Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Gelar Perayaan Safaran, Pantai Kusamba Diserbu Ratusan Masyarakat

Gelar Perayaan Safaran, Pantai Kusamba Diserbu Ratusan Masyarakat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Suasana tak seperti biasa terlihat jelas di Pantai Kusamba, Kamis ( 20/08/25) sore. Ratusan masyarakat dari Desa Kampung Kusamba dan Kampung Gelgel, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung tampak tumpah ruah memadati lokasi tersebut.

Ditengah ratusan warga tampak pula aparat TNI dan Polri serta PK3 Kampung Kusamba dan Kampung Gelgel bersiaga melaksanakan pengamanan.

Sore ini masyarakat Kampung Kusamba dan Kampung Gelgel menggelar Perayaan Safaran yang merupakan tradisi setiap tahun di wilayah ini, “ungkap Babinsa Kampung Kusamba Pelda Yudi Suhartono saat hadir mendampingi acara tersebut.

Perayaan Safaran ini, digelar doa bersama di pantai sebagai wujud ungkapan syukur serta permohonan perlindungan kepada sang pencipta,”ujarnya.

Pada Safaran sore ini, dihadiri oleh Perbekel Kampung Kusamba dan Kampung Gelgel beserta tokoh agama, tokoh masyarakat dan pemuda serta kurang lebih 700 orang masyarakat Kampung Kusamba dan Kampung Gelgel,”terangnya.

Untuk memastikan keamanan dan kelancaran serta bentuk nyata dukungan pihaknya sebagai aparat kewilayahan, sore ini kita gelar pengamanan bersama Bhabinkamtibmas dan PK3 Kampung Kusamba dan Kampung Gelgel,”imbuhnya.

Terpisah, Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M.M., M.Han saat dikonfirmasi menegaskan bahwa ini merupakan tradisi yang selalu dilestarikan secara turun temurun.

Tradisi Safaran ini tidak hanya menjadi wujud syukur atas berkah sang pencipta semata, namun menjadi bukti nyata keseimbangan dan harmonisasi serta kebersamaan terjalin dengan sangat baik,”terangnya.

Dirinya berharap pelestarian tradisi ini akan semakin menyadarkan kita akan rasa syukur serta sekaligus memperkokoh persatuan dan kesatuan masyarakat demi terwujudnya wilayah yang aman dan kondusif,”tegas Dandim. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1628/01 Taliwang Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di SDN 7 Taliwang

    Babinsa Koramil 1628/01 Taliwang Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di SDN 7 Taliwang

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Koramil 1628/01 Taliwang melalui Babinsa Kelurahan Kuang, Serka Bustanuddin, melaksanakan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN 7 Taliwang, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (02/12/2025), pukul 09.30 Wita. Program yang digulirkan untuk mendukung pemenuhan asupan gizi bagi para pelajar ini berlangsung tertib dan mendapat sambutan baik dari pihak sekolah. […]

  • Babinsa Laksanakan Pengamanan dan Pemantauan Bongkar Muatan Kapal ASDP di Pelabuhan Pantai Baru

    Babinsa Laksanakan Pengamanan dan Pemantauan Bongkar Muatan Kapal ASDP di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Kodim 1627/Rote Ndao, Sertu Andre T. melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan bongkar muatan kapal ASDP di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Selasa (16/12/2025). Kegiatan tersebut berlangsung mulai pukul 12.00 WITA dan berjalan dengan aman serta tertib. Pengamanan dilakukan saat Kapal Motor Penumpang […]

  • Bersatu untuk Indonesia Maju, Dandim 1622/Alor Hadiri Upacara Peringatan HUT RI ke-80

    Bersatu untuk Indonesia Maju, Dandim 1622/Alor Hadiri Upacara Peringatan HUT RI ke-80

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Kalabahi, 17 Agustus 2025 — Komandan Kodim 1622/Alor, Letkol Czi. Arya Darma, S.T., menghadiri Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-80 di Lapangan Mini Kalabahi, Jl. R.A. Kartini, Kel. Kalabahi Kota, Kec. Teluk Mutiara, Kabupaten Alor. Upacara berlangsung pukul 07.31–09.10 WITA, dipimpin oleh Wakil Bupati Alor, Rocky Winaryo, S.H., M.H., […]

  • Babinsa Soritatanga Himbau Warga Kandangkan Ternak Saat Musim Tanam

    Babinsa Soritatanga Himbau Warga Kandangkan Ternak Saat Musim Tanam

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pekat,NTB – Dalam rangka meningkatkan keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Desa Soritatanga, Sertu Juliardin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaannya di Dusun Karya Sari, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu, pada Kamis, 8 Januari 2026. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas teritorial Koramil 1614-05/Pekat, Kodim 1614/Dompu, yang secara rutin dilakukan guna mempererat hubungan antara […]

  • Sambut Hari Natal, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Pembuatan Pohon Natal Bersama Masyarakat di Perbatasan

    Sambut Hari Natal, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Pembuatan Pohon Natal Bersama Masyarakat di Perbatasan

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Kupang & TTU – Wujudkan sinergitas dan kebersamaan menyambut perayaan Hari Natal di perbatasan, seluruh personel Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad adakan pembuatan Pohon Natal secara serentak di jajaran Pos Satgas Pamtas, dimana kegiatan ini bersinergi dengan masyarakat sekitar, Kab. Kupang dan TTU. Rabu (24/12) Ini merupakan salah satu kegiatan yang menumbuhkan […]

  • TNI Hadir di Tengah Warga: Babinsa Maurole Jalankan Tugas Komsos dan Pamwil di Kotabaru

    TNI Hadir di Tengah Warga: Babinsa Maurole Jalankan Tugas Komsos dan Pamwil di Kotabaru

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Kotabaru — Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Monitoring Wilayah dengan mengunjungi rumah warga di Dusun 2 Tanah Dedu, Desa Niopanda, Kecamatan Kotabaru, Selasa pagi (19/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.23 WITA ini merupakan bagian dari tugas pokok aparat kewilayahan […]

expand_less