dan Pengobatan Akupuntur di Desa Saindule

    Komandan Kodim 1627/Rote Ndao Berikan Susu Sehat dan Pengobatan Akupuntur di Desa Saindule

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Koptu Edy Mollo, bersama Komandan Kodim 1627/Rote Ndao melaksanakan kegiatan monitoring pembagian susu sehat kepada anak-anak serta pelayanan pengobatan akupuntur gratis kepada masyarakat Desa Saindule, Kecamatan Rote Barat Laut, Kabupaten Rote Ndao, Kamis (08/01/2026). Kegiatan yang berlangsung dari pukul 09.00 hingga 12.00 WITA tersebut dilaksanakan di rumah Kepala Desa […]

  • Kasdim 1614/Dompu Pimpin Upacara Bendera Merah Putih

    Kasdim 1614/Dompu Pimpin Upacara Bendera Merah Putih

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Komando Distrik Militer (Kodim) 1614/Dompu melaksanakan Upacara Bendera Mingguan pada Senin, 22 September 2025, bertempat di Lapangan Upacara Makodim 1614/Dompu, Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Dorotangga, Kabupaten Dompu. Upacara yang dipimpin oleh Kasdim 1614/Dompu, Mayor Inf. I. Wayan Sulendra, S.H., M.H. selaku Inspektur Upacara. Bertindak sebagai Komandan Upacara yaitu Pasi Ops Kodim 1614/Dompu, Letda […]

  • Kamar Pasien di Rumah Sakit Dokter Agung Terbakar, Diduga Akibat Hubungan Arus Pendek

    Kamar Pasien di Rumah Sakit Dokter Agung Terbakar, Diduga Akibat Hubungan Arus Pendek

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Kota Bima-Senin,(20 Oktober 2025)Babinsa Rabadompu Barat Serda Israh Anggota Koramil 1608-01/Rasanae membantu memadamkan kebakaran di lantai tiga Rumah Sakit Dokter Agung yang berlokasi di Jalan Ir. Sutami, Kelurahan Rabadompu Barat, Kecamatan Raba, Kota Bima. Api pertama kali muncul dari salah satu kamar pasien dan dengan cepat membakar kasur yang ada di ruangan tersebut. Diduga, penyebab […]

  • Sertu Musa Hadiri Pembukaan STEC Alas Cup 3, Semarakkan Kompetisi Voli Pelajar Dapil V
    NTB

    Sertu Musa Hadiri Pembukaan STEC Alas Cup 3, Semarakkan Kompetisi Voli Pelajar Dapil V

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam rangka mendukung kegiatan kepemudaan dan pengembangan potensi olahraga di wilayah binaan, Anggota Koramil 1607-04/Alas Sertu Musa menghadiri sekaligus mendukung jalannya Pembukaan Turnamen Bola Volly STEC ALAS CUP 3 Tingkat SD/MI Se-Dapil V yang meliputi Kecamatan Alas, Alas Barat, Buer, dan Rhee. Kegiatan tersebut berlangsung di Lapangan Sport Centre Kalimanggo, Kecamatan Alas, […]

  • Kodim 1624/Flotim Hadir di Sukutokan, Salurkan 8 Ton Beras SPHP Murah Bersama BULOG

    Kodim 1624/Flotim Hadir di Sukutokan, Salurkan 8 Ton Beras SPHP Murah Bersama BULOG

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Kelubagolit – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1624/Flores Timur bersama Perum BULOG Cabang Flores Timur kembali melaksanakan Gerakan Pangan Murah di Desa Sukutokan, Kecamatan Kelubagolit, Kabupaten Flores Timur, Minggu (28/09/2025). Kegiatan ini dipimpin oleh Perwira Seksi Teritorial (Pasi Ter) Kodim 1624/Flotim, Kapten Inf Ismail Ratuloli, yang secara langsung […]

expand_less