Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kasdim 1621/TTS Hadiri Kegiatan Napak Tiras dalam Rangka Memperingati HUT Kota SoE ke 103

Kasdim 1621/TTS Hadiri Kegiatan Napak Tiras dalam Rangka Memperingati HUT Kota SoE ke 103

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Kabupaten Timor Tengah Selatan, 29 Agustus 2025 – Kasdim 1621/TTS Kapt Inf Wagino menghadiri kegiatan Napak Tiras dalam rangka memperingati HUT Kota SoE ke 103 tahun 2025. Kegiatan ini dilaksanakan di Komplek Puskesmas Lama Kapan Desa Obesi Kec. Mollo Utara dan dihadiri oleh sekitar 1000 orang.

Kasdim 1621/TTS Kapt Inf Wagino hadir dalam kegiatan ini sebagai bentuk dukungan dan partisipasi dalam memperingati HUT Kota SoE. Kasdim juga berharap agar kegiatan ini dapat mempererat hubungan antara pemerintah dan masyarakat.

Kegiatan Napak Tiras ini diawali dengan apel pelepasan perpindahan ibu kota, kemudian dilanjutkan dengan kunjungan ke gereja Ebenhaeser Kapan, bangunan eks balai pengobatan dan sumur midlle koop. Bupati TTS Eduard M. Lioe SH, S.IP, MH juga memberikan sambutan dan penekanan tentang pentingnya menanamkan beberapa hal dalam menghadapi perkembangan jaman modern.

“Terpisah saat dikonfirmasi Pendim1621/TTS Kasdim 1621/TTS Kapten Indah Wagino, sangat senang dapat hadir dalam kegiatan ini. Napak Tiras ini bukan hanya sekedar perjalanan, tetapi juga sebuah perjalanan mengenang kembali sejarah kota SoE. Saya berharap agar kegiatan ini dapat mempererat hubungan antara pemerintah dan masyarakat, serta memotivasi kita semua untuk terus membangun dan memajukan kota SoE,” ungkap Kasdim 1621/TTS Kapt Inf Wagino.(borgez)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tragedi Gantung Diri, Babinsa 1623-03/Rendang Langsung Menyambangi Lokasi

    Tragedi Gantung Diri, Babinsa 1623-03/Rendang Langsung Menyambangi Lokasi

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Menanga, Koramil 1623-03/Rendang Serda I Gusti lanang Mantra bersama Bhabinkamtibmas mendatangi lokasi kejadian warga tewas gantung diri di Desa Menanga, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem pada Minggu (13/07/25) Warga yang tewas dengan cara gantung diri berinisial NKA, umur 45 tahun, pekerjaan Swasta. Kejadian tersebut terjadi sekitar pukul 18.00 Wita, almarhum nekat mengakhiri hidupnya […]

  • Babinsa Koramil Maurole Awasi Keamanan Pasca Komsos di Dusun Wolo Bele
    NTT

    Babinsa Koramil Maurole Awasi Keamanan Pasca Komsos di Dusun Wolo Bele

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 86
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, mengadakan kegiatan monitoring, pengamanan wilayah (Pamwil), dan komunikasi sosial (Komsos) di Dusun Wolo Bele, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Selasa pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 09.57 Wita ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan menciptakan situasi kondusif di wilayah binaan. Kehadiran Babinsa memberikan rasa nyaman dan aman bagi […]

  • Babinsa Sertu Albino Leki Perkuat Keamanan Desa Manamas Lewat Komsos Rutin

    Babinsa Sertu Albino Leki Perkuat Keamanan Desa Manamas Lewat Komsos Rutin

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Senin, 24 November 2025., Babinsa Koramil 1618-03/Insut, Sertu Albino Leki, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Manamas, Kecamatan Naibenu, Kabupaten TTU. Kegiatan ini menjadi bagian dari tugas rutin Babinsa untuk memastikan keamanan, stabilitas, serta meningkatkan kedekatan dengan warga di wilayah binaan. Dalam pelaksanaan Komsos tersebut, Sertu Albino Leki […]

  • Meningkatkan Kesadaran Dalam Penegakan Hukum, Babinsa Timuhun Atensi Sosialisasi PKDRT Dan PPMI

    Meningkatkan Kesadaran Dalam Penegakan Hukum, Babinsa Timuhun Atensi Sosialisasi PKDRT Dan PPMI

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka meningkatkan pemahaman masyarakat terkait Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga dan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia, Pemdes Timuhun bersinergi bersama Dinas Pemberdayaan dan Perlindungan Anak menggelar kegiatan sosialisasi PKDRT Dan PPMI, Selasa ( 04/11/25 ). Kegiatan yang dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Desa Timuhun, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung ini dihadiri oleh Perbekel Desa Timuhun […]

  • Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Pantau Distribusi Bantuan Beras Bulog di Wilayah Binaan.

    Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Pantau Distribusi Bantuan Beras Bulog di Wilayah Binaan.

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 41
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Serka Muhammad Nur Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante menjalankan pemantauan serta pendampingan dalam penyaluran bantuan beras bulog pemerintah untuk tahun anggaran 2025 kepada sebanyak 204 kepala keluarga. Di mana setiap kepala keluarga akan menerima 20 kg beras untuk periode Juni-Juli di Kantor Desa Teka Iku, Kecamatan Kangae, Kabupaten Sikka, pada hari Selasa, 22 Juli 2025. Dalam […]

  • Anjangsana Natal Babinsa Pasir Panjang Perkuat Kemanunggalan TNI

    Anjangsana Natal Babinsa Pasir Panjang Perkuat Kemanunggalan TNI

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Babinsa Kelurahan Pasir Panjang Koramil 1604-01/Kupang, Serka Yunus FK bersama keluarga melaksanakan kegiatan silaturahmi dan anjangsana dalam rangka Hari Raya Natal di wilayah Kelurahan Pasir Panjang, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan kekeluargaan serta meningkatkan kebersamaan antara Babinsa dan masyarakat binaannya. Dalam suasana penuh kehangatan Natal, Serka Yunus FK menyambangi rumah-rumah […]

expand_less