Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pembagian 100 Paket Sembako Warnai Penutupan TMMD 125 Kodim Belu

Pembagian 100 Paket Sembako Warnai Penutupan TMMD 125 Kodim Belu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (Satgas TMMD) 125 tahun 2025 Kodim 1605/Belu memberikan sejumlah bantuan paket sembako kepada warga masyarakat pada upacara penutupan TMMD 125 Kodim 1605/Belu yang berlangsung di Lapangan Desa Naekasa, Kecamatan Tasifeto Barat, Kabupaten Belu, Kamis (21/8/2025).

Kegiatan pemberian bantuan paket sembako kepada masyarakat yang dirangkaikan dalam kegiatan upacara penutupan TMMD ini bertujuan untuk membantu masyarakat yang kurang mampu dalam meringankan beban ekonomi masyarakat kurang mampu.

Dansatgas TMMD 125 Kodim 1605/Belu Letkol Arh Andi Yunus, S.I.P mengatakan pembagian sejumlah paket sembako kepada masyarakat ini sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat di lokasi tempat berlangsungnya pelaksanaan kegiatan program TMMD.

Dansatgas TMMD Letkol Andi Yunus menambahkan bahwa selain itu pembagian paket sembako ini dilakukan dalam rangka membantu meringankan beban warga yang kurang mampu dengan harapan dapat memenuhi kebutuhan akan sembako bagi masyarakat.

“Pembagian sejumlah paket sembako ini sebagai wujud nyata dari TNI dalam membantu kesulitan masyarakat pada program TMMD yang hari ini telah kita tutup pelaksanaannya” ucap Letkol Andi.

Diketahui bahwa program TMMD yang dilaksanakan ini secara umum diselenggarakan untuk membantu program Pemerintah Daerah dalam percepatan pembangunan sarana prasarana dan infrastruktur serta penanganan permasalahan sosial masyarakat di wilayah.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1607-06 Lape Lopok Dukung Pelantikan Pengurus Kwarran Pramuka Kecamatan Lopok
    NTB

    Koramil 1607-06 Lape Lopok Dukung Pelantikan Pengurus Kwarran Pramuka Kecamatan Lopok

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam rangka mendukung kegiatan pembinaan generasi muda di wilayah, Koramil 1607-06/Lape Lopok turut berpartisipasi dalam kegiatan Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Kwartir Ranting (Kwarran) Pramuka Kecamatan Lopok yang digelar pada Rabu (03/12/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh unsur pemerintah kecamatan, para kepala sekolah, pembina pramuka, serta tokoh masyarakat setempat.   Koramil 1607-06/Lape Lopok yang […]

  • Dukung Program Pemerintah, Babinsa Pesinggahan Dampingi Penyaluran PMT di Desa

    Dukung Program Pemerintah, Babinsa Pesinggahan Dampingi Penyaluran PMT di Desa

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Klungkung,- Program Pemberian Makanan Tambahan ( PMT ) kembali digulirkan Pemerintah Desa Pesinggahan, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung kepada puluhan warga. Kegiatan yang dilaksanakan pada Senin ( 21/07/25 ) di Kantor Desa Pesinggahan itupun didampingi oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas Pesinggahan. Program PMT ( Pemberian Makan Tambahan ) ini merupakan agenda rutin yang di berikan Pemerintah Desa […]

  • Wujudkan Stabilitas Daerah, Dandim 1628/KSB Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan Apresiasi Penyegaran Jabatan di Pemkab Sumbawa Barat
    NTB

    Wujudkan Stabilitas Daerah, Dandim 1628/KSB Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan Apresiasi Penyegaran Jabatan di Pemkab Sumbawa Barat

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, udayanaupdata.com – Komandan Kodim 1628/KSB, Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat, Sabtu (01/11/2025) di Lantai 3 Graha Praja Setda KSB. Pelantikan tersebut menetapkan Sri Ayu Idayani, S.E., M.M. sebagai Staf Ahli Bupati Bidang Aparatur dan Kemasyarakatan. […]

  • Babinsa Kwangko Tingkatkan Komsos untuk Jaga Kondusifitas Wilayah

    Babinsa Kwangko Tingkatkan Komsos untuk Jaga Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Manggelewa, NTB – Babinsa Koramil 1614-06/Manggelewa kembali melaksanakan kegiatan teritorial pada Sabtu, 29 November 2025. Kegiatan tersebut dilakukan oleh Babinsa Desa Kwangko, Koptu Arfian Yuliansyah, yang melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaannya di wilayah Desa Kwangko. Komsos ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam menjaga hubungan baik antara TNI dan masyarakat. Dalam kegiatan […]

  • Babinsa Sekongkang Laksanakan Patroli Jaga Kamtibmas di Wilayah Binaan

    Babinsa Sekongkang Laksanakan Patroli Jaga Kamtibmas di Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada Minggu, 31 Agustus 2025, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Praka Ali Suprihadi, melaksanakan kegiatan patroli di seputaran wilayah binaan Kecamatan Sekongkang. Patroli ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, sekaligus mengingatkan masyarakat agar senantiasa waspada serta tidak melakukan tindakan yang dapat mengganggu ketenteraman bersama. Dalam kesempatan tersebut, Praka Ali Suprihadi juga mengajak […]

  • Dandim 1609/Buleleng Hadiri Refleksi Akhir Tahun 2025, Wujud Sinergi TNI dan Pemkab Buleleng

    Dandim 1609/Buleleng Hadiri Refleksi Akhir Tahun 2025, Wujud Sinergi TNI dan Pemkab Buleleng

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Dandim 1609/Buleleng Letkol Inf Achmad Setyawan Syah, S.Pd., M.I.P. menghadiri kegiatan Refleksi Akhir Tahun 2025 yang diselenggarakan Pemerintah Kabupaten Buleleng, bertempat di Gedung Kesenian Gde Manik, Jalan Udayana, Kelurahan Banjar Tegal, Kecamatan Buleleng, Kamis (18/12/2025). Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Bupati Buleleng dr. Nyoman Sutjidra, Sp.OG dan diikuti sekitar 600 peserta tersebut menjadi ajang penyampaian […]

expand_less