Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Jalan Setapak Tertutup Picu Mediasi Babinsa Dan Bhabinkamtibmas

Jalan Setapak Tertutup Picu Mediasi Babinsa Dan Bhabinkamtibmas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan TDM Koramil 1604-01/Kupang, Serka Alexander Tanesib bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan TDM Aipda Yanto Sodakian, Ketua Karang Taruna Kelurahan TDM Bapak Atalo, dan Kasie Pemerintahan Kelurahan TDM Bapak David Bigo, SH, melaksanakan mediasi terkait permasalahan jalan setapak yang ditutup oleh salah satu warga di RT 14 RW 04, Kelurahan TDM, Kecamatan Oebobo, Kota Kupang. Jalan setapak tersebut ditutup karena warga yang bersangkutan mengklaim tanah tersebut sebagai miliknya. Selasa (26/08/2025).

Mediasi dilakukan untuk mencari solusi terbaik agar jalan setapak yang merupakan akses penting bagi masyarakat dapat kembali dibuka. Kehadiran Babinsa dan aparat kelurahan menjadi bukti nyata perhatian pemerintah dan aparat keamanan dalam menjaga keharmonisan serta kepentingan masyarakat di wilayah binaan.

Namun demikian, upaya mediasi kali ini tidak membuahkan hasil karena pihak yang menutup jalan setapak, Bapak Robert, tidak bisa hadir lantaran sedang berada di luar kota. Ketidakhadiran pihak yang bersangkutan membuat mediasi tidak dapat mencapai kesepakatan final.

Meski demikian, Babinsa Kelurahan TDM bersama aparat terkait menegaskan bahwa proses mediasi akan dilanjutkan kembali setelah pihak yang bersangkutan hadir. Harapannya, persoalan jalan setapak ini dapat terselesaikan dengan baik sehingga akses warga kembali terbuka dan tidak menimbulkan konflik berkepanjangan di tengah masyarakat (Pendim1604).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danramil 1623-06/Selat dukung pelaksanaan kegiatan pentas seni dan budaya dalam rangka HUT kemerdekaan RI ke-80.

    Danramil 1623-06/Selat dukung pelaksanaan kegiatan pentas seni dan budaya dalam rangka HUT kemerdekaan RI ke-80.

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Danramil 1623-06/Selat Kapten Inf.Marjuli menghadiri kegiatan pentas seni dan budaya dalam rangka merayakan HUT kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025, di panggung terbuka Lapangan SMPN 1 Selat Desa Muncan Kec.Slat Kab.Karangasem, pada Minggu (17/08/25). Kegiatan pentas seni dan budaya mengusung tema “Muncan Mahalanggo” yang berarti muncan menuju Desa yang maha indah untuk kedamaian”, sekitar […]

  • Kolaborasi TNI dan Institusi  Pendidikan Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat
    NTB

    Kolaborasi TNI dan Institusi Pendidikan Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Kamis, 08 Januari 2026, Danramil 01/Rasanae, menghindari kegiatan Sidang Terbuka Senat Akademi Kebidanan Harapan Bunda Bima. Kegiatan wisuda ke-17 ini dihelat di Gedung Convention Hall Paruga Nae, Kelurahan Manggemaci, Kecamatan Mpunda, Kota Bima dengan melantik sebanyak 54 wisudawati. Acara wisuda tersebut dihadiri berbagai unsur penting seperti Wakil Walikota Bima, Fery […]

  • Babinsa Desa Kiantar Laksanakan Monitoring Wilayah dan Komsos, Ajak Warga Jaga Kebersihan dan Kamtibmas

    Babinsa Desa Kiantar Laksanakan Monitoring Wilayah dan Komsos, Ajak Warga Jaga Kebersihan dan Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Kiantar, Koptu Amirudin dari Koramil 1628-04/Poto Tano, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Kiantar, Kamis (4/12/2025) pukul 10.00 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa secara aktif berinteraksi dengan warga, memberikan himbauan untuk menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan keamanan serta ketertiban masyarakat (kamtibmas). “Kami mengajak seluruh […]

  • Babinsa Sertu Saifullah Pimpin Patroli Siskamling di Desa Sangia, Kecamatan Sape

    Babinsa Sertu Saifullah Pimpin Patroli Siskamling di Desa Sangia, Kecamatan Sape

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sape, Jumat 10 September 2025, pukul 20.00 WITA – Sertu Saifullah, Babinsa Desa Sangia beserta satu anggota Koramil 1608-03/Sape melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling dengan tujuan memantau situasi dan mengantisipasi perkembangan keamanan di wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Kegiatan yang dimulai pukul 20.00 WITA ini dihadiri oleh 2 anggota Koramil, 4 aparat desa, 10 masyarakat […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama Guru MAN Ende Tingkatkan Kedisiplinan Siswa

    Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama Guru MAN Ende Tingkatkan Kedisiplinan Siswa

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Nurhadiman Soni dan Serka Eus Rangga, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) serta penertiban terhadap siswa SMA yang tidak masuk sekolah dan berkeliaran di sekitar pemukiman warga di Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa pagi pukul 08.30 WITA di MAN Ende. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berkoordinasi dengan […]

  • UPTD Puskesmas Taliwang II Gelar Lokakarya Mini Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    UPTD Puskesmas Taliwang II Gelar Lokakarya Mini Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – UPTD Puskesmas Taliwang II menggelar kegiatan Lokakarya Mini sebagai upaya memperkuat koordinasi dan sinergi lintas sektor dalam peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat, pada Jumat (19/12/2025), bertempat di UPTD Puskesmas Taliwang II. Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala UPTD Puskesmas Taliwang II, perwakilan Dinas Kesehatan Kabupaten Sumbawa Barat, […]

expand_less