Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Mikson Lakukan Pembinaan Remaja Desa Naiola Lewat Kegiatan Komsos

Sertu Mikson Lakukan Pembinaan Remaja Desa Naiola Lewat Kegiatan Komsos

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Minggu 24 Agustus 2025, Kebersamaan dimulai dari komunikasi yang baik, Dengan saling peduli dan memahami, wujudkan lingkungan yang rukun dan harmonis, Dalam rangka pembinaan wilayah serta menciptakan generasi Muda yang positif dan berkarakter, Sertu Mikson Magang Babinsa di Koramil 1618-01/Miotim, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para remaja di Desa Naiola, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).

Dalam kegiatan tersebut, Sertu Mikson Magang memberikan imbauan kepada para Remaja agar menjauhi segala bentuk kenakalan Remaja seperti pergaulan bebas, minuman keras, maupun tindakan kriminal lainnya yang dapat merugikan masa depan mereka.

“Kalian adalah harapan Bangsa, jangan sampai terjerumus ke hal-hal negatif. Ikuti nasihat Orang Tua, rajin beribadah, dan fokus pada pendidikan,” pesan Babinsa Sertu Mikson Magang di hadapan para remaja.

Kegiatan Komsos ini merupakan bagian dari upaya Babinsa untuk menjalin kedekatan dengan Masyarakat, khususnya kalangan muda, serta menciptakan suasana aman dan kondusif di wilayah binaan.

Remaja Desa Naiola pun menyambut positif kegiatan tersebut. Mereka mengaku termotivasi dan merasa diperhatikan oleh kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka.

Melalui pendekatan persuasif dan edukatif seperti ini, diharapkan para generasi muda di wilayah binaan dapat tumbuh menjadi pribadi yang bertanggung jawab dan membanggakan Orang Tua serta Bangsa.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jamin Kesehatan Masyarakat, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Pengobatan Massal Dalam Rangka HUT ke-79 Arhanud

    Jamin Kesehatan Masyarakat, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Pengobatan Massal Dalam Rangka HUT ke-79 Arhanud

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Manusasi – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad kuatkan komitmen untuk menjamin Kesehatan masyarakat di perbatasan dengan menyelenggarakan pengobatan massal dalam rangka HUT ke-79 Arhanud TNI AD di Desa Manusasi, Kec. Miomaffo barat, Kab. TTU. Sabtu (15/11) Kegiatan ini diikuti warga dari Desa Manusasi dan sekitarnya yang datang untuk memperoleh layanan kesehatan gratis. […]

  • Peringati HUT DWP ke-26, Kodim 1613/Sumba Barat dan Persit KCK Ikuti Olahraga Bersama

    Peringati HUT DWP ke-26, Kodim 1613/Sumba Barat dan Persit KCK Ikuti Olahraga Bersama

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Dharma Wanita Persatuan (DWP) ke-26 Tahun 2025, anggota Kodim 1613/Sumba Barat bersama Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XVIII turut serta dalam kegiatan olahraga bersama yang digelar di Lapangan Pemda, Kelurahan Weekarou, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Jumat (12/12/2025). Kegiatan olahraga bersama ini berlangsung dengan […]

  • Serda Evendi: Waspada Bersama Kunci Cegah Gangguan Kamtibmas

    Serda Evendi: Waspada Bersama Kunci Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa – Babinsa Desa Kalimango, Koramil 1607-04/Alas, Serda Evendi melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Bhabinkamtibmas di Dusun Praya, Desa Kalimango, Kecamatan Alas, Jumat (22/8/2025). Kegiatan tersebut dilakukan dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus menjaga kondusifitas wilayah binaan. Dalam kesempatan itu, Serda Evendi mengajak seluruh lapisan masyarakat agar selalu waspada dan peka […]

  • Babinsa Sekongkang Bawah Ajak Warga Teladani Akhlak Nabi Muhammad SAW dalam Peringatan Maulid

    Babinsa Sekongkang Bawah Ajak Warga Teladani Akhlak Nabi Muhammad SAW dalam Peringatan Maulid

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Sekongkang Bawah, Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Syamsul Hadi, turut menghadiri sekaligus mendampingi warga dalam peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H/2025 M yang digelar di Masjid Al Ikhlas, Desa Sekongkang Bawah, Kecamatan Sekongkang, Selasa malam (16/9/2025). Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat dalam kegiatan keagamaan tersebut merupakan wujud nyata komitmen TNI […]

  • Babinsa Desa Seran Hadiri PAW Pejabat BPD Dusun Lenang Datu

    Babinsa Desa Seran Hadiri PAW Pejabat BPD Dusun Lenang Datu

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung kelancaran pemerintahan desa serta menjaga stabilitas dan kondusivitas wilayah binaan, Babinsa Desa Seran Koramil 1628-03/Seteluk, Koptu Agus Sugeng Prayitno, menghadiri kegiatan Pergantian Antar Waktu (PAW) Pejabat Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Dusun Lenang Datu, Desa Seran, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (13/01/2026). Kegiatan yang berlangsung di Aula Kantor […]

  • Serda Lalu Wahyu Laksanakan Patroli Malam, Situasi Sekongkang Aman dan Kondusif

    Serda Lalu Wahyu Laksanakan Patroli Malam, Situasi Sekongkang Aman dan Kondusif

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan, Sabtu malam (10/01/2026). Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh personel piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Lalu Wahyu, pada pukul 22.14 WITA. Patroli dilakukan dengan menyusuri sejumlah titik di wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang guna memastikan […]

expand_less