Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Rote Ndao Gelar Penjualan Beras SPHP untuk Stabilkan Harga Pangan

Babinsa Rote Ndao Gelar Penjualan Beras SPHP untuk Stabilkan Harga Pangan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao, 22 Agustus 2025 — Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Petrus Gudu dan Serda Hamid Assegaf, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus mendukung program pemerintah melalui penjualan beras SPHP dalam rangka Gerakan Pangan Murah (GPM) di Desa Nemberala, Kecamatan Rote Barat, Kabupaten Rote Ndao.

Dalam kegiatan tersebut, sebanyak 40 kantong beras didistribusikan dengan harga terjangkau Rp60.000 per kemasan. Dari jumlah tersebut, 15 kantong berhasil terjual dan sisanya sebanyak 25 kantong akan kembali dipasarkan keesokan harinya.

Babinsa juga mengimbau masyarakat agar beras yang telah dibeli dimanfaatkan sebaik-baiknya untuk kebutuhan keluarga, serta menghindari pemborosan agar stok pangan tetap terjaga. Kehadiran Babinsa melalui program ini diharapkan mampu meringankan beban warga sekaligus menjaga stabilitas harga pangan di wilayah binaan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1629/SBD Terima Kunjungan Kerja Pangdam lX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budiyakto

    Dandim 1629/SBD Terima Kunjungan Kerja Pangdam lX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budiyakto

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Pangdam lX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budiyakto Bersama Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Daerah lX/Udayana, Ibu Indah Piek Budyakto melaksanakan kunjungan kerja (Kunker) di Makodim 1629/SBD, Selasa (14/10/2025). Kedatangan Pangdam lX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budyakto bersama Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Daerah lX/Udayana, Ibu Indah Piek Budyakto di Makodim 1629/SBD disambut Dandim […]

  • Babinsa Mangge Asi Gelar Komsos, Ajak Warga Dusun Saka Jaga Kamtibmas

    Babinsa Mangge Asi Gelar Komsos, Ajak Warga Dusun Saka Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu, Peltu Suratman, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Saka, Desa Mangge Asi, Kamis (13/11/2025) pukul 09.15 Wita. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat sekaligus memperkuat sinergi dalam menjaga situasi keamanan di wilayah. Dalam kegiatan tersebut, Peltu Suratman memberikan imbauan kepada […]

  • Babinsa Koramil Detusoko Tingkatkan Keamanan dan Kerukunan di Desa Mbukasaki

    Babinsa Koramil Detusoko Tingkatkan Keamanan dan Kerukunan di Desa Mbukasaki

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Anwar Hamsah, melaksanakan kegiatan monitoring keamanan wilayah binaan sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Mbukasaki, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende pada Kamis pagi pukul 10.20 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Serka Anwar Hamsah menghimbau warga setempat untuk terus menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat (Kamtibmas) serta menjaga kerukunan antarwarga demi terciptanya suasana […]

  • Polres Alor Gelar Apel Gabungan Pengamanan Malam Tahun Baru
    NTT

    Polres Alor Gelar Apel Gabungan Pengamanan Malam Tahun Baru

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Alor melaksanakan Apel Gabungan Pengamanan Malam Pergantian Tahun Baru 2025–2026 pada Rabu (31/12/2025) sore di Lapangan Apel Mapolres Alor, Kabupaten Alor. Apel gabungan dipimpin langsung oleh Kapolres Alor, AKBP Nur Azhari, S.H., dan diikuti sekitar 150 personel gabungan dari unsur TNI, Polri, Brimob, TNI AL, Sat Pol PP, dan Dinas Perhubungan. Dalam arahannya, Kapolres […]

  • Pangdam IX/Udayana Tekankan Kepedulian Rakyat, Dandim Dompu Bacakan Amanat

    Pangdam IX/Udayana Tekankan Kepedulian Rakyat, Dandim Dompu Bacakan Amanat

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kodim 1614/Dompu melaksanakan Upacara Bendera 17 September 2025 di Lapangan Makodim 1614/Dompu, Rabu (17/9/2025). Upacara yang berlangsung khidmat tersebut dipimpin langsung oleh Komandan Kodim 1614/Dompu Letkol Czi Janu Hendarto, S.E., dengan diikuti oleh seluruh prajurit TNI dan Aparatur Sipil Negara (ASN) jajaran. Dalam kesempatan tersebut, Dandim 1614/Dompu membacakan amanat Pangdam IX/Udayana, Mayjen […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat: Babinsa Ciptakan Rasa Aman di Rewarangga Selatan

    Sinergi TNI dan Masyarakat: Babinsa Ciptakan Rasa Aman di Rewarangga Selatan

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, Selasa (02/01/2026). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka mediasi perselisihan antara dua warga setempat, Bapak Fransiskus Ndate dan Bapak Antonius Angi, terkait dugaan pencemaran nama baik. Mediasi berjalan lancar dan aman, kedua pihak sepakat untuk […]

expand_less