Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Jaga Keamanan Desa, Babinsa Kodim 1602/Ende Rutin Laksanakan Pamwil di Ndona Timur

Jaga Keamanan Desa, Babinsa Kodim 1602/Ende Rutin Laksanakan Pamwil di Ndona Timur

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Petrus Gobhe, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ngguwa, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende, pada Jumat siang (22/8).

Kegiatan yang dimulai pukul 11.30 WITA ini merupakan kegiatan rutin untuk memantau situasi dan perkembangan wilayah binaan guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Serka Petrus aktif menghimbau masyarakat serta aparat pemerintah desa untuk senantiasa berkoordinasi dan memberikan informasi terkait hal-hal yang menonjol atau situasi yang memerlukan perhatian khusus di wilayah tersebut.

Melalui pendekatan yang intensif ini, Babinsa berupaya mewujudkan kondisi kamtibmas yang kondusif serta mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat di wilayah binaan.

“Koordinasi dan komunikasi yang baik antara Babinsa, aparat desa, dan masyarakat adalah kunci terciptanya keamanan dan ketertiban di wilayah binaan kami,” ujar Serka Petrus.

Kegiatan ini juga menegaskan peran Babinsa sebagai ujung tombak satuan komando kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat serta memperkokoh kemanunggalan TNI dan rakyat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Serka Nasrudin Latif Dampingi Warga Rawat Bibit Sayur di Lokoboko

    Babinsa Serka Nasrudin Latif Dampingi Warga Rawat Bibit Sayur di Lokoboko

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, Sebagai bagian dari upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Nasrudin Latif, melaksanakan kegiatan pemeliharaan bibit sayuran sekaligus melaksanakan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Dusun Watumere, Kelurahan Lokoboko, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Jumat (26/9/2025). Kegiatan dimulai pada pukul 09.15 WITA dan berlangsung hingga selesai, bertempat di lahan […]

  • Merah Putih Berkibar Gagah, Prajurit Kodim 1612/Manggarai Kokohkan Semangat Pengabdian

    Merah Putih Berkibar Gagah, Prajurit Kodim 1612/Manggarai Kokohkan Semangat Pengabdian

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    MANGGARAI – Pagi hari di Lapang Apel Makodim 1612/Manggarai pada Senin (20/10/2025) terasa dingin namun penuh semangat. Seluruh anggota Kodim 1612/Manggarai berkumpul dengan khidmat dalam Upacara Bendera rutin, sebuah ritual yang jauh melampaui formalitas: ia adalah detak jantung nasionalisme prajurit. Upacara kali ini dipimpin langsung oleh Kasdim 1612/Manggarai, Mayor Inf Roberto Carlos Babo. Kehadiran para […]

  • Sertu I Gede Sura Kertayasa Babinsa Kerobokan Hadiri Pembukaan SLPHT di Kantor Perbekel Desa Kerobokan

    Sertu I Gede Sura Kertayasa Babinsa Kerobokan Hadiri Pembukaan SLPHT di Kantor Perbekel Desa Kerobokan

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sawan, Selasa 14 Oktober 2025 — Bertempat di lantai II Kantor Perbekel Desa Kerobokan, Babinsa Desa Kerobokan Sertu I Gede Sura Kertayasa menghadiri undangan pembukaan hari 1 Pelatihan Sekolah Lapang Pengendalian Hama Terpadu (SLPHT) untuk tanaman padi di wilayah Subak Desa Kerobokan Tahun 2025. Kegiatan SLPHT ini merupakan salah satu program peningkatan kapasitas petani dalam […]

  • Dandim 1628/KSB Hadiri Forum Yasinan, Tegaskan Sinergi Jaga Kondusifitas Wilayah Sumbawa Barat

    Dandim 1628/KSB Hadiri Forum Yasinan, Tegaskan Sinergi Jaga Kondusifitas Wilayah Sumbawa Barat

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komandan Kodim (Dandim) 1628/Sumbawa Barat, Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan, menghadiri kegiatan Forum Yasinan (Pelayanan Sentra Inklusif Andalan) yang digelar di kediaman Wakil Bupati Sumbawa Barat, Lingkungan Muhajirin, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Kamis (18/09/2025) malam. Forum Yasinan merupakan inovasi pelayanan publik Pemkab Sumbawa Barat yang rutin dilaksanakan setiap malam Jumat, sebagai […]

  • Babinsa Kwangko Turut Bongkar Masjid Al-Ikhlas

    Babinsa Kwangko Turut Bongkar Masjid Al-Ikhlas

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Dalam semangat kebersamaan dan kepedulian terhadap fasilitas ibadah, Babinsa Desa Kwangko, Koramil 1614-06/Manggelewa, Koptu Arfian Yuliansyah, bersama warga Dusun Pali melaksanakan kegiatan gotong royong pembongkaran Masjid Al-Ikhlas, Rabu (6/8/2025). Kegiatan ini menjadi langkah awal dari proses renovasi total Masjid Al-Ikhlas, yang telah melayani kebutuhan ibadah warga selama bertahun-tahun. Seiring bertambahnya jumlah jamaah […]

  • Lomba Mancing Air Deras di Tukad Badung, Babinsa Turut Dampingi Jalannya Lomba
    NTT

    Lomba Mancing Air Deras di Tukad Badung, Babinsa Turut Dampingi Jalannya Lomba

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka Lomba Mancing, Babinsa Pelda Heri Ptastawan, melakukan atensi dan pendampingan jalannya kegiatan Lomba Mancing Air Deras, yang diikuti oleh 500 peserta lomba. Yang bertempat di Tukad Badung Banjar Wangaya Kaja, Desa Dauh Puri Kaja, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka merayakan Porwaja dan HUT ST. Darmaning […]

expand_less