Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Peran Aktif Babinsa Desa Panda dalam Mendukung Kegiatan Komunitas Wanita Pengusaha di Palibelo

Peran Aktif Babinsa Desa Panda dalam Mendukung Kegiatan Komunitas Wanita Pengusaha di Palibelo

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Palibelo, Bima – Koptu Subrato, Babinsa Desa Panda anggota Koramil 04/Woha, memantau pelaksanaan kegiatan Pelantikan Dewan Pengurus Cabang (DPC) Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) Kabupaten Bima periode 2025-2030 yang berlangsung di GOR Desa Panda, Kecamatan Palibelo, Kabupaten Bima,( 19/8/2025).

Acara ini dihadiri langsung oleh Bupati Bima, Bapak Ady Mahyudi, bersama sejumlah tokoh baik dari daerah maupun pusat. Hadir pula Dewan Kehormatan DPP IWAPI, Ibu Dewi Motik Pramono, M.Si; Ketua PKK Kabupaten Bima, Ibu Murni Suciati; Ketua DPP IWAPI Provinsi NTB, Ibu Eristiana, S.E; Ketua GOW, Ibu Hj. Anita Irfan Jubaidi; serta perwakilan organisasi wanita seperti Persit, Bhayangkari, dan Dharma Wanita.

Acara dimulai dengan sambutan Ketua Panitia, Hj. Muhayati, S.Pd, dilanjutkan dengan pembacaan keputusan kepengurusan IWAPI oleh Ibu Lisa Amenda, S.H. Momentum penting ditandai dengan penandatanganan serta pengukuhan Ketua DPC IWAPI Kabupaten Bima yang baru, Ny. Mawarni, S.E. Prosesi ini turut disertai penyerahan cenderamata dan plakat sebagai bentuk simbolis dukungan dan penghormatan.

Sambutan-sambutan dari Ketua IWAPI Provinsi NTB, Bupati Bima, serta Dewan Kehormatan DPP IWAPI menegaskan pentingnya peran IWAPI dalam mendorong kemandirian ekonomi perempuan serta peningkatan daya saing wirausaha lokal.

Sebagai wilayah binaan, Koptu Subrato merasa memiliki kewajiban untuk memastikan acara berlangsung dengan aman dan lancar. Di akhir acara, ditampilkan tarian tradisional khas Bima, Wura Bongi Monca, yang dibawakan oleh siswa-siswi SMPN 3 Palibelo, menambah semarak pelantikan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil Taliwang Amankan Lomba Barapan Kebo Harlah Desa Sapugara Bree ke-22

    Babinsa Koramil Taliwang Amankan Lomba Barapan Kebo Harlah Desa Sapugara Bree ke-22

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memastikan keamanan dan kelancaran kegiatan masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Syarifudin, melaksanakan pengamanan (PAM) Lomba Barapan Kebo yang digelar dalam rangka Hari Lahir (Harlah) Desa Sapugara Bree ke-22. Kegiatan tersebut berlangsung pada Minggu, (14/12/2025), sekitar pukul 10.00 Wita, bertempat di Batu Aden Kel, wilayah Desa Sapugara Bree, Kecamatan Taliwang, […]

  • Babinsa Turun Langsung Bantu Pembangunan Rumah di Adonara Tengah

    Babinsa Turun Langsung Bantu Pembangunan Rumah di Adonara Tengah

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 85
    • 0Komentar

    Adonara Tengah – Babinsa Koramil 1624-02/Adonara, Serda Daud Ali, melaksanakan monitoring wilayah sekaligus bergotong-royong bersama masyarakat di Desa Oesayang, Kecamatan Adonara Tengah, Sabtu (13/9/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa ikut membantu warga membangun rumah milik Bapak Lambertus Ola. Kehadiran Babinsa dalam gotong royong menjadi wujud nyata kepedulian dan kebersamaan TNI dengan masyarakat di wilayah binaan. Melalui […]

  • Babinsa Koramil Taliwang Hadiri Rapat Konsultasi Masyarakat DED Pengendalian Banjir

    Babinsa Koramil Taliwang Hadiri Rapat Konsultasi Masyarakat DED Pengendalian Banjir

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Labuhan Kertasari Serda Mursaha mewakili Danramil 1628-01/Taliwang menghadiri Rapat Pertemuan Konsultasi Masyarakat (PKM) terkait Detail Engineering Design (DED) Pengendalian Banjir wilayah Tongo, Maluk dan Kertasari, Kamis (18/12/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Desa Labuhan Kertasari, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Rapat PKM ini […]

  • Perkokoh Jiwa Nasionalisme, Kodim 1617/Jembrana Gelar Upacara Bendera Mingguan

    Perkokoh Jiwa Nasionalisme, Kodim 1617/Jembrana Gelar Upacara Bendera Mingguan

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 54
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Jajaran Kodim 1617/Jembrana kembali melaksanakan kegiatan rutin Upacara Bendera hari Senin yang berlangsung di Lapangan Apel Makodim 1617/Jembrana, Jalan Ngurah Rai No. 135, Kelurahan Dauhwaru, Kabupaten Jembrana. Kegiatan ini merupakan wujud konsistensi dalam memelihara kedisiplinan serta jiwa patriotisme seluruh prajurit dan PNS di lingkungan TNI AD. Bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) adalah Danramil […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Monitoring Wilayah dan Jalin Komunikasi Sosial di Detukeli
    NTT

    Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Monitoring Wilayah dan Jalin Komunikasi Sosial di Detukeli

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kebesani, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung pada hari Senin pagi mulai pukul 08.00 WITA dan berjalan lancar, tertib, serta aman. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat serta meningkatkan simpati warga […]

  • Wujudkan Lingkungan Bersih dan Nyaman, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Karya Bakti

    Wujudkan Lingkungan Bersih dan Nyaman, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Karya Bakti

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Nelu – Dedikasi tanpa batas terus ditunjukkan oleh personel Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat melalui aksi nyata di tengah masyarakat dengan bergerak serentak bersama warga melaksanakan kerja bakti pembersihan jalan utama desa yang merupakan akses vital bagi mobilitas penduduk di Desa Nelu, Kec. Naibenu, Kab. TTU. Sabtu (03/01) Dengan semangat juang yang tinggi, para personel […]

expand_less