Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Upacara Bendera Hari Senin, Pupuk Jiwa Kejuangan dan Patriotisme Prajurit TNI

Upacara Bendera Hari Senin, Pupuk Jiwa Kejuangan dan Patriotisme Prajurit TNI

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Komando Distrik Militer 1605/Belu menggelar upacara Bendera Merah Putih yang rutin dilaksanakan setiap hari Senin yang berlangsung di lapangan Apel Makodim 1605/Belu, Kabupaten Belu, Senin (25/8/2025).

Upacara bendera hari Senin ini dipimpin oleh Danramil 1605-02/Atapupu Mayor Inf Alexander Bessie, S.H selaku inspektur upacara, bertindak selaku Komandan Upacara Pjs Pasilogdim 1605/Belu Letda Inf Jose Da Conceicao, Perwira Upacara Pasiter Kodim 1605/Belu Kapten Inf Jemri E Mamengko.

Sementara itu, Pengucap Sapta Marga Babinsa Koramil 1605-06/Halilulik Sertu Servasius Manek dan Pengucap Sumpah Prajurit Kopda Bernardus Meak, petugas pengibar Bendera anggota Provost Kodim 1605/Belu

Upacara bendera ini merupakan kegiatan rutin yang selalu dilaksanakan setiap hari Senin dalam rangka memupuk jiwa kejuangan, patriotisme, nasionalisme dan solidaritas prajurit. Serta menumbuhkan jiwa kedisiplinan bagi prajurit dalam mengamalkan Sapta Marga, Sumpah prajurit dan Delapan Wajib TNI.

Usai pelaksanaan upacara bendera, Pasiter Kodim 1605/Belu Kapten Inf Jemry E Mamengko mengingatkan kepada para Babinsa untuk terus mendukung program ketahanan pangan dengan turun langsung ke lapangan, seperti mendampingi petani dalam penanaman, perawatan tanaman, hingga panen.

Hal ini untuk meningkatkan produktivitas dan kesejahteraan petani serta mewujudkan swasembada pangan nasional, karena dukungan Babinsa tidak hanya dalam bentuk fisik, tetapi juga memberikan motivasi dan semangat kepada para petani agar terus giat dalam bertani.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Gelar Komsos dan Pamwil di Pantai Kotaratu
    NTT

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Gelar Komsos dan Pamwil di Pantai Kotaratu

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Ridwan Ali, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Pantai Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Sabtu pagi. Kegiatan berlangsung dari pukul 08.30 hingga 09.15 WITA dan berjalan aman, tertib, dan lancar.   Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) Kodim […]

  • Babinsa Desa Seteluk Rea Pererat Hubungan dengan Warga Melalui Komsos dan Hadiri Acara 7 Hari Warga Meninggal
    NTB

    Babinsa Desa Seteluk Rea Pererat Hubungan dengan Warga Melalui Komsos dan Hadiri Acara 7 Hari Warga Meninggal

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Persiapan Seteluk Rea, Koramil 1628-03/Seteluk Serda Muhammad Hidir, terus menunjukkan kepedulian dan kedekatannya dengan masyarakat melalui berbagai kegiatan pembinaan teritorial di wilayah binaannya. Pada Minggu, (16/11/2025) pukul 09.40 WITA, Babinsa melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat untuk memperkuat koordinasi, membangun komunikasi yang harmonis, serta memastikan kebutuhan dan situasi desa […]

  • Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Bersama Polsek Rote Barat Amankan Ibadah Minggu

    Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Bersama Polsek Rote Barat Amankan Ibadah Minggu

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada Minggu (31/08/2025), Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Srd Hamid Assegaf bersama dua anggota Polsek Rote Barat, yakni Bripka Teni Rubeni Nalle dan Bripda Cenjaya Nalle, melaksanakan pengamanan ibadah Minggu bagi umat Kristiani di Gereja Imanuel, Desa Nemberalla, Kecamatan Rote Barat. Selain di Gereja Imanuel, kegiatan pengamanan juga menyasar Gereja Ebenheaz Sedeoen dan Gereja […]

  • Wabup Dirga Hadiri RUPSLB Jamkrida Bali Mandara, Tegaskan Komitmen Penguatan Ekonomi Daerah

    Wabup Dirga Hadiri RUPSLB Jamkrida Bali Mandara, Tegaskan Komitmen Penguatan Ekonomi Daerah

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Wakil Bupati Tabanan, I Made Dirga, menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Jamkrida Bali Mandara (Perseroda) yang diselenggarakan di Ruang Rapat Wisma Sabha Pratama, Provinsi Bali, Senin (17/11). Kehadiran Wabup Dirga dalam agenda strategis ini merupakan bentuk representasi Pemerintah Kabupaten Tabanan, sekaligus menunjukkan komitmen kuat daerah dalam memperkuat tata […]

  • Ciptakan Lingkungan yang Sehat dan Bersih Babinsa dan Warga Laksanakan Bersih Lingkungan

    Ciptakan Lingkungan yang Sehat dan Bersih Babinsa dan Warga Laksanakan Bersih Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 11 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Babinsa Serka I Gede Wasana, bersama warga melaksanakan kegiatan bersih lingkungan dalam tema “Jumpa Bersih” bersama Perebekel Desa Dauh Puri Klod, Nengah Suartha. Kegiatan yang bertempat di Jalan Raya Sesetan, Gang Berliyan Selayar dan Pulau Tanimbar Banjar Sanglah, Desa Dauh Puri Klod, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar. Ini berlangsung dengan lancar dan […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Tenda Wena

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Tenda Wena

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Tenda Wena, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, Minggu pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat desa binaan.   Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA dan selesai pukul 09.00 WITA […]

expand_less