Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Kopka Fernando Mau Dampingi dan Pantau Program Makan Bergizi Gratis

Babinsa Kopka Fernando Mau Dampingi dan Pantau Program Makan Bergizi Gratis

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Babinsa Kelurahan Fatubenao Koramil 1605-01/Kota Atambua Kopka Fernando Mau melakukan pemantauan dan mendampingi pelayanan Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di SDI Kotaren, Kelurahan Fatubenao, Kecamatan Kota Atambua, Kabupaten Belu, Senin (25/8/2025).

Program makan bergizi gratis ini diberikan kepada siswa siswi SDI Kotaren dari kelas 1 hingga kelas 6 dengan jumlah sebanyak 244 orang siswa.

Babinsa Kopka Fernando Mau menuturkan, kehadiran Babinsa dalam memantau langsung pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) ini adalah sebagai bentuk nyata dukungan TNI terhadap program pemerintah yang bertujuan meningkatkan kualitas gizi anak-anak usia sekolah sebagai generasi penerus bangsa.

“Kehadiran kami sebagai Babinsa tidak hanya memastikan kelancaran pelaksanaan program ini, tetapi juga menunjukkan komitmen TNI dalam membantu menciptakan generasi muda yang sehat dan berdaya saing” ucap Kopka Fernando Mau.

Babinsa Kopka Fernando Mau menambahkan, TNI sangat mendukung penuh program ini, karena program seperti ini sangat penting untuk menciptakan generasi penerus yang sehat dan cerdas. Oleh karena itu Ia berharap program MBG ini dapat memberikan dampak positif bagi masyarakat terutama generasi muda Indonesia.

“Semoga makan bergizi gratis ini memberikan satu manfaat dalam membangun potensi anak-anak supaya kadar gizi mereka terpenuhi sehingga bisa belajar dengan baik dan bisa meningkatkan potensi mereka dalam mewujudkan Indonesia Emas 2045” pungkas Babinsa Kopka Fernando.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1601/Sumba Timur Melalui Babinsa Karera Kawal Distribusi Beras CPP

    Kodim 1601/Sumba Timur Melalui Babinsa Karera Kawal Distribusi Beras CPP

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Junus Ratu turut mendampingi kegiatan pembagian beras Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) untuk bulan Juni dan Juli tahun 2025, bertempat di kantor Desa Kakaha, Kecamatan Ngadu Ngala, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (19/08/2025) Dalam kegiatan tersebut, Sertu Junus Ratu mengatakan, sebanyak 352 penerima manfaat yang […]

  • Kodim 1603/Sikka Siap Dukung Pengamanan Nataru, Dandim Hadiri Rakor Lintas Sektor

    Kodim 1603/Sikka Siap Dukung Pengamanan Nataru, Dandim Hadiri Rakor Lintas Sektor

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Dalam rangka memastikan kesiapan pengamanan perayaan Natal Tahun 2025 dan Tahun Baru 2026, Komandan Kodim 1603/Sikka Letkol Arm Denny Riesta Permana, S.Sos. M.Han., menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru) yang digelar Pemerintah Kabupaten Sikka, Selasa (23/12/2025). Kegiatan rakor tersebut berlangsung di Ruang Rapat Rokatenda Lantai II, Kantor Bupati Sikka, Jalan […]

  • Peduli Lingkungan Bersih, Babinsa Peninjoan Laksanakan Pembersihan Pasar

    Peduli Lingkungan Bersih, Babinsa Peninjoan Laksanakan Pembersihan Pasar

    • calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 91
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mewujudkan lingkungan bersih dan sehat di sekitar pasar tradisional di wilayah desa peninjoan Babinsa Desa Peninjoan Koramil 1626-03/Tembuku Kodim 1626/Bangli Sertu I Made Suarnika bersama Staf Desa Peninjoan beserta warga melaksanakan pembersihan sekitar pasar yang difokuskan untuk membersihkan sampah plastik yang berserakan di sekitar halaman Pasar tradisional Desa Peninjoan Kecamatan Tembuku […]

  • Babinsa Sumita Dukung Tradisi Ngayah, Warga Kompak Gotong Royong Ukir Pura Dalem

    Babinsa Sumita Dukung Tradisi Ngayah, Warga Kompak Gotong Royong Ukir Pura Dalem

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Gianyar – Sumita, Selasa (28/10/2025) Sebagai bentuk dukungan terhadap pelestarian budaya dan semangat kebersamaan warga, Babinsa Desa Sumita Koramil 1616-01/Gianyar Kopka I Made Juliarta turut hadir dan mendukung kegiatan gotong royong mengukir kayu untuk bahan bangunan Tempat ibadah dalam rangka perehaban Pura Dalem Desa Adat Sumita, di Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini dipimpin langsung […]

  • Babinsa Respons Cepat Pantau Jembatan Rusak Pasca Hujan Deras

    Babinsa Respons Cepat Pantau Jembatan Rusak Pasca Hujan Deras

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Hujan deras yang mengguyur wilayah Lombok Barat dan sekitarnya selama dua hari terakhir, meninggalkan dampak signifikan bagi warga. Debit air sungai meningkat tajam dan arus deras mengakibatkan dua jembatan penghubung antar-dusun di Desa Persiapan Blongas, Kecamatan Sekotong mengalami kerusakan dan membahayakan aktivitas masyarakat. Sebagai respons cepat, Binatara Pembina Desa (Babinsa) Buwun […]

  • Babinsa Tejakula mendukung penuh program MBG diharapkan dapat berjalan dengan sukses dan memberikan manfaat yang signifikan bagi masyarakat.

    Babinsa Tejakula mendukung penuh program MBG diharapkan dapat berjalan dengan sukses dan memberikan manfaat yang signifikan bagi masyarakat.

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Tejakula,- Kamis 23 Oktober 2025 BabinsaTejakula Sertu Meky Robinson Naramessakh anggota Koramil 1609-04/Tejakula,Kodim 1609/Buleleng melakukan pendampingan pembagian program Makan Bergizi Gratis (MBG) di sekolah sekolah yang berada di desa binaan, “Ini sebagai bentuk dukungan terhadap program pemerintah dalam meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat, khususnya siswa-siswi di sekolah,” kata Meky Dikatakannya, program MBG ini bertujuan untuk […]

expand_less