Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pendampingan Pertanian, Babinsa koramil 1612-05/Elar Pastikan Padi Bebas Hama & Irigasi Terjaga

Pendampingan Pertanian, Babinsa koramil 1612-05/Elar Pastikan Padi Bebas Hama & Irigasi Terjaga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Rabu, 27 Agustus 2025 – Lahan pertanian di Desa Sangan Kalo, Kecamatan Elar Selatan, Kabupaten Manggarai Timur, menjadi pusat aktivitas pendampingan Babinsa Posramil Wukir, Kopda Edy Ismail, bersama masyarakat setempat.

Kegiatan difokuskan pada pemeriksaan perkembangan padi di sawah sekaligus pengecekan volume air untuk memastikan sistem irigasi berjalan lancar. Langkah ini dilakukan sebagai antisipasi dini terhadap gangguan pertumbuhan tanaman, termasuk serangan hama maupun masalah distribusi air.

Kami hadir untuk membantu petani menghadapi tantangan di lapangan, mulai dari ancaman hama hingga masalah air. Dengan pendampingan rutin, kami ingin memastikan padi tumbuh optimal dan hasil panen bisa maksimal,” ujarnya.

Pendampingan seperti ini juga menjadi bukti nyata komitmen TNI dalam mendukung program ketahanan pangan nasional serta memperkuat kemanunggalan antara TNI dan rakyat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Kawal Pembangunan KDKMP di Tambak Sari

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Kawal Pembangunan KDKMP di Tambak Sari

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Tambak Sari melaksanakan pendampingan terhadap tukang dalam kegiatan pembangunan KDKMP yang berlokasi di Desa Tambak Sari, pada Jumat, (02/01/2026). Pendampingan tersebut dilakukan sebagai bentuk peran aktif Babinsa dalam mendukung kelancaran pembangunan sarana dan prasarana desa, sekaligus memastikan kegiatan berjalan sesuai rencana serta aman di lapangan. Kehadiran Babinsa juga bertujuan […]

  • Semarak HUT TNI ke-80, Kodim /Dompu Gelar Pengobatan Gratis di Halaman Koramil

    Semarak HUT TNI ke-80, Kodim /Dompu Gelar Pengobatan Gratis di Halaman Koramil

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1614/Dompu menggelar kegiatan bakti sosial dan pemeriksaan kesehatan gratis bagi masyarakat, Minggu (21/9/2025), bertempat di Koramil 1614-01/Dompu, Kelurahan Bada, Kecamatan Dompu. Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Dandim 1614/Dompu, Letkol Czi Janu Hendarto, SE, ini diikuti 147 orang masyarakat Dompu […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Bersama Kelompok Tani Cek Pengerjaan Saluran Irigasi di Desa Jamokeasa

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Bersama Kelompok Tani Cek Pengerjaan Saluran Irigasi di Desa Jamokeasa

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende bersama Pamwil, PPL Desa, dan Kelompok Tani Harapan Baru melaksanakan kegiatan Opla/pengecekan pengerjaan saluran irigasi sepanjang 87 meter di Desa Jamokeasa, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kelancaran pengerjaan saluran irigasi dan mendukung ketahanan pertanian di wilayah binaan. Kegiatan yang dimulai pukul 10.40 WITA ini dihadiri oleh […]

  • Sinergi Babinsa, Pecalang dan Aparat Desa Wujudkan Kelancaran Upacara Adat di Saba

    Sinergi Babinsa, Pecalang dan Aparat Desa Wujudkan Kelancaran Upacara Adat di Saba

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Jumat (26/9/2025). Suasana khidmat sekaligus ramai terlihat di Jalan Raya Bonbiyu, Desa Saba, Kecamatan Blahbatuh, saat berlangsungnya kegiatan Mebersih/Nyiramin dan Ngening sebagai bagian dari rangkaian upacara Pelebon di Banjar Tegallulung, Desa Adat Bonbiyu. Upacara adat yang melibatkan ratusan warga ini berjalan tertib berkat keterlibatan penuh aparat keamanan, termasuk peran aktif Babinsa Saba […]

  • Babinsa Mauponggo Hadiri Pembentukan Pos Bantuan Hukum Desa Lokalaba

    Babinsa Mauponggo Hadiri Pembentukan Pos Bantuan Hukum Desa Lokalaba

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Praka Ramdan Fauzi, menghadiri undangan kegiatan pembentukan Pos Bantuan Hukum Desa yang berlangsung di aula Desa Lokalaba, Kecamatan Mauponggo, Kabupaten Nagekeo, pada Senin (22/9/2025) pukul 10.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Desa Lokalaba, Babinsa, Ketua dan anggota BPD, para staf desa, serta tokoh masyarakat, tokoh adat, dan […]

  • Responsif dan Humanis, Babinsa Kodim Ende Serap Aspirasi Masyarakat di Kanganara

    Responsif dan Humanis, Babinsa Kodim Ende Serap Aspirasi Masyarakat di Kanganara

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperkuat hubungan TNI dengan masyarakat sekaligus menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaan, tepatnya di Desa Kanganara, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Rabu pagi (23/7/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.10 WITA tersebut bertujuan untuk memantau […]

expand_less