Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Komsos dan Pamwil Babinsa 1602-02/Wolowaru Dorong Sinergi TNI dan Warga Desa Woloara

Komsos dan Pamwil Babinsa 1602-02/Wolowaru Dorong Sinergi TNI dan Warga Desa Woloara

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Ende — Babinsa 1602-02/Wolowaru, Praka Yofer Labage, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Woloara, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, Kamis pagi pukul 08.35 Wita. Kegiatan tersebut berlangsung hingga selesai dengan aman dan tertib, 28 Agustus 2025.

Kegiatan ini bertujuan memantau keamanan wilayah guna mewujudkan ketertiban dan keamanan masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan. Dalam kesempatan ini, Babinsa juga memberikan pemahaman pentingnya menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, sehingga dapat meningkatkan simpati dan kepercayaan warga terhadap TNI yang selalu hadir di tengah-tengah mereka.

Praka Yofer Labage menyampaikan bahwa kegiatan Komsos dan Pamwil juga menjadi wadah untuk mendengarkan keluhan serta permasalahan yang dihadapi masyarakat. Hal ini diharapkan dapat membantu koordinasi lebih baik antara TNI dan pemerintahan setempat dalam menyelesaikan berbagai isu yang muncul.

Antusiasme masyarakat Desa Woloara sangat terlihat dalam kegiatan ini. Kehadiran Babinsa mendapat sambutan positif dari warga, yang merasa lebih aman dan terlindungi dengan adanya pengawasan langsung dari TNI di wilayah mereka.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD sebagai garda terdepan dalam menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat.

(Penulis Tim pendim 1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pasi Pers Kodim 1614/Dompu Hadiri Rapat Persiapan Hari Kesaktian Pancasila

    Pasi Pers Kodim 1614/Dompu Hadiri Rapat Persiapan Hari Kesaktian Pancasila

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Pasi Pers Kodim 1614/Dompu, Kapten Czi Arif Budimansyah, turut menghadiri rapat persiapan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2025 tingkat Kabupaten Dompu yang digelar pada Kamis (18/9/2025) di Ruang Rapat Sekretaris Daerah Dompu, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu. Rapat dipimpin Sekretaris Daerah Kabupaten Dompu, Gatot Gunawan PP, SKm., M.Kes., dengan diikuti sekitar 13 […]

  • Babinsa Koramil 1624-05/Solor Bersama Warga Gotong Royong dalam Pembangunan Rumah di Desa Labelen

    Babinsa Koramil 1624-05/Solor Bersama Warga Gotong Royong dalam Pembangunan Rumah di Desa Labelen

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Flores Timur – Babinsa Koramil 1624-05/Solor, Serda Ibrahim, bersama masyarakat melaksanakan gotong royong dalam pembangunan rumah milik Bapak Mahdin di Dusun I, Desa Labelen, Kecamatan Solor Timur, Kabupaten Flores Timur, pada Sabtu (20/9/2025). Kegiatan berlangsung penuh semangat kebersamaan. Gotong royong ini tidak hanya membantu meringankan pekerjaan warga, tetapi juga mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat […]

  • Persit KCK Kodim 1614/Dompu Gelar Skrining HPV DNA untuk Cegah Kanker Serviks
    NTB

    Persit KCK Kodim 1614/Dompu Gelar Skrining HPV DNA untuk Cegah Kanker Serviks

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kamis, 27 November 2025, Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu Koorcab Rem 162 PD IX/Udayana melaksanakan kegiatan Pemeriksaan dan Skrining HPV DNA di Aula Kodim 1614/Dompu sebagai upaya nyata dalam pencegahan kanker serviks bagi para anggota. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Persit KCK Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu, Ny. Annisa Janu […]

  • 46 Siswa/Siswi SMA N 1 Ambalawi Ikuti Seleksi Calon Paskibra Tahun 2025

    46 Siswa/Siswi SMA N 1 Ambalawi Ikuti Seleksi Calon Paskibra Tahun 2025

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 109
    • 0Komentar

    Bima._ Rabu, 30 Juli 2025, Personel Posramil Ambalawi Koramil 1608-06/Wawo bersama unsur Purna Paskibra, dan Pemerintah Kecamatan Ambalawi melaksanakan seleksi siswa/siswi sebagai calon Paskibra Tahun Anggaran 2025 di tingkat Kecamatan Ambalawi, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan untuk memilih peserta terbaik yang akan mewakili kecamatan dalam upacara pengibaran bendera. Personel yang terlibat dalam kegiatan seleksi ini […]

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Bersama Petani Laksanakan Karya Bakti Perbaikan Irigasi Tualae

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Bersama Petani Laksanakan Karya Bakti Perbaikan Irigasi Tualae

    • calendar_month 13 jam yang lalu
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Alis Sinlae, bersama para petani Desa Kuli dan Desa Kuli Aisele melaksanakan kegiatan karya bakti perbaikan saluran irigasi di kawasan persawahan Tualae, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Rabu (14/01/2026). Kegiatan berlangsung sejak pukul 10.00 hingga 17.00 WITA. Karya bakti ini dilakukan sebagai upaya tanggap darurat akibat rusaknya saluran […]

  • Koramil Ropang Dukung Gotong Royong Warga Lantung Bersihkan Jalan Tertutup Pohon

    Koramil Ropang Dukung Gotong Royong Warga Lantung Bersihkan Jalan Tertutup Pohon

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa, Semangat gotong royong kembali ditunjukkan oleh unsur Forkopimcam Lantung bersama masyarakat dalam aksi pembersihan pohon yang menutupi jalan raya lintas Desa Lito menuju Kecamatan Lantung, Kabupaten Sumbawa, pada Rabu (23/07/2025) pagi. ‎ ‎Kegiatan ini dipimpin oleh Camat Lantung dan diikuti oleh sekitar ratusan warga yang merupakan perwakilan dari seluruh desa di wilayah […]

expand_less